Rabu, 16 April 2025
Beranda / /

  • LP3H Yayasan Matahari Siap Bantu Program Sertifikasi Halal Gratis 2025: Kuota 1 Juta Dinilai Masih Kurang
    Ekonomi | 2 hari lalu
    LP3H Yayasan Matahari Siap Bantu Program Sertifikasi Halal Gratis 2025: Kuota 1 Juta Dinilai Masih Kurang

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Lembaga Pendamping Proses Produk Halal (LP3H) Yayasan Matahari, yang terdaftar di Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) sejak 17 Mei 2022 dengan Nomor Registrasi 2205000003, siap memperkuat perannya dalam mendukung program Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) 2025. Program ini menargetkan kuota satu juta sertifikat halal, namun dinilai belum ideal oleh sejumlah pihak, termasuk LP3H Yayasan Matahari.

  • Bupati dan Wabup Nagan Raya Hadiri Halal Bihalal Bersama IKNR Banda Aceh
    Aceh | 3 hari lalu
    Bupati dan Wabup Nagan Raya Hadiri Halal Bihalal Bersama IKNR Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bupati Nagan Raya, Dr. TR. Keumangan, S.H., M.H., bersama Wakil Bupati, Raja Sayang menghadiri acara Halalbihalal dan Silaturahmi bersama Keluarga Besar Ikatan Kekeluargaan Nagan Raya (IKNR) Banda Aceh yang digelar di Aula Dinas Syariat Islam Aceh, Banda Aceh, Sabtu (12/4/2025).

  • BPJPH Buka Kuota 1 Juta Sertifikat Halal Gratis untuk UMK di 2025
    Ekonomi | 4 hari lalu
    BPJPH Buka Kuota 1 Juta Sertifikat Halal Gratis untuk UMK di 2025

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama kembali membuka program Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) 2025 dengan kuota sebanyak 1 juta sertifikat untuk pelaku usaha mikro dan kecil (UMK) di seluruh Indonesia.

  • Bupati Aceh Besar Dorong Pemerataan Tenaga Medis dan Peningkatan Layanan Kesehatan
    Aceh | 4 hari lalu
    Bupati Aceh Besar Dorong Pemerataan Tenaga Medis dan Peningkatan Layanan Kesehatan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bupati Aceh Besar, H Muharram Idris atau yang akrab disapa Syech Muharram menyampaikan apresiasi kepada pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Aceh Besar dan IDI Wilayah Aceh atas kerja keras dan dedikasi dalam mendukung sektor kesehatan, terlebih sejak masa bencana tsunami hingga pandemi Covid-19.

  • Halal bi Halal ICMI Orwil Aceh: Perkuat Silaturahmi dan Komitmen Keumatan
    Aceh | 7 hari lalu
    Halal bi Halal ICMI Orwil Aceh: Perkuat Silaturahmi dan Komitmen Keumatan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) Organisasi Wilayah (Orwil) Aceh menggelar acara Halal bi Halal yang berlangsung khidmat dan penuh kehangatan di Gampong Tanjung Deah, Kecamatan Darussalam, Kabupaten Aceh Besar pada Rabu (9/4/2025), sekaligus merupakan rumah kediaman Ketua ICMI Orwil Aceh, Dr. Taqwaddin, S.H., M.S. 

  • Gelar Halal Bihalal, KONI Aceh Besar Bahas Percepatan Raker
    Aceh | 9 hari lalu
    Gelar Halal Bihalal, KONI Aceh Besar Bahas Percepatan Raker

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Aceh Besar menggelar silaturahmi dan halal bi halal untuk membahas percepatan serta persiapan Rapat Kerja (raker) KONI Aceh Besar periode 2024 - 2028 di Aula KONI Aceh Besar, Gampong Lambaro Kecamatan Ingin Jaya, Senin (7/4/2025).

  • Wagub Fadhlullah Halal bi Halal ke Kediaman Abon Arongan
    Aceh | 12 hari lalu
    Wagub Fadhlullah Halal bi Halal ke Kediaman Abon Arongan

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah, bersama sang istri Mukarramah, bersilaturrahmi Halal bi Halal Idul Fitri ke kediaman Tgk H Sofyan Mahdi atau yang akrab disapa Abon Arongan, di kediamannya komplek Dayah Tauthiatuth Thullab, di Gampong Arongan Kecamatan Simpang Mamplam, Jum’at (4/4/2025).



  • Ribuan Masyarakat Hadiri Open House Halal bi Halal di Meuligo Bupati Aceh Besar
    Aceh | 15 hari lalu
    Ribuan Masyarakat Hadiri Open House Halal bi Halal di Meuligo Bupati Aceh Besar

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Bupati Aceh Besar, H Muharram Idris (Syech Muharram), mengapresiasi kehadiran masyarakat pada acara open house yang digelar di rumah dinas Bupati (Meuligo) Kota Jantho. Ia menilai momen tersebut sebagai kesempatan untuk mempererat hubungan antara pemerintah dan rakyat.

  • Kepala BPJPH Beri Tips Masyarakat Memilih Produk Halal
    Nasional | 16 hari lalu
    Kepala BPJPH Beri Tips Masyarakat Memilih Produk Halal

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kepala Badan Penyelenggara Jamin Produk Halal (BPJPH) RI, Ahmad Haikal Hasan, mengimbau masyarakat untuk selektif dalam memilih produk makanan dan minuman halal untuk hidangan atau jamuan dalam perayaan hari raya Idulfitri.

  • Pembaruan Sistem, BPJPH Minta Maaf atas Gangguan Akses SIHALAL
    Nasional | 23 hari lalu
    Pembaruan Sistem, BPJPH Minta Maaf atas Gangguan Akses SIHALAL

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) terus berupaya meningkatkan layanan sertifikasi halal. Terbaru, upaya dilakukan dengan melakukan pembaruan pada Sistem Informasi Halal atau SIHALAL, dilengkapi panduan penggunaan SIHALAL untuk layanan sertifikasi halal reguler dan self declare.

  • Keunggulan Sejarah dan Budaya Peluang Kembangkan Wisata Halal di Aceh
    Aceh | 29 hari lalu
    Keunggulan Sejarah dan Budaya Peluang Kembangkan Wisata Halal di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perjalanan sejarah dan ragam budaya yang tersebar di seluruh wilayah Aceh merupakan modal yang sangat bagus untuk mengembangkan pariwisata halal di Tanoh Rencong. Hal tersbut disampaikan oleh Plt Sekretaris Daerah Aceh M Nasir Syamaun, dalam sambutannya sebelum membuka secara resmi Aceh Economic Forum (AEF) 2025, di Aula Teuku Umar Bank Indonesias, Selasa (18/3/2025).

  • Dorong UMKM Naik Kelas, BSI Fasilitasi 10.000 Sertifikasi Halal
    Ekonomi | 2 bulan lalu
    Dorong UMKM Naik Kelas, BSI Fasilitasi 10.000 Sertifikasi Halal

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) dan Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) berkolaborasi mendorong percepatan sertifikasi halal bagi pelaku UMKM dan pengusaha industri makanan minuman. Melalui kerja sama ini juga, perseroan memfasilitasi 10.000 sertifikasi halal self declare bagi para pelaku usaha.

  • 40 UMKM di Sabang Terima Sertifikat Halal
    Ekonomi | 2 bulan lalu
    40 UMKM di Sabang Terima Sertifikat Halal

    DIALEKSIS.COM | Sabang - Dari total 78 peserta yang mengikuti kegiatan sertifikasi halal pada tahun 2024, sebanyak 40 pelaku usaha atau sekitar 53 persen telah berhasil memperoleh sertifikat halal. Pj Wali Kota Sabang Andri Nourman mengatakan hal ini merupakan capaian yang patut diapresiasi, mengingat secara keseluruhan jumlah sertifikat halal yang telah dikeluarkan oleh LPPOM MPU Aceh untuk Kota Sabang mencapai 63 sertifikat.

  • Pelaku Usaha Sambut Positif Kebijakan PPN 12 Persen untuk Barang Mewah
    Ekonomi | 3 bulan lalu
    Pelaku Usaha Sambut Positif Kebijakan PPN 12 Persen untuk Barang Mewah

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Keputusan akhir Presiden Prabowo Subianto mengenai penerapan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 12 persen hanya untuk barang mewah disambut positif oleh berbagai pihak, termasuk para pelaku usaha, terutama yang telah bersertifikat halal dari Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dora
dinsos
inspektorat
koperasi
disbudpar