-
Dunia | 24 hari laluSebuah Hotel Ambruk di Argentina, Satu Orang Tewas dan Tujuh Lainnya Terjebak
DIALEKSIS.COM | Dunia - Sebuah hotel yang sedang direnovasi di Argentina runtuh pada hari Selasa (29/10/2024), menewaskan satu orang dan sedikitnya tujuh orang terperangkap di reruntuhan, kata pihak berwenang.
-
Dunia | 11 bulan laluMulai Terapi Kejut Ekonomi, Presiden Argentina Devaluasi Peso
DIALEKSIS.COM | Dunia - Pemerintahan baru Argentina mengatakan akan melemahkan nilai mata uangnya lebih dari 50% terhadap dolar AS dari 800 peso terhadap dolar AS menjadi sekitar 391 peso.
-
Nasional | 1 tahun laluPolisi Tangkap Komplotan Penjual Tiket Palsu Indonesia vs Argentina
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polisi menangkap komplotan penjual tiket palsu laga Indonesia vs Argentina di Jakarta Pusat pada Minggu, 18 Juni 2023, malam. Petugas dari Polsek Metro Tanah Abang juga menemukan ratusan lembar tiket palsu kategori III.
-
Berita | 1 tahun laluErick Thohir Inspeksi Fasilitas Stadion Utama GBK
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyempatkan diri untuk menginspeksi fasilitas Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, yang akan menjadi tempat berlangsungnya pertandingan FIFA Match Day Indonesia melawan Argentina pada Ahad (18/6/2023) sore.
-
Nasional | 1 tahun lalu5.596 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia vs Argentina
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polda Metro Jaya siap mengamankan laga FIFA Matchday antara Timnas Indonesia vs Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Senin, 19 Juni 2023. Sebanyak 5.596 personel gabungan disiagakan mengamankan pertandingan tersebut.
-
Olahraga | 1 tahun laluPasca Piala Dunia 2022, FIFA Selidiki Dugaan Pelanggaran Kode Disiplin Timnas Argentina
DIALEKSIS.COM | Olahraga - FIFA telah meluncurkan penyelidikan terhadap tim nasional Argentina atas dugaan pelanggaran Kode Disiplin setelah melakukan 'perilaku ofensif' saat selebrasi juara Piala Dunia 2022 dengan mengalahkan Prancis.
Berdasarkan laman resmi FIFA, Argentina didakwa membuat tiga pelanggaran dalam pertandingan final tersebut. Tiga pelanggaran itu antara lain soal perilaku ofensif dan pelanggaran fair play, pelanggaran pemain dan ofisial, serta pelanggaran aturan pemasaran dan media.
-
Dunia | 1 tahun laluPresiden Argentina Minta Pemakzulan Ketua Mahkamah Agung
DIALEKSIS.COM | Dunia - Presiden Argentina Alberto Fernandez mengatakan dia akan meminta pemakzulan Ketua Mahkamah Agung negara itu karena berulang kali terlibat dalam perilaku yang merupakan "kinerja buruk dari tugasnya".
-
Olahraga | 1 tahun laluKiper Argentina Kena Kecaman Gara-gara Selebrasi Tak Senonoh
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Emiliano Martinez menjadi sorotan setelah Argentina juara Piala Dunia 2022 dengan mengalahkan Prancis 4-2 (3-3) dalam adu penalti di Stadion Lusail Iconic, Minggu (18/12).
-
Olahraga | 1 tahun laluArgentina Juara Piala Dunia 2022, Kylian Mbappe Top Skor
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Argentina kali ini menjadi juara Piala Dunia 2022 dengan membobol gawang lawannya yakni Prancis lewat adu penalti.
-
Olahraga | 1 tahun laluMessi Mendadak Emosi Kepada Pemain Belanda
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Lionel Messi mendadak emosi kepada striker Belanda Wout Weghorst dan mengusir pemain klub Turki Besiktas itu usai laga 8 besar Piala Dunia 2022, Sabtu (10/12) dini hari WIB.
-
Olahraga | 2 tahun laluArgentina Umumkan Skuad Piala Dunia 2022, Berikut Nama-namanya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Timnas Argentina resmi mengumumkan daftar pemain yang akan diboyong ke Piala Dunia 2022. Lionel Messi tak tergantikan, sementara Mauro Icardi dicoret.
-
Dunia | 2 tahun laluKrisis Ekonomi Parah, Tapi Pasar Saham Argentina Justru Makin Kinclong
DIALEKSIS.COM | Dunia - Selain Turki, salah satu negara G20 yang dilanda krisis ekonomi paling parah sejak pandemi Covid-19 tak lain adalah negara Argentina.
-
Dunia | 3 tahun laluPolisi Argentina Geledah Kantor Dokter Diego Maradona
-
Olahraga | 5 tahun laluQatar Berupaya Mengecewakan Argentina di Copa America