-
Aceh | 4 bulan laluBanggar Protes Ketidakhadiran Pj Bupati Bireuen Pada Rapat Penambahan Anggaran Untuk Panwaslih
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Hujan protes warnai ketidakhadiran Pejabat (Pj) Bupati Bireuen, Aulia Sofyan, Ph.D pada rapat bersama yang diikuti Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Bireuen, Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Badan Anggaran (Banggar) DPRK Bireuen.
-
Parlemenkita | 4 bulan laluKetua Banggar: Anggaran Makan Siang Gratis Rp71 Triliun Masih Masuk Akal
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pembiayaan Program Makan Bergizi Gratis yang digadang oleh presiden terpilih, Prabowo Subianto, menjadi salah satu fokus perbincangan dalam tiap rapat pembahasan APBN 2025.
-
Polkum | 9 bulan laluMaTA Keberatan Terhadap RAPBA 2024: Anggaran Publik Diambang Kontroversi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA), Alfian, menyampaikan catatan kritis terhadap Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (RAPBA) Tahun Anggaran 2024.
Diketahui, pada Kamis, 25 Januari 2024, Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh mengeluarkan surat dengan nomor 900.I.I/1071 yang berisi tindak lanjut hasil evaluasi R-APBA T.A 2024.
-
Pemerintahan | 11 bulan laluRAPBA 2024 Diparipurnakan, Pj Gubernur Diminta Serius Tangani Banjir Hingga Lobi Pusat Kembalikan Otsus Jadi 3 Persen
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) menggelar rapat Paripurna Rancangan Qanun Aceh Tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (RAPBA) tahun 2024, Senin (18/12/2023) di gedung utama Kantor DPRA.
Juru bicara Badan Anggaran (Banggar) DPRA Abdurrahman Ahmad telah menyampaikan sejumlah rekomendasi kepada Pj Gubernur Aceh Achmad Marzuki dalam paripurna tersebut.
-
Pemerintahan | 11 bulan laluBantah Pernyataan Jubir MTA, Ini Kronologi Utuh Isi Rapat RAPBA 2024 di Kemendagri
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Membantah pernyataan Juru Bicara Pemerintah Aceh Muhammad MTA, Ketua Fraksi Partai Aceh (PA) DPRA Tarmizi SP menjelaskan kronologi lengkap hasil rapat fasilitasi mengenai RAPBA 2024 di Kemendagri pada Jumat (8/12/2023).
Peserta rapat yang dihadiri Pj Gubernur Aceh, Tim Anggaran Pemerintah Aceh (TAPA), Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), dan Tim Banggar berkumpul di lantai 8 gedung H Kemendagri.
-
Aceh | 11 bulan laluTAPA dan Banggar Akan Bahas RAPBA 2024 pada 11 Desember 2023
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Tim Anggaran Pemerintah Aceh(TAPA), Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), dan Tim Banggar menghadiri rapat Pembahasan RAPBA 2024 yang difasilitasi oleh Kemendagri, Jumat (8/12/2023).
Juru Bicara (Jubir) Pemerintah Aceh, Muhammad MTA mengatakan rapat tersebut digelar atas permintaan DPRA kepada Kemendagri untuk difasilitasi dengan Pemerintah Aceh atas dasar berakhirnya tahapan Pembahasan RAPBA per-30 November lalu.
-
Parlemenkita | 1 tahun laluBanggar dan TAPA Sepakat Lunasi Utang JKA
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Anggaran (Banggar) DPR Aceh dan Tim Anggaran Pemerintah Aceh (TAPA) sepakat untuk membayar kewajiban kepada pihak BPJS Kesehatan selaku badan yang ditunjuk untuk melaksanakan program Jaminan Kesehatan Aceh (JKA).
-
Parlemenkita | 1 tahun laluIni Beberapa Catatan Banggar DPRA Terhadap Pelaksanaan APBA 2022
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) memberikan sejumlah catatan terhadap pertanggungjawaban pelaksanaan Angaran Pendapatan Belanja Aceh (APBA) tahun 2022.
-
Aceh | 1 tahun laluKehadiran Pj Gubernur Aceh pada Rapat Banggar DPRA Dinilai Sebagai Isyarat Bijak
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, menghadiri Rapat Paripurna DPR Aceh dengan agenda Penyampaian Pendapat Badan Anggaran (Banggar) DPR Aceh terhadap Rancangan Qanun Aceh tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) Tahun Anggaran 2022, Rabu (2/8/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluPenjabat Gubernur Hadiri Paripurna DPRA, Dengarkan Pendapat Banggar atas Pertanggungjawaban APBA 2022
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Achmad Marzuki, menghadiri Rapat Paripurna DPR Aceh dengan agenda Penyampaian Pendapat Badan Anggaran (Banggar) DPR Aceh terhadap Rancangan Qanun Aceh tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) Tahun Anggaran 2022, Rabu (2/8/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluBanggar dan Fraksi DPRK Nagan Raya Sampaikan Pendapatnya Terhadap Raqan Pertanggungjawaban APBK
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Anggaran (Banggar) dan Fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Nagan Raya menyampaikan pendapat dan pandangan umum terhadap Rancangan Qanun (Raqan) Tahun 2023 tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten (APBK) Tahun 2022, di gedung dewan, Jum'at (14/7/2023) petang.
-
Aceh | 1 tahun laluDugaan Korupsi BPRS Kota Juang, Ketua dan Wakil Banggar Diperiksa Kejari
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Tim Penyidik pada Seksi Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Bireuen kembali melakukan pemeriksaan terhadap dua orang saksi.
-
Aceh | 1 tahun laluBustami Sampaikan Tanggapan Gubernur Aceh Atas Pendapat Banggar DPRA
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah Aceh Bustami menyampaikan jawaban/tanggapan Gubernur Aceh atas pendapat Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) terhadap Nota Keuangan dan Rancangan Qanun Aceh tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh Tahun Anggaran 2023.
-
Aceh | 2 tahun laluGubernur Nova Hadiri Paripurna DPRA, Agenda Pendapat Banggar atas Pertanggungjawaban APBA 2021
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Ir. H. Nova Iriansyah, MT., menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), dengan agenda Penyampaian Pendapat Badan Anggaran DPRA terhadap Rancangan Qanun Aceh Tentang Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) Tahun 2021, di Ruang Sidang Paripurna DPRA, Kamis (30/6/2022).
-
Aceh | 2 tahun laluWakil Ketua Banggar DPR RI Sebut Otsus Aceh Perlu Dilanjutkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wakil Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Muhiddin Muhammad Said menegaskan, pentingnya Dana Otonomi Khusus untuk mendukung berbagai program pembangunan di Aceh. Oleh karena itu, seiring makin santernya isu akan berakhirnya alokasi Dana Otonomi Khusus (Otsus) untuk Aceh, telah menjadi perhatian khusus Badan Anggaran DPR RI.
-
Aceh | 2 tahun laluGubernur Aceh Hadir Dalam Rapat Banggar, Rumah Dhuafa Dilunasi Tahun 2022
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Nova Iriansyah menghadiri langsung rapat paripurna Banda Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) dalam rangka membahas Rancangan Qanun Aceh tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh tahun anggaran 2022, di Gedung Serbaguna DPRA, Banda Aceh, Selasa (30/11/2021) pukul 17.06 WIB.
-
Aceh | 2 tahun laluSekda Aceh Hadir di Rapat Dengar Pendapat Banggar Terkait RAPBA 2022
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, Taqwallah, mendengarkan pendapat Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), terhadap rancangan Qanun Aceh tentang RAPBA 2022 yang berlangsung dalam Rapat Paripurna DPRA, Senin, (29/11) malam.
-
Berita | 3 tahun laluPemerintah dan Banggar Sepakat Bawa RUU APBN 2022 ke Rapat Paripurna DPR
Pemerintah bersama Badan Anggaran (Banggar) DPR menyepakati Rancangan Undang-Undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RUU APBN) Tahun 2022 untuk dilanjutkan pembahasannya menjadi Undang-Undang dalam rapat paripurna. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati yang mewakili pemerintah dalam prosesnya, menyampaikan apresiasi atas dukungan DPR sehingga pembahasan APBN 2022 diselesaikan tepat waktu.
-
Berita | 3 tahun laluBanggar DPR Sepakati Otsus Aceh Tahun 2022 Rp. 7,5 Triliun
Panitia Kerja (Panja) Transfer ke Daerah dan Dana Desa menetapkan Dana Otonomi Khusus (Otsus) sebesar Rp16 triliun untuk dialokasikan kepada Provinsi Aceh, Provinsi Papua, dan Provinsi Papua Barat pada RUU APBN Tahun Anggaran (TA) 2022. Dana Otsus Provinsi Aceh sebesar Rp7,5 triliun dan Dana Otsus Provinsi Papua dan Provinsi Papua Barat sebesar Rp8,5 triliun.
-
Indepth | 3 tahun laluIngin Polemik Selesai, Ganti Sekda Aceh !!!
Mampukah Nova menarik rambut di dalam tepung, rambut tertarik tepungpun tidak berserak. Tuhan memberikan masalah, karena kita manusia mampu menyelesaikan masalah. Kembali kepada kita, mau dan mampukah kita menyelesaikanya!!!