Detail Pencarian
-
Aceh | 11 hari laluDishub Aceh Cek Teknis 59 Unit Bus Trans Koetaradja
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Angkutan massal Trans Koetaradja telah menjadi tulang punggung bagi masyarakat Kota Banda Aceh dan Aceh Besar dalam menjalankan aktivitas mereka sehari-hari, dan saat ini sedang dicek teknis oleh Dinas Perhubungan Aceh.
-
Olahraga | 18 hari laluBuka Musyawarah Pengurus PBSI, Disparpora Harapkan Olahraga Bulutangkis Maju di Aceh Besar
DIALEKSIS.COM | Jantho - Sekretaris Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Aceh Besar T. Irfansyah membuka secara resmi Musyawarah Persatuan Bulu Tangkis seluruh Indonesia (PBSI) Kabupaten Aceh Besar, yang berlangsung di Lantai II Kantor KONI Aceh Besar, Ingin Jaya, Sabtu (28/12/2024).
-
Aceh | 19 hari laluPW IPNU Aceh Apresiasi Pj Gubernur Safrizal, Berhasil Dorong Kemajuan Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Pimpinan Wilayah Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (PW IPNU) Provinsi Aceh, Arifan Hendra, memberikan apresiasi terhadap kepemimpinan Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, yang dinilai berhasil membawa Provinsi Aceh menuju kemajuan.
-
Soki | 26 hari laluYanyan Rahmat, Sang Maestro di Balik Kejayaan Tarung Derajat Aceh
DIALEKSIS.COM | Soki - Di tengah riuhnya perkembangan olahraga bela diri Tanah Air, sosok Yanyan Rahmat, A.KS., M.Si. menjadi potret sempurna bagaimana dedikasi dan konsistensi dapat menghasilkan prestasi gemilang. Pria kelahiran Bandung, 15 Desember 1973 ini telah mengukir namanya dengan tinta emas dalam sejarah Tarung Derajat Indonesia, khususnya di bumi Serambi Mekkah.
-
Aceh | 27 hari laluPj Gubernur Safrizal Serahkan DIPA dan TKD Tahun 2025, Total Rp46,98 Triliun
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, menyerahkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Buku Alokasi Transfer ke Daerah (TKD) tahun 2025 kepada 49 Kementerian Lembaga dan 23 pemerintah kabupaten/kota yang ada di Aceh, di Anjong Mon Mata Komplek Meuligoe Gubernur, Kamis (19/12/2024).
-
Aceh | 1 bulan laluSilaturahmi dengan Kepala OPD Banda Aceh, Almuniza Tekankan Kolaborasi dan Semangat Kebersamaan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh, Almuniza Kamal, mengadakan silaturrahmi dengan Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemko Banda Aceh pada Kamis (12/12/2024) di Balai Keurukon, Kompleks Balai Kota. Dalam pertemuan tersebut, Almuniza Kamal menyampaikan beberapa pesan penting yang menjadi arahannya untuk kemajuan Banda Aceh ke depan, dengan penekanan pada kolaborasi dan semangat kebersamaan.
-
Olahraga | 1 bulan laluSukses Hattrick Juara Umum PON, Jawa Barat Berbagi Trik untuk Aceh
DIALEKSIS.COM | Bandung - Pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Tahun 2024 Aceh-Sumut beberapa waktu lalu, Provinsi Jawa Barat sukses meraih predikat juara umum. Capaian itu merupakan yang ketiga kali berturut-turut atau hattrick, sejak PON XIX Tahun 2026 Jawa Barat, PON XX Tahun 2021 Papua, dan PON XXI Tahun 2024 Aceh-Sumut.
-
Aceh | 1 bulan laluWali Nanggroe Aceh Anugerahkan Gelar Kehormatan untuk Tokoh dan Negara Mitra
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Nanggroe Aceh, Malik Mahmud al-Haytar, memimpin langsung acara Pemberian Gelar Kehormatan Wali Nanggroe Aceh Tahun 2024 yang berlangsung di Ayani Hotel, Banda Aceh, pada Rabu (4/12/2024). Acara ini menjadi momentum penghargaan kepada pihak-pihak yang telah berkontribusi signifikan bagi kemajuan Aceh, baik dalam skala nasional maupun internasional.
-
Olahraga | 1 bulan laluPON Berjalan Sukses, Provinsi Se-Indonesia Apreasiasi KONI Aceh
DIALEKSIS.COM | Batam - Para pimpinan Komite Olahraga Nasional (KONI) Se-Indonesia menyampaikan apresiasi dan terimakasih kepada KONI Aceh yang telah berkontribusi dalam upaya menyukseskan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Tahun 2024 Wilayah Aceh yang telah selesai dilaksanakan beberapa waktu lalu.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluPj Gubernur Aceh Paparkan Uji Keterbukaan Informasi kepada Komisi Informasi Pusat
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Safrizal ZA memaparkan Kebijakan dan Strategi Keterbukaan Informasi Publik dalam Presentasi Uji Publik Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024 di Grand Mercure Kemayoran Jakarta, Rabu (13/11/2024).
-
Ekonomi | 2 bulan laluKADIN Aceh Hadiri Peluncuran Data Statistik Aceh, 5 November 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pertumbuhan ekonomi Aceh pada triwulan III 2024 meningkat signifikan sebesar 5,17 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya (year on year/yoy). Pencapaian ini terutama didorong oleh pelaksanaan PON XXI 2024 yang digelar di Aceh dan Sumatera Utara.
-
Pemerintahan | 2 bulan laluPemko Banda Aceh Terima Tiga Aset Venue PON XXI
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh secara resmi menerima tiga aset hasil pekerjaan renovasi dan pembangunan kembali venue Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI lalu.
-
Polkum | 2 bulan laluBPKP Aceh Tegaskan Komitmen Kawal Transparansi PON XXI Aceh-Sumut
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut berlangsung lancar dan meriah.
Namun, dalam upaya mewujudkan akuntabilitas, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Aceh turut mengawal seluruh tahapan kegiatan, dari perencanaan hingga pelaporan pertanggungjawaban.
-
Polkum | 2 bulan laluBPKP Didesak Umumkan Hasil Audit Investigasi Penggunaan Dana PON Aceh - Sumut
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Transparansi Tender Indonesia (TTI) mendesak Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Aceh mengumumkan hasil audit Investigasi terhadap anggaran PON XXI Aceh - Sumut tahun 2024.
-
Pemerintahan | 3 bulan laluHadiri Maulid Nabi, Pj Gubernur Safrizal Ajak Masyarakat Pijay Jaga Semangat Persaudaraan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA M Si, menghadiri Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW dan Silaturrahmi masyarakat Pidie Jaya, yang diselenggarakan oleh Pengurus Besar Himpunan Keluarga Masyarakat Meureudu dan Meurah Dua (PB Hikmad) di Asrama Hikmad Banda Aceh, di kawasan Peuniti, Ahad (13/10/2024).
-
Aceh | 3 bulan laluHonor Tim Medsos PON XXI Aceh Belum Dibayar, Ini Penjelasan Ketua Bidang Promosi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Wilayah Aceh-Sumut yang telah berakhir pada 20 September 2024 masih menyisakan masalah, terutama terkait dengan pembayaran honor tim pengelola media sosial yang berperan penting dalam mendukung promosi dan kelancaran acara tersebut.
-
Aceh | 3 bulan laluPj Gubernur Safrizal Minta ISBI Aceh Rumuskan Kebudayaan dalam Keseharian
DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat Gubernur Aceh Safrizal ZA, mengapresiasi sinergi Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Aceh, yang telah terjalin baik dengan Pemerintah Aceh selama ini. Hal tersebut disampaikan oleh Safrizal, saat menyampaikan sambutan pada Dies Natalis ISBI ke 10, di Aula ISBI Aceh, Selasa (8/10/2024)
-
Aceh | 3 bulan laluTenaga Kesehatan PON Wilayah Aceh Belum Terima Honor, Ini Kata Sekretaris Dinkes Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI yang baru saja usai di wilayah Aceh-Sumut, yang berakhir pada 20 September 2024, menyisakan berbagai masalah yang patut mendapat perhatian publik. Salah satu yang mencuat ke permukaan yakni keterlambatan pembayaran honor bagi para petugas kesehatan yang bertugas selama ajang bergengsi tersebut.
-
Feature | 3 bulan laluCerita di Balik Secangkir Kopi Aceh
DIALEKSIS.COM | Feature - Aceh, tanah yang tak hanya kaya akan sejarah dan budaya, menyimpan rahasia di balik secangkir kopi yang menggoda selera. Bagi masyarakat Aceh, kopi bukan sekadar minuman, melainkan bagian dari budaya dan gaya hidup.
-
Aceh | 3 bulan laluHonor Relawan Cair, LO Ucapkan Terimakasih kepada PB SDM PON XXI Wilayah Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Setelah menunggu cukup lama, para Liaison Officer (LO) yang terlibat dalam penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 kini dapat bernapas lega. Honor yang mereka nantikan akhirnya dicairkan, memberikan angin segar bagi mereka yang telah bekerja keras untuk mensukseskan ajang olahraga terbesar di Indonesia ini.