Beranda / /

  • Pemerintah Perang Tanpa Henti Melawan Mafia Judi Online
    Pemerintahan | baru 13 menit lalu
    Pemerintah Perang Tanpa Henti Melawan Mafia Judi Online

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Fenomena judi online masih terus menggerogoti Indonesia. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Budi Arie Setiadi, menyatakan bahwa pemerintah siap memerangi praktik judi online melalui beberapa upaya strategis.

  • Polemik Rencana Studi Banding Keuchik dan Sekgam di Aceh Jaya
    Pemerintahan | sekitar 1 jam lalu
    Polemik Rencana Studi Banding Keuchik dan Sekgam di Aceh Jaya

    DIALEKSIS.COM | Aceh Jaya - Di Aceh Jaya, kembali beredar isu bahwa kepala desa (keuchik) dan sekretaris desa akan melakukan studi ke luar daerah. Isu tersebut dikuatkan dengan beredarnya bukti setoran dari desa ke rekening pelaksana, yakni Edu Training and Healing Indonesia, dengan jumlah dana Rp34 juta per desa.

  • Rawan Disalahgunakan, Kejagung dan KPK Diminta Telusuri Penggunaan CSR BUMN di Aceh
    Polkum | sekitar 1 jam lalu
    Rawan Disalahgunakan, Kejagung dan KPK Diminta Telusuri Penggunaan CSR BUMN di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kewajiban Corporate Sosial Responsibility (CSR) perusahaan telah diatur dalam peraturan perundang-undangan yang diatur melalui Undang-undang Perseroan Terbatas (PT) nomor 40 tahun 2007 dan Peraturan Pemerintah nomor 47 tahun 2012. Hal itu juga berlaku bagi perusahaan BUMN, dimana setiap BUMN diwajibkan untuk mengalokasikan anggaran sebagai tanggung jawab sosial kepada masyarakat.

  • Universitas Syiah Kuala Naik Peringkat di UniRank 2024
    Data | sekitar 2 jam lalu
    Universitas Syiah Kuala Naik Peringkat di UniRank 2024

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Pemeringkatan universitas terbaik versi uniRank kembali dirilis. Ranking ini disusun berdasarkan metrik web dari sumber independen, bukan dari data yang dikirimkan oleh universitas itu sendiri, dengan tujuan untuk mengetahui perguruan tinggi mana yang paling populer di Indonesia.

  • Para Ahli Prediksi Akhir Dunia Akibat Ledakan Populasi Manusia
    Data | sekitar 2 jam lalu
    Para Ahli Prediksi Akhir Dunia Akibat Ledakan Populasi Manusia

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Para ahli dari berbagai belahan dunia kerap membuat prediksi mengenai akhir dunia berdasarkan bidang keahlian masing-masing. 

    Salah satunya adalah Thomas Malthus, seorang ekonom dan ahli demografi, yang telah memperingatkan tentang akhir dunia di Bumi akibat ledakan populasi manusia. Malthus menyatakan bahwa bencana tersebut akan terjadi jika populasi manusia terus berkembang pesat.

  • Aktivis Muda Bener Meriah Minta PJ Gubernur Tinjau Gedung BMCC Terbengkalai
    Aceh | sekitar 3 jam lalu
    Aktivis Muda Bener Meriah Minta PJ Gubernur Tinjau Gedung BMCC Terbengkalai

    DIALEKSIS.COM | Bener Meriah - Riga Wantona, aktivis muda Bener Meriah, meminta Penjabat (PJ) Gubernur Aceh, Bustami Hamzah, untuk meninjau langsung pembangunan Gedung Bener Meriah Convention Center (BMCC) yang terbengkalai. Proyek yang menelan anggaran puluhan miliar rupiah ini kondisinya sangat memprihatinkan dan jauh dari kata siap.

  • Kondisi Banda Aceh Terkini dan Persoalan yang Perlu Dituntaskan
    Opini | sekitar 3 jam lalu
    Kondisi Banda Aceh Terkini dan Persoalan yang Perlu Dituntaskan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kota Banda Aceh kini di tahun 2024 berpenduduk 261.960 jiwa dengan laju pertumbuhan penduduk sekitar 1,23 persen per tahun. Angka harapan hidup di Banda Aceh cukup tinggi, rata-rata mencapai 75,02 tahun. 

  • Pangkoarmada RI Siap Dukung PON Aceh-Sumut
    Aceh | 1 hari lalu
    Pangkoarmada RI Siap Dukung PON Aceh-Sumut

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Panglima Komando Armada Republik Indonesia (Pangkoarmada RI), Laksamana Madya TNI Denih Hendrata menyatakan dukungannya terhadap pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-21 yang akan digelar di Aceh dan Sumatera Utara.

  • Aceh Kehilangan Tiga Tokoh Penting Hingga April 2024
    Aceh | 1 hari lalu
    Aceh Kehilangan Tiga Tokoh Penting Hingga April 2024

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Memasuki tahun 2024, masyarakat Aceh dikejutkan dengan kepergian tiga tokoh sekaligus pejabat penting yang dekat dengan rakyat dan terbukti telah banyak berbuat bagi daerah.

  • Kemenhub Tetapkan 17 Bandara Internasional, Ada Bandara Sultan Iskandar Muda Aceh
    Nasional | 1 hari lalu
    Kemenhub Tetapkan 17 Bandara Internasional, Ada Bandara Sultan Iskandar Muda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perhubungan telah menerbitkan Keputusan Menteri Nomor 31/2024 (KM 31/2004) tentang Penetapan Bandar Udara Internasional pada tanggal 2 April 2024 lalu yang menetapkan 17 bandar udara di Indonesia yang berstatus sebagai bandara internasional, dari semula 34 bandara internasional. 

  • Nasdem Aceh Buka Penjaringan Cakada-Wacakada Pilkada 2024
    Polkum | 1 hari lalu
    Nasdem Aceh Buka Penjaringan Cakada-Wacakada Pilkada 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Partai Nasdem Aceh membuka penjaringan bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah untuk Pilkada 2024. Penjaringan ini mencakup bakal calon gubernur-wagub, bupati-wabup, serta wali kota-wawali kota di seluruh Aceh.

  • Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23
    Olahraga | 1 hari lalu
    Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kemenangan Timnas Indonesia U-23 hingga menuju semifinal Piala Asia U-23 dalam pertandingan lalu membawa kebanggaan tersendiri bagi seluruh masyarakat Indonesia. Menjadi sejarah baru ketika Timnas Indonesia berhasil masuk semifinal dalam Piala Asia AFC.

  • Tuntut Gencatan Senjata di Gaza Meluas, Ratusan Mahasiswa Ditangkap di AS
    Dunia | 1 hari lalu
    Tuntut Gencatan Senjata di Gaza Meluas, Ratusan Mahasiswa Ditangkap di AS

    DIALEKSIS.COM | AS - Ratusan mahasiswa telah ditangkap di berbagai universitas di Amerika Serikat ketika pengunjuk rasa terus menuntut gencatan senjata di Gaza dan divestasi perusahaan yang memungkinkan Israel melakukan perang selama hampir tujuh bulan di wilayah kantong Palestina.

  • Tenggelamnya Pojok Aceh
    Kolom | 1 hari lalu
    Tenggelamnya Pojok Aceh

    DIALEKSIS.COM | Gayahidup - Sore tadi seperti biasa (Sabtu, 27/4/2024), melakukan aktivitas rutin bulanan, sowan ke toko buku yang kebetulan pilihan kali ini jatuh ke Gramedia. Ritual pertama saat masuk lantai dua, pasti langsung ke pojok kiri atau kanan sebagai tempat paling favorit. Setelah kehilangan sudut kiri yang beberapa bulan lalu dipenuhi susunan buku-buku sosial politik dan humaniora, digantikan dengan buku-buku kategori lain. kini juga harus kehilangan sudut favorit satu lagi. 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »