Beranda / /

  • Kejati Aceh Gelar Penyuluhan Hukum Tentang UU ITE di Radio Nikoya FM
    Pemerintahan | 4 bulan lalu
    Kejati Aceh Gelar Penyuluhan Hukum Tentang UU ITE di Radio Nikoya FM

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh kembali menggelar penyuluhan hukum kepada masyarakat Aceh melalui program "Jaksa Menyapa". Acara ini disiarkan langsung di Radio Nikoya FM, Lampaseh Kota, Banda Aceh, pada Kamis (11/7/2024).

  • Siswa-Siswi SMAN 2 Bireuen Antusias Ikut Penyuluhan Penyalahgunaan Narkoba
    Aceh | 1 tahun lalu
    Siswa-Siswi SMAN 2 Bireuen Antusias Ikut Penyuluhan Penyalahgunaan Narkoba

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Aura kebahagiaan dan rasa semangat terpancar dari para siswa-siswi Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Bireuen. Para siswa-siswi bersemangat mengikuti kegiatan penyuluhan hukum dalam rangka pencegahan dan peredaran narkoba melalui program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) T.A 2023 yang berlangsung di sekolah tersebut, Kamis (6/4/2023)

  • Cegah Tipikor, Penkum Kejati Aceh Beri Penyuluhan Hukum Kepada Pegawai Dinas PUPR
    Aceh | 3 tahun lalu
    Cegah Tipikor, Penkum Kejati Aceh Beri Penyuluhan Hukum Kepada Pegawai Dinas PUPR

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka mencegah terjadinya tindak pidana korupsi (tipikor) sejak dini, tim Penerangan Hukum (Penkum) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh memberikan penyuluhan hukum kepada pegawai Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Aceh di aula dinas tersebut, Rabu (17/11/2021).