Beranda / /

  • Polemik Tes Baca Al-Qur’an: Desakan Diskualifikasi Bustami Hamzah Menguat di Tengah Masyarakat
    Polkum | 2 bulan lalu
    Polemik Tes Baca Al-Qur’an: Desakan Diskualifikasi Bustami Hamzah Menguat di Tengah Masyarakat

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh kini tengah menghadapi polemik besar dalam kontestasi Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024. Bustami Hamzah, salah satu calon yang diusung dengan citra sebagai figur Umara dan Ulama, dinilai tidak layak dan disarankan untuk didiskualifikasi setelah gagal dalam tes uji mampu baca Al-Qur’an. Tes ini diselenggarakan oleh Dinas Syariat Islam dan Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh di Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh, pada Rabu, 4 September 2024.