Beranda / /

  • Ratusan Pesilat Berkompetisi dalam Ar-Raniry Tapak Suci Championship 2024
    Olahraga | 10 hari lalu
    Ratusan Pesilat Berkompetisi dalam Ar-Raniry Tapak Suci Championship 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 730 pesilat dari berbagai Kabupaten/kota di Aceh berkompetisi di Ar-raniry Tapak Suci Championship (ATSC) 2024. Acara berlangsung dari 11-15 November di Kampus Uin Ar-Raniry, Darussalam, Banda Aceh.

    “Untuk peserta kurang lebih berjumlah 730 orang dan 35 kontingen dari berbagai kabupaten/kota se-Aceh,” ujar ketua panitia Ar-Raniry Tapak Suci Championship (ATSC) Aldi saat memberi sambutan pada pembukaan acara ATSC 2024 di Kampus Uin Ar-Raniry, Banda Aceh, Senin (11/11/2024).

  • FOKUSGAMPI Desak DPRK Pidie Percepat Pembahasan APBK 2025
    Aceh | 24 hari lalu
    FOKUSGAMPI Desak DPRK Pidie Percepat Pembahasan APBK 2025

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Komunikasi Generasi Muda Pidie (FOKUSGAMPI) mengungkapkan kekhawatiran mendalam terkait lambatnya pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten (APBK) Pidie tahun 2025.


  • Dosen UUI Latih Warga Lampineung Cara Buat Aerosol Anti Nyamuk dari Biji Pala
    Aceh | 27 hari lalu
    Dosen UUI Latih Warga Lampineung Cara Buat Aerosol Anti Nyamuk dari Biji Pala

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim dosen dari Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) kembali menunjukkan komitmen mereka dalam melaksanakan pengabdian kepada masyarakat. Kali ini, mereka mengadakan pelatihan pembuatan aerosol anti nyamuk berbahan alami berbasis biji pala (Myristica fragrans Houtt) untuk warga Desa Lampineung, Kecamatan Baitussalam, Kabupaten Aceh Besar.



  • BMA Berikan Pendampingan kepada Penerima Beasiswa Anak Muallaf
    Pemerintahan | 29 hari lalu
    BMA Berikan Pendampingan kepada Penerima Beasiswa Anak Muallaf

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Sekretariat Baitul Mal Aceh (BMA), Amirullah, bersama Kabag Umum, Didi Setiadi, dan Kasubbag Pendistribusian, Juwita, memberikan arahan dan pendampingan kepada penerima beasiswa anak muallaf jenjang D3/S1 lanjutan tahun 2021.

  • Kunjungi Korban Penyiraman Air Aki, Pemko Lhokseumawe akan Berikan Pendampingan
    Aceh | 1 bulan lalu
    Kunjungi Korban Penyiraman Air Aki, Pemko Lhokseumawe akan Berikan Pendampingan

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pemerintah Kota (Pemko) Lhokseumawe, kunjungi AF (16) dan RNF (13) perempuan warga Gampong Meunasah Blang, Kecamatan Muara Dua, yang menjadi korban penyiraman air baterai oleh ayah tiri, yang saat ini dirawat di Rumah Sakit Umum Cut Mutia (RSUCM) untuk memastikan kondisi terkini.

  • Khawatir Ambruk, Warga Minta Pemerintah Aceh Segera Tangani Jembatan Cot Lampise
    Aceh | 1 bulan lalu
    Khawatir Ambruk, Warga Minta Pemerintah Aceh Segera Tangani Jembatan Cot Lampise

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Sebuah jembatan penghubung lintas Gampong Pinem- Kuala Bubon tepatnya terletak di Gampong Cot Lampise Kecamatan Samatiga Kabupaten Aceh Barat kondisinya sangat memprihatinkan. Camat Samatiga Zulmahdi mengungkapkan, kondisi jembatan yang mengkhawatirkan itu, mungkin salah satu akibat faktornya karena labil tanah atau dimakan usia.

  • BSC 2024 Jaring 5 Startup Terbaik untuk Validation Trip ke Australia
    Pemerintahan | 2 bulan lalu
    BSC 2024 Jaring 5 Startup Terbaik untuk Validation Trip ke Australia

    DIALEKSIS.COM | Banten - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melalui program “Baparekraf ScaleUp Champions (BSC) 2024” menggelar kegiatan Startup Demo Day yang berlangsung di Grand Ballroom Atria Hotel, Gading Serpong, Banten, beberapa waktu lalu.

  • Bank Aceh Ajak Masyarakat Nobar Pembukaan PON di Lapangan Expo Lampineung
    Berita | 2 bulan lalu
    Bank Aceh Ajak Masyarakat Nobar Pembukaan PON di Lapangan Expo Lampineung

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Untuk mendukung kelancaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024, Bank Aceh mengundang masyarakat untuk menyaksikan acara pembukaan bersama-sama di Lapangan Expo UMKM Bank Aceh Lampineung pada 9 September 2024, pukul 20.00 WIB hingga selesai.

  • Fokusgampi: Rusaknya Jalan Tangse-Geumpang Rugikan Pariwisata dan Aktivitas Warga
    Aceh | 2 bulan lalu
    Fokusgampi: Rusaknya Jalan Tangse-Geumpang Rugikan Pariwisata dan Aktivitas Warga

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kondisi jalan yang menghubungkan Kecamatan Tangse menuju Geumpang, Kabupaten Pidie, semakin memprihatinkan. Jalan tersebut, yang merupakan rute utama bagi warga lokal dan wisatawan, kini berubah menjadi bak kubangan kerbau akibat aktivitas truk berbadan besar yang mengangkut pasir proyek Waduk Rukoh. 

  • Jaksa Agung: Keterampilan Menembak Jadi Modal Dasar Insan Adhyaksa
    Nasional | 2 bulan lalu
    Jaksa Agung: Keterampilan Menembak Jadi Modal Dasar Insan Adhyaksa

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Bertempat di Lapangan Tembak Perbakin Senayan, Jakarta, Jaksa Agung ST Burhanuddin membuka dan memberikan sambutan pada acara Kejuaraan Menembak Jaksa Agung Cup 2024, yang diselenggarakan oleh Adhyaksa Shooting Club bekerja sama dengan Persatuan Jaksa Indonesia (PERSAJA) dan Pengurus Besar Persatuan Olahraga Menembak dan Berburu Indonesia (PB Perbakin).

  • Topan Ampil Dekati Jepang, Jadwal Penerbangan dan Kereta Api Dibatalkan
    Dunia | 3 bulan lalu
    Topan Ampil Dekati Jepang, Jadwal Penerbangan dan Kereta Api Dibatalkan

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Penerbangan dan kereta api di wilayah Tokyo dibatalkan pada hari Jumat (16/8/2024), dan warga diperingatkan akan angin kencang, hujan lebat, dan potensi banjir serta tanah longsor saat topan berbelok mendekati Jepang dalam perjalanannya lebih jauh ke utara di Samudra Pasifik.

  • Tim Meucampi dan Tim Jeumpa Mirah Sabet Juara di GEOSC 2024
    Aceh | 3 bulan lalu
    Tim Meucampi dan Tim Jeumpa Mirah Sabet Juara di GEOSC 2024

    DIALEKSIS.COM | Purwokerto - Kebanggaan mengalir dari dari Universitas Syiah Kuala (USK), dimana Tim Meucampi dan Tim Jeumpa Mirah dari Program Studi Teknik Geologi berhasil meraih prestasi gemilang dengan menempati posisi juara 2 dan 3 pada ajang Perlombaan Paper dan Poster GEOSC 2024 yang diselenggarakan oleh Universitas Jenderal Soedirman. 

  • Santriwati Dayah Dar Maryam Dilatih Ketrampilan Bekam
    Aceh | 3 bulan lalu
    Santriwati Dayah Dar Maryam Dilatih Ketrampilan Bekam

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Santriwati di Dayah Dar Maryam Binti Ibrahim, Gampong Tumbo Baro Kecamatan Kuta Malaka, Aceh Besar, dilatih keterampilan Bekam, sebuah konsep perobatan di era Rasulullah. 

  • PKS Aceh Beri Keleluasaan Mualem Pilih Wakil Gubernur
    Berita | 3 bulan lalu
    PKS Aceh Beri Keleluasaan Mualem Pilih Wakil Gubernur

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Teka-teki penetapan pendamping Muzakir Manaf yang akrab disapa Mualem akan ditentukan dalam beberapa hari ke depan menjelang pendaftaran bakal calon ke Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh pada 27-29 Agustus 2024.

« 1 2 3 4 5 6 »