Beranda / /

  • Akademisi Minta Pemerintah Pusat Telusuri Rekam Jejak Bacalon Gubernur Aceh
    Aceh | 4 bulan lalu
    Akademisi Minta Pemerintah Pusat Telusuri Rekam Jejak Bacalon Gubernur Aceh

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Aduwina, S.Sos., M.Sc, Dosen FISIP Universitas Teuku Umar, menyuarakan pentingnya dukungan pemerintah pusat terhadap kandidat gubernur Aceh yang bersih dari masalah hukum dan kasus penyimpangan anggaran maupun kebijakan ketika menjabat dalam Pilkada 2024.

  • Penjaringan Calon Komisioner KPU Harus Ketat, Guspardi Gaus: Telusuri Rekam Jejak Etik
    Parlemenkita | 4 bulan lalu
    Penjaringan Calon Komisioner KPU Harus Ketat, Guspardi Gaus: Telusuri Rekam Jejak Etik

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus menyoroti kasus pencopotan Hasyim Asy’ari dari posisi Ketua KPU karena terbukti melanggar kode etik dan pedoman perilaku penyelenggara pemilu dalam bentuk tindak asusila. Guspardi meminta kasus ini harus menjadi evaluasi dalam penjaringan dan pemilihan Komisioner KPU ke depan.

  • Tapak Tilas Anies Baswedan Menuju Pencapresan
    Opini | 2 tahun lalu
    Tapak Tilas Anies Baswedan Menuju Pencapresan

    DIALEKSIS.COM | Opini - Sejak 2017, semua tahu target Anies Baswedan adalah presiden. Pidato pertamanya di hari yang sama ketika ia dilantik sebagai gubernur, pada 16 Oktober malam lima tahun lalu, isinya dipadati narasi kebangsaan. Pesan persatuan, keberagaman, keadilan, dan Jakarta sebagai episentrum pergerakan nasional dalam lintasan sejarah berdirinya republik, ia tekankan kuat-kuat.

    Kutipan-kutipan pepatah dari berbagai daerah ia pakai untuk menghidupkan pesan bahwa pidatonya adalah tentang gagasan besar kebangsaan. Sebuah gagasan mengelola republik untuk mewujudkan cita-cita bernegara. Dan, entah kebetulan atau disengaja, Anies Baswedan berpidato persis menghadap ke arah Medan Merdeka Utara, Istana Negara.


  • Memahami Rekam Jejak Pilkada Aceh
    Berita | 2 tahun lalu
    Memahami Rekam Jejak Pilkada Aceh

    DIALEKSIS.COM | Data - Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah tahun 2024 segera bergulir. Tentunya memahami peta politik masa lalu menjadi rujukan penting dalam menyusun langkah dan strategi politik bagi peserta Pemilu. Untuk itu tim Litbang Dialeksis.com melakukan serangkaian pengumpulan data dan informasi terkait rekam jejak pelaksanaan Pilkada yang sudah berlangsung di Provinsi Aceh. 

  • Temuan Rekam Jejak Calon Pj Gubernur Aceh, Kinerja Sosok Ini Diakui PDIP
    Aceh | 2 tahun lalu
    Temuan Rekam Jejak Calon Pj Gubernur Aceh, Kinerja Sosok Ini Diakui PDIP

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Sembari menghitung hari yang hampir mendekati masa lowong jabatan di tingkat pemerintahan daerah, seluruh masyarakat Indonesia kini berinisiatif untuk menelusuri rekam jejak calon Pejabat (Pj) Kepala Daerah. hal ini dilakukan untuk menimbang sosok mana yang dianggap layak diberi mandat mengisi kekosongan jabatan tersebut, termasuk di Aceh.

  • Sosok Asrizal H Asnawi Dirakyat Aceh
    Aceh | 3 tahun lalu
    Sosok Asrizal H Asnawi Dirakyat Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Asrizal H Asnawi sedang menjadi perbincangan hangat karena menggugat Presiden Jokowi Widodo terkait Pengelolaan Blok Migas Aceh. Sosok Asrizal H Asnawi ternyata merupakan sosok Legislator Muda yang sangat peduli dengan sarana prasarana petanian, serta pembangunan infrastruktur dalam rangka menunjang perekonomian.