-
Aceh | 1 tahun laluAceh Besar Kabupaten Pertama Diuji Coba Kartu Tani Digital
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aceh menjadi provinsi pertama yang dapat menggunakan Kartu Tani Digital. Keberadaan Kartu Tani Digital akan memudahkan petani dalam menebus pupuk bersubsidi tanpa memerlukan fisik kartu dan tetap menjaga akuntabilitas transaksi yang menggunakan aplikasi dengan e-wallet quota pupuk alokasi.
Kartu Tani ini merupakan upaya untuk pemerataan ekonomi yang berkeadilan, khususnya untuk terus menjaga keseriusan peningkatan ekonomi umat.
-
Aceh | 1 tahun laluJokowi Luncurkan Kartu Tani Digital dan KUR BSI Rp3 Triliun di Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan Kartu Tani Digital dan KUR Bank Syariah Indonesia (BSI). Peresmian itu dilakukan secara seremonial di area Lapangan Komplek PIM, Kecamatan Dewantara, Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh, Jumat (10/2/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluLuncurkan Kartu Tani Digital, Pj Bupati Aceh Besar: Tingkatkan Transparansi dan Akuntabilitas
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM meluncurkan Kartu Tani Digital untuk kelompok tani di komplek Kantor Camat Blang Bintang, Senin (30/1/2023) siang.