Beranda / /

  • Groundbreaking SKPT Ie Meulee, Pj Gubernur Aceh: Perkuat Sektor Perikanan di Sabang
    Pemerintahan | 2 bulan lalu
    Groundbreaking SKPT Ie Meulee, Pj Gubernur Aceh: Perkuat Sektor Perikanan di Sabang

    DIALEKSIS.COM | Sabang - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal, ZA, M.Si., mendampingi Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Sakti Wahyu Trenggono, dalam acara peresmian atau groundbreaking Pelabuhan Perikanan Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu (SKPT) di Gampong Ie Meulee, Kota Sabang, Senin (26/8/2024). 

  • Inspektorat Aceh Besar Telah Periksa Dana Desa di 88 dari 160 Gampong
    Aceh | 3 bulan lalu
    Inspektorat Aceh Besar Telah Periksa Dana Desa di 88 dari 160 Gampong

    Inspektur Aceh Besar, Zia Ul Azmi, SH, MH, mengatakan, sampai saat ini Inspektorat Aceh Besar sudah melaksanakan pemeriksaan untuk sebanyak 88 gampong, pemeriksaan Dana Desa itu dilaksanakan oleh empat Inspektur Pembantu (Irban) yang membawahi wilayahnya masing-masing.

  • SMU Modal Bangsa Juara Youth of Indonesia Festival
    Senibudaya | 3 bulan lalu
    SMU Modal Bangsa Juara Youth of Indonesia Festival

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tari Beusajan dari tim Sekolah Menengah Umum (SMU) Negeri Modal Bangsa tampil sebagai pemenang 1 lomba "Youth of Indonesia Festival" bertajuk "Muda Mandiri berkarya untuk Negeri" yang digelar Badan Nasional Penanggulangan Terorisme bekerjasama dengan Forum Penanggulangan Pencegahan Terorisme (FKPT) Aceh di Nagkring Naya's Coffee Penayong, Banda Aceh, Rabu (24/7/2024).

  • Strategi Pencegahan Terorisme, FKPT Aceh Harap Guru Jadi Moderasi Beragama di Sekolah
    Aceh | 2 tahun lalu
    Strategi Pencegahan Terorisme, FKPT Aceh Harap Guru Jadi Moderasi Beragama di Sekolah

    DIALEKSIS.COM | Aceh Besar - Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Aceh menggelar Kegiatan Training Or Trainer “Moderasi Beragama Sebagai Strategi Pencegahan Terorisme” dan juga lomba Pembuatan Bahan Ajar Video Pendek Sosiodrama Moderasi Beragama, Rabu (12/10/2022) di Aula Gedung Dekranasda Kabupaten Aceh Besar.

  • Pj Bupati Aceh Besar Buka Kegiatan Moderasi Beragama Sebagai Strategi Pencegahan Terorisme
    Aceh | 2 tahun lalu
    Pj Bupati Aceh Besar Buka Kegiatan Moderasi Beragama Sebagai Strategi Pencegahan Terorisme

    DIALEKSIS.COM | Aceh Besar - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto membuka kegiatan Training Or Trainer “Moderasi Beragama Sebagai Strategi Pencegahan Terorisme” dan juga lomba Pembuatan Bahan Ajar Video Pendek Sosiodrama Moderasi Beragama Melalui Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Aceh pada Rabu (12/10/2022) di Aula Gedung Dekranasda Kabupaten Aceh Besar. 

  • Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh Berkunjung ke Kemenkumham Aceh
    Aceh | 2 tahun lalu
    Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh Berkunjung ke Kemenkumham Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Pengadilan Tinggi, Suharjono didampingi oleh Taqwaddin, Hakim Tinggi Ad Hoc Tipikor yang juga Kordinator Humas, melakukan kunjungan kerja ke Kanwil Kumham Aceh pada Selasa 4 Oktober 2022 yang langsung diterima oleh Kepala Kanwil Kumham Aceh, T. Meurah Budiman.

  • Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh Silaturahmi Dengan Ketua DPRA
    Aceh | 2 tahun lalu
    Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh Silaturahmi Dengan Ketua DPRA

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Senin (5/9/2022), Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh didampingi beberapa Hakim Tinggi, Panitera dan Sekretaris melakukan pertemuan silaturahim dengan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) di Ruang Ketua DPRA, Senin 5 September 2022.

« 1 2 »