-
Aceh | 12 hari laluSekda Taqwallah Serahkan SK PPPK untuk 481 Guru SMA/SMK/SLB
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah Aceh, dr. Taqwallah M.Kes, menyerahkan surat keputusan pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) kepada 481 guru Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan Guru Sekolah Luar Biasa (SLB). Mereka berasal dari Kota Banda Aceh, Aceh Besar, Sabang, Aceh Jaya, Pidie dan Pidie Jaya.
-
Aceh | 18 hari laluSerahkan SPK kepada 2.318 Guru PPPK, Kadisdik Aceh: Jadilah Pendidik yang Hebat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Drs Alhudri MM menyerahkan Surat Perjanjian Kerja (SPK) kepada 2.318 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), guru formasi tahun 2021, Selasa (10/5/2022) di Aula Dinas Pendidikan Aceh.
-
Nasional | 22 hari laluNasabah Mulai Digital Savvy, Pengguna Aktif BSI Mobile Capai 3,77 Juta
DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mencatat pengguna BSI Mobile hingga Maret 2022 mencapai 3,77 juta user aktif atau tumbuh 124 persen secara year on year (yoy).
-
Aceh | 1 bulan laluDigitalisasi Pasar, Internet Gratis di Pasar Al-Mahirah Sudah Bisa Diakses
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Keberadaan wifi Corner dan akses internet gratis di pasar Al Mahirah Lamdingin sudah mulai dirasakan manfaatnya oleh para pedagang dan para pembeli.
-
Nasional | 1 bulan laluKemendagri Dorong Transformasi Teknologi dan Digitalisasi Guna Kemajuan Layanan Publik
DIALEKSIS.COM | Surakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendorong transformasi teknologi dan digitalisasi guna kemajuan layanan publik.
-
Nasional | 1 bulan laluKemendagri: Ada Tiga Kunci Sukses Pemerintahan Digital
DIALEKSIS.COM | Surakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengungkap tiga kunci sukses pemerintahan digital, yaitu kemauan dan komitmen pemimpin, infrastruktur teknologi informasi (TI) yang memadai, dan partisipasi masyarakat.
-
Aceh | 2 bulan laluBuka Meugah Festival BI, Aminullah Apresiasi Bangkitkan Perekonomian Aceh di Era Digital
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Kota Banda Aceh Aminullah Usman membuka secara resmi Meugah Festival 2022 yang digelar oleh Bank Indonesia (BI) Perwakilan Provinsi Aceh di Lapangan Blang Padang, Minggu (27/3/2022).
-
Aceh | 2 bulan laluPengurus DMI Kota Banda Aceh Dilantik, Ini Harapan Aminullah Usman
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Wali Kota Banda Aceh Aminullah Usman mengharapkan Dewan Masjid Indonesia (DMI) agar dapat bersinergi dengan semua pihak untuk memakmurkan masjid dalam rangka peningkatan karakter dan moral terutama untuk generasi muda, serta penguatan syariat Islam.
-
Aceh | 3 bulan laluTindak Lanjut MoU dengan Kemenkominfo, Banda Aceh Latih Digitalisasi 5.000 UMKM
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh melalui Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) dengan dukungan Balai Besar Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Penelitian (BBPSDMP) Kominfo Medan, memberikan pelatihan digitalisasi UMKM kepada 5.000 peserta.
-
Nasional | 4 bulan laluTingkatkan Efisiensi dan Transparasi, PLN Akselerasi Digitalisasi Pengadaan
DIALEKSIS.COM | Lombok - Sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terbesar dari sisi aset, PT PLN (Persero) terus berupaya untuk meningkatkan proses pengadaan atau procurement agar semakin efektif dan efisien. Seiring dengan Program Transformasi PLN, digitalisasi menjadi salah satu fondasi yang sudah dan akan terus dikembangkan oleh PLN, termasuk dalam hal sistem pengadaan barang dan jasa.
-
Aceh | 4 bulan laluPemko Banda Aceh dan Telkom Siap Berkolaborasi untuk Digitalisasi UMKM
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh siap berkolaborasi dengan PT Telkom Aceh dalam pembangunan kota, khususnya dengan memajukan dunia Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).
-
Nasional | 4 bulan laluErick Sebut Indonesia Butuh 17,5 Juta Tenaga Kerja yang Melek Teknlogi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri BUMN Erick Thohir menyebut Indonesia membutuhkan 17,5 juta tenaga kerja, profesional, serta pengusaha muda yang mampu beradaptasi dengan teknologi pada 2035 mendatang.
-
Aceh | 5 bulan laluPotensi Digitalisasi UMKM dan E-Commerce di Aceh Sangat Besar
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Perkembangan teknologi semakin berkembang dan maju dengan pesat. Tentu ini merupakan hal baik dan salah satu faktorisasi zaman.
-
Aceh | 6 bulan laluFasilitas Digitalisasi Pendidikan di Aceh Hampir Merata di Setiap Daerah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Digitalisasi yang terus digodok oleh pemerintah merupakan suatu program yang dilakukan ditengah era yang serba modern ini. Terutama juga di sektor pendidikan. Fasilitas seperti jaringan internet juga diperlukan dalam menggodok program ini.
-
Aceh | 6 bulan laluFasilitas Internet di Desa Harus Dibangun, Agar Digitalisasi Merata
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Digitalisasi UMKM saat ini menjadi suatu keharusan yang harus diterapkan oleh para pelaku usaha di masa Pandemi Covid-19.
-
Aceh | 6 bulan laluDigitalisasi UMKM, Lemahnya Jaringan Internet Merupakan Tanggung Jawab Pemerintah
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Digitalisasi yang tengah digodok oleh pemerintah saat ini merupakan satu hal yang baik bagi masyarakat dan keberlangsungan negeri di zaman yang serba modern ini dan juga ditengah era 4.0. terutama diarahkan kepada UMKM yang saat ini berusaha bangkit di masa pandemi Covid-19.
-
Nasional | 6 bulan laluBerkat Peluncuran e-Perda, Ditjen Otda Berhasil Sukseskan Penyederhanaan Regulasi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Indonesia Indicator, sebuah perusahaan di bidang intelijen media, analisis data, dan kajian strategis, menyebutkan Direktorat Jenderal (Ditjen) Otonomi Daerah (Otda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendapatkan sentimen positif beberapa bulan belakangan ini karena dianggap berhasil menyederhanakan sejumlah regulasi dengan pemanfaatan teknologi digital.
-
Aceh | 6 bulan laluBupati Pidie dan Dirut BAS Resmikan Payment Point
DIALEKSIS.COM | Pidie - Bupati Pidie, Ronie Ahmad atau sering disapa Abusyik dan Direktur Utama Bank Aceh Bank Aceh Syariah (BAS) , Haizir Sulaiman, Kamis, 25 November 2021, meresmikan operasional jaringan kantor payment point Bank Aceh yang berada di lingkungan Kantor Bupati Pidie, Sigli, Kamis (25/11/2021).
-
Aceh | 6 bulan laluSekda: Pemerintah Aceh Fokus Kembangkan Digitalisasi Produk Lokal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh mengapresiasi dukungan Bank Indonesia, mendorong digitalisasi pengembangan produk lokal, agar memiliki daya saing dan bergerak lebih aktif dan optimal.
Hal tersebut disampaikan oleh Sekretaris Daerah Aceh Taqwallah, saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Aceh, pada acara Pertemuan Tahunan Bank Indonesia, di Anjong Mon Mata, Komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Rabu (24/11/2021).
-
Aceh | 1 tahun laluDigitalisasi Pemerintahan Kota Banda Aceh, Upaya Percepatan Menuju Smart City
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Prodi Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Syiah Kuala (USK) kembali menyelenggarakan Webinar Series yang kedua dengan mengusung tema “Digitalisasi Pemerintahan Sebagai Upaya Percepatan Menuju Smart City,” yang diselenggarakan pada Rabu, (5/5/2021) melalui aplikasi Zoom Meeting.