Beranda / /

  • Pengepungan Israel, Warga Palestina "Mati Kelaparan" di Gaza Utara
    Dunia | 26 hari lalu
    Pengepungan Israel, Warga Palestina "Mati Kelaparan" di Gaza Utara

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Seorang pejabat Oxfam mengatakan kepada Al Jazeera pada hari Ahad (27/10/2024) bahwa Israel menggunakan kelaparan sebagai senjata dalam genosida terhadap warga Palestina dan bahwa LSM yang berbasis di Inggris itu tidak dapat menjangkau orang-orang di utara karena pemboman Israel yang sedang berlangsung.

  • BSC 2024 Jaring 5 Startup Terbaik untuk Validation Trip ke Australia
    Pemerintahan | 2 bulan lalu
    BSC 2024 Jaring 5 Startup Terbaik untuk Validation Trip ke Australia

    DIALEKSIS.COM | Banten - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melalui program “Baparekraf ScaleUp Champions (BSC) 2024” menggelar kegiatan Startup Demo Day yang berlangsung di Grand Ballroom Atria Hotel, Gading Serpong, Banten, beberapa waktu lalu.

  • Bener Meriah Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Kampung
    Pemerintahan | 2 bulan lalu
    Bener Meriah Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Kampung

    DIALEKSIS.COM | Redelong - Pj. Bupati Bener Meriah Ir. Mohd Tanwier, MM yang diwakili oleh Asisten Pemerintahan Keistimewaan Aceh dan Kesra Setdakab Bener Meriah Khairmansyah, S.IP., M.Sc membuka pelatihan peningkatan kapasitas aparatur kampung wilayah Kecamatan Timang Gajah di Aula Kantor Camat setempat.

  • WFP: Horor! Gaza Utara Alami Kelaparan Besar-besaran
    Dunia | 6 bulan lalu
    WFP: Horor! Gaza Utara Alami Kelaparan Besar-besaran

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Gaza bagian utara sedang mengalami “kelaparan besar-besaran”, kata ketua Program Pangan Dunia PBB (WFP), dan memperingatkan bahwa mereka “bergerak menuju ke selatan”.

  • Pemerintah Resmikan Tunjangan Hari Raya dan Gaji Ke-13 untuk ASN, PPPK, dan Aparatur Negara
    Pemerintahan | 8 bulan lalu
    Pemerintah Resmikan Tunjangan Hari Raya dan Gaji Ke-13 untuk ASN, PPPK, dan Aparatur Negara

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, mengeluarkan keputusan penting dalam rapat kabinet pada tanggal 13 Maret 2024, dengan menetapkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2024 tentang Pemberian Tunjangan Hari Raya dan Gaji Ketiga Belas kepada Aparatur Sipil Negara (ASN), Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), dan Aparatur Negara. Keputusan ini dikeluarkan sebagai bagian dari upaya pemerintah untuk menjaga daya beli masyarakat serta memberikan penghargaan atas pengabdian kepada negara.

  • Kebakaran Apartemen di New York, 17 Orang Luka-luka
    Dunia | 8 bulan lalu
    Kebakaran Apartemen di New York, 17 Orang Luka-luka

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Satu orang tewas dan 17 orang luka-luka dalam kebakaran yang terjadi di gedung apartemen Kota New York, menyebabkan beberapa warga terjebak di tangga darurat pada hari Jumat (23/2/2024).

  • WFP Hentikan Sementara Pengiriman Bantuan ke Gaza Utara
    Dunia | 9 bulan lalu
    WFP Hentikan Sementara Pengiriman Bantuan ke Gaza Utara

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Badan pangan PBB telah menghentikan pengiriman bantuan ke Gaza utara, dengan alasan tembakan Israel serta “kekacauan dan kekerasan akibat runtuhnya ketertiban sipil” di wilayah tersebut.

  • Kelaparan Parah di Gaza, Situasi Makin Buruk
    Dunia | 9 bulan lalu
    Kelaparan Parah di Gaza, Situasi Makin Buruk

    DIALEKSIS.COM | Palestina - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan mereka tidak dapat mengirimkan makanan ke Rumah Sakit Nasser di Khan Younis meskipun terjadi “kekurangan yang serius” setelah penundaan di pos-pos pemeriksaan.

  • Pasca Kasus Bentrok di Bitung, MUI Manado Harap Aparat Usut dan Tindak Sampai Tuntas
    Nasional | 11 bulan lalu
    Pasca Kasus Bentrok di Bitung, MUI Manado Harap Aparat Usut dan Tindak Sampai Tuntas

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Manado Yaser Bin Salim Bachmid mengharapkan aparat keamanan dan pemerintah menelusuri bentrokan yang terjadi di Bitung, Sulawesi Utara. Aparat juga dminta mengusut sampai tuntas kasus tersebut.

    "Saya harap pemerintah dan aparat keamanan menelusuri kasus ini agar tidak berkembang kemana-mana," kata Yaser, di Manado, Ahad (26/11/2023).


« 1 2 3 4 5 »