• Kemenperin Pacu IKM Penuhi Standar Mutu dan Keamanan Pangan
    Hankam | 6 jam lalu
    Kemenperin Pacu IKM Penuhi Standar Mutu dan Keamanan Pangan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - “Untuk dapat bersaing baik di pasar domestik maupun internasional, IKM pangan perlu memperhatikan keamanan pangan dalam semua aspek produksi mereka. Keamanan pangan menjadi poin penting dalam industri pangan baik untuk pemasaran di dalam negeri maupun di luar negeri,” kata Direktur Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka (IKMA), Reni Yanita.

  • Pengelolaan Perbatasan Laut Indonesia yang Optimal, Kunci Kedaulatan Negara
    Hankam | 1 hari lalu
    Pengelolaan Perbatasan Laut Indonesia yang Optimal, Kunci Kedaulatan Negara

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wilayah perbatasan laut tidak hanya harus diamankan dan dipertahankan, tetapi juga mesti dijaga dan dikelola dengan baik. Perbatasan merupakan manifestasi kedaulatan negara yang memiliki nilai sangat strategis terkait harkat, martabat, kehormatan, serta keutuhan wilayah sebagai kedaulatan negara.

  • Korlantas Polri Siap Amankan PON XXI Aceh-Sumut
    Hankam | 3 hari lalu
    Korlantas Polri Siap Amankan PON XXI Aceh-Sumut

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Aan Suhanan menyatakan Korlantas siap melakukan pengamanan gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 akan digelar di Aceh dan Sumatra Utara (Sumut).

  • BPOM: Roti Aoka Aman, Tapi Okko Mengandung Bahan tidak Diizinkan
    Hankam | 3 hari lalu
    BPOM: Roti Aoka Aman, Tapi Okko Mengandung Bahan tidak Diizinkan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menanggapi dugaan adanya penggunaan bahan tambahan pangan (BTP) berupa natrium dehidroasetat pada produk roti merek Aoka (PT Indonesia Bakery Family, Bandung) dan Okko (PT Abadi Rasa Food, Bandung), Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) segera mengambil langkah tegas.

  • Jaga Keamanan Pangan dan Perlindungan Konsumen, Bapanas Inisiasi Sampling Pangan Segar
    Hankam | 4 hari lalu
    Jaga Keamanan Pangan dan Perlindungan Konsumen, Bapanas Inisiasi Sampling Pangan Segar

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Guna memperkuat perlindungan konsumen dari pencemaran mikotoksin, Badan Pangan Nasional (Bapanas) menginisiasi pelaksanaan kajian batas maksimal cemaran mikotoksin pada pangan segar dengan menggunakan data primer yang didapatkan melalui pengambilan sampel terhadap lebih dari 120 sampel pangan segar.

  • 1.231 Personel Polri Kawal Unjuk Rasa BEM SI
    Hankam | 5 hari lalu
    1.231 Personel Polri Kawal Unjuk Rasa BEM SI

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ribuan personel pengamanan akan mengawal jalannya penyampaian aspirasi dari Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI), hari ini. Penyampaian pendapat itu berlangsung di Patung Kuda Arjuna, Jakarta Pusat.

  • Pertemuan Pertama DCC, Indonesia-Singapura Teken Sejarah Baru Kerja Sama Pertahanan
    Hankam | 6 hari lalu
    Pertemuan Pertama DCC, Indonesia-Singapura Teken Sejarah Baru Kerja Sama Pertahanan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pertemuan pertama Defence Cooperation Committee (DCC) menandai momen bersejarah dalam hubungan kerja sama bilateral antara Indonesia dan Singapura di bidang pertahanan. Pertemuan itu merupakan amanat dari Defence Cooperation Agreement (DCA), yang telah ditandatangani kedua negara pada 2007.

  • Tinjau Venue PON Aceh-Sumut, Kakorlantas Polri: Kesiapan Pengamanan Sudah Matang
    Hankam | 7 hari lalu
    Tinjau Venue PON Aceh-Sumut, Kakorlantas Polri: Kesiapan Pengamanan Sudah Matang

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Aan Suhanan meninjau Venue PON XXI di Stadion Harapan Bangsa Banda Aceh, dan Sumut Sport Centre di Medan, Jumat (19/7/2024) dan menyatakan kesiapan pengamanan PON 2024 di Aceh sudah matang, termasuk personel, pengamanan, dan pengawalan.

  • Polda Aceh Butuh Penambahan Ranmor Pamwal PON 2024
    Hankam | 8 hari lalu
    Polda Aceh Butuh Penambahan Ranmor Pamwal PON 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Satuan PJR Ditlantas Polda Aceh belum memiliki Ranmor roda dua Pamwal VVIP (1.200 cc) dan butuh penambahan ranmor pengawalan atlet dan official, serta butuh dukungan Korlantas demi suksesnya PON XXI Aceh-Sumut 2024.

  • 700 Personel Dikerahkan dalam Operasi Patuh Seulawah 2024
    Hankam | 11 hari lalu
    700 Personel Dikerahkan dalam Operasi Patuh Seulawah 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polda Aceh beserta Polres jajaran menurunkan 700 personel dalam pelaksanaan Operasi Patuh Seulawah tahun 2024. Operasi tersebut akan berlangsung selama 14 hari, terhitung 15-28 Juli 2024.

  • Dirlantas Polda Aceh: Operasi Patuh Seulawah 2024 Resmi Dimulai
    Hankam | 12 hari lalu
    Dirlantas Polda Aceh: Operasi Patuh Seulawah 2024 Resmi Dimulai

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Operasi Patuh Seulawah 2024 resmi dimulai, terhitung mulai hari ini, Senin (15/7/2024). Operasi ini akan berlangsung hingga 28 Juli 2024. Dirlantas Polda Aceh Kombes Pol. M.Iqbal Alqudusy mengatakan, Operasi Patuh Seulawah 2024 digelar oleh seluruh jajaran kepolisian daerah setempat.

  • KASAL: Pembangunan Kapal PC 60 Meter, Realisasi Capai Visi TNI AL 2045
    Hankam | 14 hari lalu
    KASAL: Pembangunan Kapal PC 60 Meter, Realisasi Capai Visi TNI AL 2045

    DIALEKSIS.COM | Banten - Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali mengungkapkan pembangunan kapal PC 60 meter merupakan realisasi dari program prioritas pembangunan kekuatan untuk mencapai visi TNI Angkatan Laut 2045 yang modern, berdaya gentar kawasan dan berproyeksi global.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »