• Putin Soroti Dedolarisasi dengan Mitra Dagang di Asia
    Ekonomi | sekitar 3 jam lalu
    Putin Soroti Dedolarisasi dengan Mitra Dagang di Asia

    DIALEKSIS.COM | Moskow - Presiden Rusia Vladimir Putin memuji langkah dedolarisasi yang tengah berlangsung dalam transaksi perdagangan dengan mitra di kawasan Asia. Dalam sebuah artikel di media resmi Partai Komunis Vietnam menjelang kunjungannya ke negara Asia Tenggara tersebut, pemimpin Rusia itu menyoroti peningkatan penggunaan mata uang domestik dalam perdagangan bilateral.

  • Jalan Tol Si Banceh Dongkrak Ekonomi Aceh
    Ekonomi | 11 jam lalu
    Jalan Tol Si Banceh Dongkrak Ekonomi Aceh

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Provinsi Aceh tak hanya dikenal sebagai Serambi Mekkah, melainkan juga penghasil kopi unggulan Tanah Air. Pembangunan Jalan Tol Sigli-Banda Aceh atau Si Banceh membawa angin segar bagi ekonomi Aceh, terutama petani kopi melalui sumber: Kanal YouTube INFO PAGI yang dikutip oleh Dialeksis.com pada 20 Juni 2024 akan mengulasnya.


  • Kadin Aceh Fokus Kembangkan Strategi E-Commerce Hadapi Persaingan Global
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Kadin Aceh Fokus Kembangkan Strategi E-Commerce Hadapi Persaingan Global

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menghadapi persaingan bisnis yang semakin ketat di era globalisasi, Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Aceh tengah mengembangkan strategi baru melalui industri e-commerce. Langkah ini ditempuh untuk memperluas eksistensi bisnis lokal di ranah global.

  • RI Sebentar Lagi Dijajah China, Begini Modus Terbarunya
    Ekonomi | 1 hari lalu
    RI Sebentar Lagi Dijajah China, Begini Modus Terbarunya

    DIALEKSIS.COM | Dunia - Pemerintah China rupanya tengah mengembangkan strategi baru dalam memperluas eksistensi bisnisnya di ranah global melalui industri e-commerce. Negeri Tirai Bambu itu baru-baru ini mengeluarkan rancangan peraturan untuk mendorong pembangunan gudang di luar negeri dan memperbesar bisnis e-commerce lintas batas atau cross-border.

  • Apkasindo Nagan Raya Sebut Harga TBS Petani Masih Terjadi Ketimpangan
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Apkasindo Nagan Raya Sebut Harga TBS Petani Masih Terjadi Ketimpangan

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua DPD Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) Kabupaten Nagan Raya, Yuslan Thamrin, menilai harga Tandan Buah Segar (TBS) di tingkat petani masih terjadi ketimpangan dan harus ada perhatian dari Pemkab dan Dinas Perkebunan Nagan Raya.

  • Kemenperin Dorong IKM Batik Raih Pasar Seragam Haji Nasional
    Ekonomi | 2 hari lalu
    Kemenperin Dorong IKM Batik Raih Pasar Seragam Haji Nasional

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian terus melakukan penguatan industri halal sebagai langkah percepatan akses ke pasar halal global. Upaya strategis ini sejalan dengan kebijakan nasional berbasis ekonomi syariah yang digulirkan oleh Pemerintah Indonesia.

  • Tantangan Ekonomi Global Diprediksi Masih Berlanjut
    Ekonomi | 2 hari lalu
    Tantangan Ekonomi Global Diprediksi Masih Berlanjut

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperingatkan tantangan ekonomi global masih akan berlanjut hingga 2025. Setidaknya ada enam ancaman besar yang harus diwaspadai, yaitu suku bunga tinggi, restriksi perdagangan yang ketat, volatilitas harga komoditas, ketegangan geopolitik, populasi dunia yang menua, hingga dampak buruk dari perubahan iklim.

  • Aceh Siap Menyambut Agenda Besar, Ekonomi Diproyeksi Terdongkrak
    Ekonomi | 2 hari lalu
    Aceh Siap Menyambut Agenda Besar, Ekonomi Diproyeksi Terdongkrak

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Serangkaian agenda besar yang akan berlangsung di Aceh dalam waktu dekat diyakini bakal menggairahkan roda perekonomian daerah itu. Pilkada, Pekan Olahraga Nasional (PON), dan pertemuan tsunami internasional diproyeksikan akan memberi dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi setempat.

  • Seorang Pria Viral Usai Mengunggah Kegiatan Berjualan Sayur di Pasar
    Ekonomi | 2 hari lalu
    Seorang Pria Viral Usai Mengunggah Kegiatan Berjualan Sayur di Pasar

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kisah seorang pria yang berjualan sayur di pasar menjadi viral setelah mengunggah kegiatannya tersebut. Ia mengaku telah berusaha mencari pekerjaan, namun tidak membuahkan hasil, sehingga memutuskan untuk membantu orang tuanya berjualan di pasar.

  • Ancaman Nyata Judi Online di Banyak Kalangan
    Ekonomi | 2 hari lalu
    Ancaman Nyata Judi Online di Banyak Kalangan

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Judi online merongrong berbagai lapisan masyarakat Indonesia. Berkasnya bukan sekadar cerita, tetapi juga menelan korban ekonomi dan nyawa. Kementerian Komunikasi dan Informatika mencatat nilai transaksi judi online di Tanah Air tembus Rp 100 triliun pada triwulan I-2024.

  • Marak Judi Online, PPATK: 3,5 Juta Pemain, 80 Persen dari Kalangan Bawah
    Ekonomi | 3 hari lalu
    Marak Judi Online, PPATK: 3,5 Juta Pemain, 80 Persen dari Kalangan Bawah

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) membocorkan data terbaru terkait maraknya perjudian online atau judol di Indonesia. Lembaga ini mengungkapkan jumlah pemain judi daring sudah mencapai 3,5 juta orang. Dari total itu, hampir 80 persen berasal dari kalangan menengah ke bawah.

  • Fantastis, Ternyata Amerika Punya Hutang Besar, Simak!
    Ekonomi | 4 hari lalu
    Fantastis, Ternyata Amerika Punya Hutang Besar, Simak!

    DIALEKSIS.COM | WASHINGTON, D.C. - Menteri Keuangan Amerika Serikat Janet Yellen menyatakan utang negaranya yang terus membengkak saat ini masih dapat dikendalikan. Keyakinan itu diungkapkan Yellen di tengah peningkatan tajam utang Negeri Paman Sam hingga mencapai rekor US$34,7 triliun atau setara Rp570.000 triliun.


  • Respon Kadin Aceh Terhadap Ramainya Rute Penerbangan ke Aceh
    Ekonomi | 5 hari lalu
    Respon Kadin Aceh Terhadap Ramainya Rute Penerbangan ke Aceh

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kehadiran sejumlah maskapai baru yang membuka rute ke Aceh diyakini akan menggerakkan roda ekonomi sekaligus meningkatkan kunjungan wisatawan ke Bumi Serambi Mekah. Bandara Sultan Iskandar Muda telah dilayani penerbangan dari maskapai Garuda, Batik Air, Lion Air, Citylink, Air Asia, Susi Air, serta pendatang baru Super Jet dan Pelita Air.

  • Rupiah Terus Anjlok, Dolar AS Melonjak hingga Rp 16.400
    Ekonomi | 5 hari lalu
    Rupiah Terus Anjlok, Dolar AS Melonjak hingga Rp 16.400

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS terus mengalami pelemahan. Siang ini, dolar AS bergerak menguat kencang menembus level Rp 16.400, menguat dari pembukaan pagi di kisaran Rp 16.375.

  • KKP Siapkan Diversifikasi Pasar Udang Indonesia
    Ekonomi | 6 hari lalu
    KKP Siapkan Diversifikasi Pasar Udang Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyiapkan langkah antisipatif terhadap dampak kasus anti dumping udang beku Indonesia di pasar AS melalui diversifikasi pasar ke beberapa negara potensial.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »