Lagi, Imigran Rohingya Kabur Dari Lokasi Penampungan di Lhokseumawe
Font: Ukuran: - +
Reporter : fatur
[Foto: AP/Zik Maulana]
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Sebanyak 28 imigran Rohingya kembali kabur dari lokasi penampungan sementara yakni di eks Kantor Imigrasi, tepatnya di Desa Ulee Blang Mane, Kecamatan Blang Mangat, Lhokseumawe.
Kasi Humas Polres Lhokseumawe, Salman Alfarisi saat dikonfirmasi Dialeksis.com, Kamis (22/12/2022) membenarkan hal tersebut.
“Iya benar, ada yang melarikan diri sebanyak 28 orang, dan saat ini sedang dilakukan pengembangan,” katanya ketika dikonfirmasi melalui via telepon.
Sebelumnya, imigran Rohingya juga telah kabur dari lokasi penampungan 23 pengungsi Rohingya terdiri dari 10 laki - laki dan 13 perempuan melarikan diri dari penampungan sementara di Ex Kantor Imigrasi, Desa Ulee Blang Mane kecamatan Blang Mangat, Kota Lhokseumawe.
Selanjutnya » Laporan itu juga diterima oleh pihak Pol...- KontraS Aceh Desak Pemko Lhokseumawe Tangani Pengungsi Sesuai Perpres 125/2016
- Siaga Banjir, Personel Polsek Sawang Pantai Debit Air Sungai
- Samsat Jempol Cedah Ukir Prestasi Memuaskan Ranking 1, Chaidir Dianugerahi Penghargaan
- Gelar Training Raya Nasional, HMI Lhokseumawe Diharapkan Jadi Patron Utama Kaum Intelektual