ABF Jakarta Prioritaskan Investasi di Empat Kawasan Ekonomi Aceh
Font: Ukuran: - +
[Foto: For Dialeksis]
"Dalam konteks Aceh sebagai daerah tujuan investasi di Indonesia, diperlukan satu perencanaan yang strategis dan komprehensif untuk membangun positive image branding terhadap Aceh yang ramah terhadap investasi," kata alumni Executive Education di Harvard University itu.
"Pemasaran digital dapat membantu menghubungkan calon investor dengan otoritas dan lembaga terkait, memberikan layanan berharga yang dapat membantu memfasilitasi investasi di wilayah tersebut," sambungnya.
Kemudian, Wakil Ketua Tim Pelaksana Sekretariat Dewan Kawasan Nasional KEK, Ir. Budi Santoso yang berbicara tentang Insentif Pemerintah dalam Investasi Hilirisasi pada Kawasan Ekonomi Aceh. Serta, penyampaian soal sinkronisasi kebijakan dalam pemanfaatan fasilitas investasi di Kawasan Ekonomi Aceh oleh narasumber, Direktur Fasilitasi Ekspor & Impor, Kementerian Perdagangan RI, Bambang Jaka Setiawan, S.H., M.M.
Ia menyebut, keberadaan Kawasan Ekonomi di Aceh diperuntukkan bagi percepatan arus modal masuk dan mempromosikan pembangunan ekonomi serta lapangan kerja di kawasan.
Selanjutnya » "Kawasan ini menawarkan sejumlah insenti...