DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Enam advokat dari Ikatan Advokat Indonesia (IKADIN) Provinsi Aceh meminta Bank Aceh Syariah untuk meningkatkan layanan digital terutama terhadap layanan Virtual Account (VA).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Panitera Mahkamah Agung RI, Dr H Ridwan Mansyur, SH MH, didampingi Sekretaris Kepaniteraan MA RI, Dr Iyus Suryana, SH, MH melakukan sosialisasi penggunaan virtual account untuk pembayaran biaya perkara dan kebijakan modernisasi manajemen perkara pada Mahkamah Agung RI.