DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Akademisi sekaligus Dosen FISIP Universitas Syiah Kuala, Iqbal Ahmadi mengajak para seniman muda untuk mulai menulis dan terlibat dalam isu-isu sosial serta penelitian humaniora sebagai bagian dari pembangunan tradisi intelektual di Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Jaringan Survei Inisiatif (JSI) bekerja sama dengan Program Studi Seni Teater Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Aceh menggelar Workshop Metode Penelitian dan Penulisan Artikel di Media pada Sabtu–Minggu, 22–23 November 2025 di Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Dalam upaya memperkuat komitmen mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat, dan lestari, Bupati Aceh Barat Tarmizi, SP., MM menginstruksikan seluruh Satuan Kerja Perangkat Kabupaten (SKPK) untuk melaksanakan gotong royong massal pada 19 November 2025. Instruksi tersebut tertuang dalam Surat Nomor 100/1554 tentang Pelaksanaan Gotong Royong Massal.
DIALEKSIS.COM | Takengon - Jalan Sengeda atau yang lebih dikenal sebagai Jalan Lintang Takengon kembali terendam banjir setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut. Kondisi ini telah menjadi persoalan berkepanjangan yang kerap mengganggu kelancaran lalu lintas dan aktivitas masyarakat. Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah langsung merespons cepat untuk menindaklanjuti masalah tersebut.
DIALEKSIS.COM | Nasional - Tren global menunjukkan perubahan arah investasi negara-negara maju dalam beberapa tahun terakhir. Jika sebelumnya modal besar banyak mengalir ke sektor teknologi digital, energi, dan manufaktur, kini sejumlah negara justru meningkatkan porsi investasi mereka pada sektor pertanian dan peternakan. Pergeseran orientasi ini dinilai sebagai sinyal penting terkait ketahanan pangan global dan perubahan strategi ekonomi dunia.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri, Safrizal ZA bergerak cepat mengkonsolidasikan unsur BPBD, Satpol PP, dan Damkar di seluruh daerah.
DIALEKSIS.COM|Takengon - Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah resmi memulai seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama tahun 2025. Kegiatan berlangsung di Hotel Grand Bayu Hill Takengon, Jumat (21/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Persaingan kekuatan udara global semakin menegang setelah sejumlah negara berlomba memperkuat armada militernya. Dalam laporan terbaru yang dirangkum dari infografis SINDOnews, enam negara tercatat memiliki angkatan udara paling kuat di dunia, ditinjau dari jumlah pesawat, teknologi, hingga kesiapan operasional.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kementerian Haji dan Umrah Republik Indonesia merilis pembagian kelompok terbang (kloter) jemaah haji tahun 1447 H/2026 M. Dari total 525 kloter yang diberangkatkan melalui 14 embarkasi di seluruh Indonesia, Embarkasi Aceh (BTJ) memastikan diri mendapat 14 kloter khusus untuk jemaah asal Aceh.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah Aceh melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Aceh membuka gelaran Aceh Youth Summit 2025 di Gedung Smesco Convention Centre, Jakarta, Jumat (21/11/2025). Forum yang berlangsung hingga Minggu (23/11/2025) ini digelar berkolaborasi dengan IMAPA Jakarta sebagai ruang temu pemuda Aceh dari berbagai daerah di Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menindaklanjuti Surat Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia (Mendagri RI) No.300.2.8/9333/SJ, tanggal 18 November 2025, perihal Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Bencana Hidrometeorologi, Gubernur Aceh yang akrab disapa Mualem menginstruksikan kepada Bupati dan Walikota seluruh Aceh untuk siap siaga potensi bencana hidrometeorologi.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar mengingatkan peserta Pelatihan Teknis Yudisial Filsafat Hukum Mahkamah Agung RI bahwa profesi penegak hukum merupakan amanah mulia yang dalam tradisi Islam dikenal sebagai imamun ‘adilun, yaitu pemimpin yang mampu menegakkan keadilan dan dijanjikan mendapat perlindungan di bawah ‘Arsy.
DIALEKSIS.COM | Subulussalam - Sekolah Rakyat Terintegrasi 28 (SRT 28) Kota Subulussalam menerima dukungan sarana pendidikan berupa satu unit mobil operasional dan 50 unit laptop dari Kementerian Sosial RI. Mobil tersebut diserahkan pada Sabtu, 15 November 2025, sementara 50 laptop diterima pada Selasa, 18 November 2025.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala (FISIP USK), Femas Rahmat Azra, mengatakan bahwa digitalisasi politik telah membawa perubahan besar terhadap cara masyarakat khususnya generasi muda berpartisipasi dalam proses demokrasi.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT. Pembangunan Aceh (PEMA) menyerahkan Zakat Perusahaan Tahun 2024 kepada Baitul Mal Aceh pada hari ini, Kamis (20/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Kendari - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menghentikan sementara aktivitas tiga perusahaan di Sulawesi Tenggara yang diduga memanfaatkan ruang laut tanpa izin. Langkah tegas ini diambil setelah tim Polisi Khusus Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil (Polsus PWP3K) menemukan pelanggaran di Konawe Selatan dan Konawe Utara.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kabupaten Aceh Besar meminta agar persoalan status lahan masyarakat Lampuuk yang saat ini diklaim sebagai kawasan hutan lindung dapat ditangani secara komprehensif dan mengedepankan asas keadilan bagi warga.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Majelis Pengurus Wilayah Ikatan Saudagar Muslim se-Indonesia ( MPW ISMI) Aceh menegaskan komitmen untuk memperkuat ekosistem wirausaha lokal. Penegasan ini disampaikan Ketua MPW ISMI Aceh, Nurchalis SP MSi, saat pengukuhan kepengurusan periode 2025-2030 di Balai Meuseuraya Aceh, Jumat (21/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah tingginya harga emas dan meningkatnya beban ekonomi pemuda, tradisi mahar yang lazim disebut mayam kini dinilai bukan hanya budaya, tetapi juga berubah menjadi beban sosial yang menghambat banyak pasangan menuju pernikahan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepengurusan Majelis Pengurus Wilayah (MPW) Ikatan Saudagar Muslim se-Indonesia (ISMI) Provinsi Aceh periode 2025-2030 resmi dikukuhkan. Acara pengukuhan ini dipimpin langsung oleh Ketua Umum (Ketum) Majelis Pengurus Pusat (MPP) ISMI, Dr Ing Ilham Akbar Habibie MBA, di Gedung Balai Meuseuraya Aceh (BMA), Kota Banda Aceh, Jumat (21/11/2025).