Selasa, 11 Maret 2025
Beranda / /

  • Rektor Unimal: Libur Kuliah Mulai 10 Maret, Optimalisasi Internet Kampus Ditingkatkan
    Aceh | 2 hari lalu
    Rektor Unimal: Libur Kuliah Mulai 10 Maret, Optimalisasi Internet Kampus Ditingkatkan

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Dalam rangka menindaklanjuti Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2025 tentang efisiensi belanja negara dan daerah, Universitas Malikussaleh (Unimal) mengumumkan penyesuaian jadwal perkuliahan dan peningkatan jaringan internet di kampus. Rektor Unimal, Prof. Dr. Herman Fithra, S.T., M.T., IPM., Asean.Eng., menyampaikan arahan ini kepada seluruh mahasiswa.

  • Kakankemenag Aceh Timur Luncurkan program Ramadan ALARAM-KE 1
    Aceh | 8 hari lalu
    Kakankemenag Aceh Timur Luncurkan program Ramadan ALARAM-KE 1

    DIALEKSIS.COM | Idi - Kepala Kantor Kementerian Agama Aceh Timur, H Salamina SAg MA, secara resmi meluncurkan program Angkatan Laskar Alqur’an Ramadhan (ALARAM-KE 1) di MI Itqan Darussalam, Senin (3/3/2025). Program unggulan tahunan ini bertujuan membentuk generasi Qur’ani yang tangguh di tengah era digitalisasi.

  • Polsek Indra Makmu Aceh Timur Gagalkan Transaksi Sabu, Dua Pelaku Diamankan
    Polkum | 8 hari lalu
    Polsek Indra Makmu Aceh Timur Gagalkan Transaksi Sabu, Dua Pelaku Diamankan

    DIALEKSIS.COM | Idi - Tim dari Kepolisian Sektor (Polsek) Indra Makmu berhasil menggagalkan transaksi narkoba jenis sabu-sabu dan mengamankan dua pelaku dalam sebuah operasi pada Jumat malam (21/2/2025). Kedua tersangka, berinisial AS (52), warga Desa Suka Makmur, dan AG (30), warga Desa Alue Ie Itam, Kecamatan Indra Makmu, Kabupaten Aceh Timur, diamankan sekitar pukul 20.30 WIB.

  • Pertumbuhan Ekonomi Aceh: Darurat Data dan Realita Ketimpangan
    Ekonomi | 11 hari lalu
    Pertumbuhan Ekonomi Aceh: Darurat Data dan Realita Ketimpangan

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Di tengah pembangunan infrastruktur dan pertumbuhan ekonomi yang terperangkap dibawah angka 5%, Provinsi Aceh juga mengalami paradoks. Kue ekonomi yang terkesan relatif kecil ternyata juga belum terbagi secara merata. Data Badan Pusat Statistik (BPS) Aceh September 2024 mencatat, rasio gini provinsi ini masih 0,294. 

  • Bea Cukai Langsa dan Kejari Aceh Timur Musnahkan 1 Juta Batang Rokok Ilegal
    Aceh | 12 hari lalu
    Bea Cukai Langsa dan Kejari Aceh Timur Musnahkan 1 Juta Batang Rokok Ilegal

    DIALEKSIS.COM | Langsa - Bea Cukai Langsa bersama Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Timur melakukan pemusnahan satu juta batang rokok ilegal merek Luffman di halaman Kantor Kejari Aceh Timur pada Rabu (26/2/2025). Rokok ilegal tersebut tidak dilekati pita cukai atau tanda pelunasan cukai lainnya, dan pemusnahannya dilakukan berdasarkan Putusan Pengadilan Negeri Idi No 204/Pid.Sus/2024/PN Idi yang telah memiliki kekuatan hukum tetap (inkracht).

  • Kecelakaan Bus di Thailand Timur, 18 Orang Tewas
    Dunia | 12 hari lalu
    Kecelakaan Bus di Thailand Timur, 18 Orang Tewas

    DIALEKSIS.COM | Bangkok - Sebuah bus sewaan terbalik di Thailand timur pada Rabu (26/2/2025) pagi, menewaskan 18 orang dan melukai 31 orang, kata para pejabat. Kecelakaan itu terjadi di Provinsi Prachinburi selama perjalanan semalam dari Thailand utara ke provinsi pesisir Rayong untuk wisata studi kota.

  • KKP Pastikan Layanan Pelabuhan Perikanan Optimal Selama Ramadan
    Pemerintahan | 13 hari lalu
    KKP Pastikan Layanan Pelabuhan Perikanan Optimal Selama Ramadan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan pelayanan publik di pelabuhan perikanan seluruh Indonesia tetap optimal selama bulan Ramadan. Adapun pelayanan yang dilakukan mulai dari pengurusan izin sebelum kapal perikanan melaut hingga pendaratan ikan hasil tangkapan.

  • Pemkab Aceh Timur Gelar Pelatihan NDPE Bagi Perusahaan Perkebunan dan Pabrik Kelapa Sawit
    Aceh | 14 hari lalu
    Pemkab Aceh Timur Gelar Pelatihan NDPE Bagi Perusahaan Perkebunan dan Pabrik Kelapa Sawit

    DIALEKSIS.COM | Idi - Pemerintah Kabupaten Aceh Timur bekerja sama dengan Satuan Tugas Pusat Unggulan Produksi Lestari (Satgas PUPL) dan Forum Konservasi Leuser (FKL) menggelar kegiatan Pelatihan No Deforestation, No Peat & No Exploitation (NDPE) Bagi Perusahaan Perkebunan dan Pabrik Kelapa Sawit di Kabupaten Aceh Timur, Senin (24/2/2025).

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

ultah dialektis
bank Aceh
dpra
bank Aceh pelantikan
pers