DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Faizar, Presiden Dewan Energi Mahasiswa (DEM) Aceh, mengatakan bahwa Aceh memerlukan pemimpin yang tidak hanya memiliki pemahaman, tetapi juga kemampuan untuk mengelola dan memanfaatkan potensi energi secara maksimal.