DIALEKSIS.COM | AS - Pelapor khusus Perserikatan Bangsa-Bangsa tentang situasi hak asasi manusia di wilayah Palestina yang diduduki (oPt/occupied Palestinian territory) telah merilis laporan baru yang memetakan perusahaan-perusahaan yang membantu Israel dalam pemindahan warga Palestina dan perang genosida di Gaza, yang melanggar hukum internasional.
DIALEKSIS.COM | AS - Sekelompok penjahat dunia maya meretas sistem data di perusahaan asuransi Aflac, yang kemungkinan memperoleh akses ke informasi sensitif seperti nomor Jaminan Sosial dan laporan kesehatan, kata perusahaan itu pada hari Jumat (20/6/2025).
DIALEKSIS.COM | AS - Meta melakukan investasi sebesar $14,3 miliar di perusahaan kecerdasan buatan Scale dan merekrut CEO-nya Alexandr Wang untuk bergabung dengan tim yang mengembangkan "kecerdasan super" di raksasa teknologi tersebut.
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Bupati Aceh Barat Tarmizi, S.P M.M mengeluarkan ultimatum tegas kepada seluruh perusahaan pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) dan Hak Guna Usaha (HGU) di wilayahnya: Aktif bekerja atau angkat kaki!.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah secara resmi mencabut Izin Usaha Pertambangan (IUP) milik empat perusahaan di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat Daya. Keempat perusahaan tersebut yakni PT Anugerah Surya Pratama, PT Nurham, PT Mulia Raymond Perkasa, dan PT Kawei Sejahtera Mining.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Upaya dekarbonisasi sektor transportasi terus digenjot. Pertamina NRE menggandeng perusahaan energi asal Prancis, MGH Energy, menjajaki pengembangan bahan bakar sintetis berbasis energi terbarukan atau e-fuels.
DIALEKSIS.COM | Sorong - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menegaskan komitmennya untuk memastikan seluruh kegiatan pertambangan di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat Daya, berjalan sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku. Hal ini termasuk aspek perlindungan lingkungan hidup dan keberlanjutan wilayah pesisir serta pulau-pulau kecil.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah akhirnya turun tangan menghadapi anjloknya harga ayam hidup (livebird) di tingkat peternak yang masih berada di bawah Harga Pokok Produksi (HPP).
DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Bupati Nagan Raya Provinsi Aceh, Dr. Teuku Raja Keumangan, S.H., M.H., atau yang akrab disapa TRK, menekankan kepada seluruh perusahaan yang beroperasi di Nagan Raya untuk berkontribusi terhadap kemajuan daerah.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri menetapkan dua orang tersangka dalam kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) hasil judi online. Kedua tersangka itu berinisial OHW dan H yang mendirikan perusahaan cangkang untuk menyamarkan aliran dana dari aktivitas judi.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi menjatuhkan sanksi berupa pembekuan kegiatan usaha kepada PT Sarana Aceh Ventura, perusahaan modal ventura yang berbasis di Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) sebagai pemangku kebijakan kelautan dan perikanan Indonesia berhasil menambah jumlah perusahaan perikanan Indonesia yang dapat melakukan ekspor ke Tiongkok, setelah bernegosiasi dengan otoritas kompeten setempat, GACC (Administrasi Umum Kepabeanan Republik Rakyat Tiongkok).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Utama PT Pembangunan Aceh, Mawardi Nur beserta jajaran menghadiri pertemuan yang diadakan oleh Tridaya Pasifik KSO pada Rabu (26/3/2025) bertempat di Kantor Tridaya Pasifik KSO. Pada pertemuan tersebut turut dihadiri oleh mitra pembeli dari Jepang yang diwakili oleh President Marine Fresh Co. LTD; Sogo Kimura, Presiden Sunmarine Foods; Keita Watabe dan Quality Assuarance Maguronesia; Wicaksono Alfonsus Adi.
DIALEKSIS.COM | Idi - Gubernur Aceh, Muzakir Manaf atau akrab disapa Mualem, meminta Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur agar bekerja sama dengan Pemerintah Aceh untuk menertibkan perusahaan sawit. Ia mengatakan, luas kebun sawit perusahaan yang ada di Aceh Timur harus sesuai dengan hak guna usaha (HGU) dan perusahaan juga harus memperhatikan petani dan masyarakat sekitar.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pelaksana Tugas (Plt.) Direktur Utama Bank Aceh Syariah, M. Hendra Supardi, menyerahkan secara simbolis zakat karyawan Bank Aceh Syariah sebesar Rp 700 juta kepada Baitul Mal Aceh (BMA) pada Senin (17/3/2025). Zakat tersebut diterima langsung oleh anggota Badan BMA, Abdul Rani Usman.
DIALEKSIS.COM | Batam - Direktorat Jenderal Imigrasi (Ditjen Imigrasi) kembali menunjukkan taringnya melalui Operasi Wira Waspada di Batam, 11-12 Maret 2025. Operasi ini menyasar 12 perusahaan Penanaman Modal Asing (PMA) yang diduga melanggar aturan keimigrasian dan diusulkan pencabutan Nomor Induk Berusaha (NIB) oleh BKPM.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, SE, didampingi Kepala Biro Administrasi Pimpinan Setda Aceh, Akkar Arafat, melakukan kunjungan silaturahmi dengan jajaran direksi PT. Pupuk Iskandar Muda (PT. PIM) di kantor perusahaan tersebut, Kamis (13/3/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Undangan yang diberikan kepada raksasa energi seperti Shell Indonesia, BP-AKR, dan Vivo Energy Indonesia untuk merambah pasar di Aceh menuai tanggapan tajam dari praktisi ekonomi, Irfan Sofni.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) akan memanggil Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Aceh terkait 22 perusahaan yang mendapatkan peringkat Proper Merah dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif Perkumpulan Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina), Muhammad Nur, mendesak Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) untuk menindak empat perusahaan di Aceh yang telah menerima peringkat Proper Merah selama tiga periode berturut-turut. Menurut M. Nur, langkah ini perlu diambil guna menegakkan disiplin perusahaan dalam pengelolaan lingkungan hidup.