-
Pemerintahan | sekitar 3 jam laluMilenial Perlu Dilibatkan dalam Swasembada Pangan Nasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perhimpunan Sarjana Pertanian Indonesia (PISPI) Aceh mendukung langkah Kementerian Pertanian mengajak generasi milenial terlibat dalam program swasembada pangan nasional.
-
Aceh | 2 hari laluLima Ruko di Simpang Ketapang Aceh BesarTerbakar
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah insiden kebakaran hebat terjadi di Gampong Lambheu, tepatnya di Simpang Lampu Merah Ketapang, Kecamatan Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar, Kamis malam (21/11/2024).
-
Polkum | 2 hari laluTokoh Seunuddon: Mualem dan Dek Fadh, Harapan Baru untuk Aceh Martabat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dr. Syarfuni, tokoh masyarakat asal Seunuddon, Aceh Utara mengatakan Mualem, atau yang memiliki nama lengkap Muzakir Manaf, adalah tokoh yang tak asing lagi di Aceh.
-
Polkum | 2 hari laluDebat Ketiga Pilgub Aceh Ricuh, Panwaslih Absen dan Manajemen Risiko Dipertanyakan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Debat ketiga dan pamungkas calon Gubernur Aceh pemilu 2024 yang seharusnya menjadi ajang pemaparan visi dan misi berakhir dengan kericuhan. Insiden ini dipicu oleh ketegangan antara pendukung calon gubernur, setelah salah satu paslon diduga menggunakan alat elektronik selama debat berlangsung.
-
Polkum | 3 hari laluPanwaslih Aceh Ajak Masyarakat Awasi Pilkada 2024 secara Aktif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka meningkatkan partisipasi aktif pemantau pemilu dan organisasi masyarakat sipil (OMS) pada Pemilihan Umum dan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Panwaslih Provinsi Aceh menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif.
-
Pemerintahan | 6 hari laluDukung Aminullah-Isnaini, Abu Mudi: Mari Kita Menangkan Bersama
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dukungan untuk pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman dan Isnaini Husda (AMIN), terus mengalir. Para ulama, pimpinan dayah, balai pengajian, majelis taklim, TPA, imam masjid, serta ratusan santri se-Kota Banda Aceh menggelar deklarasi dukungan di Amel Convention Hall, Banda Aceh, Sabtu (16/11/2024).
-
Polkum | 8 hari laluEfektifkan Pengawasan, Panwaslih Aceh Petakan TPS Rawan untuk Pilkada 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh telah melakukan pemetaan tempat pemungutan suara (TPS) rawan untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Provinsi Aceh.
-
Aceh | 9 hari laluUNESCO Tetapkan Gampong Jawa dan Deah Glumpang sebagai Tsunami Ready
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua gampong di Kota Banda Aceh yaitu Gampong Jawa dan Gampong Deah Glumpang mendapatkan sertifikat pengakuan sebagai daerah Tsunami Ready atau siaga tsunami oleh United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO-IOC).
-
Ekonomi | 9 hari laluKendalikan Pasokan dan Harga, Dinas Pangan Aceh Besar Fasilitasi Distribusi Pangan
DIALEKSIS.COM | Jantho - Kepala Dinas Pangan Aceh Besar, Alyadi, S.Pi, MM, mengatakan, Dinas Pangan melakukan upaya pengendalian pasokan dan harga pangan dengan melakukan intervensi kegiatan Pengembangan Usaha Pangan Masyarakat (PUPM) melalui Toko Mitra Tani yang ada di Aceh Besar.
-
Aceh | 16 hari laluRatusan ASN dan Masyarakat Gelar Satu Jam Memungut Sampah di Makam Panglima Polem
DIALEKSIS.COM | Jantho - Menjelang peringatan Hari Pahlawan pada 10 November, ratusan ASN dari Dinas Sosial Kabupaten Aceh Besar melaksanakan kegiatan gotong royong bertajuk Satu Jam Memungut Sampah di Makam T. Panglima Polem, di Kecamatan Kuta Cot Glie, Kabupaten Aceh Besar, Kamis (7/11/2024).
-
Berita | 20 hari laluBMKG: Hujan Lebat dan Petir Landa Lima Wilayah Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Aceh mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem untuk lima wilayah di Aceh pada Minggu, 3 November 2024.
-
Polkum | 22 hari laluDemi Rp10 Juta, Dua Pemuda Nekat Jadi Kurir Sabu ke Jakarta
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Upaya penyelundupan narkotika jenis sabu kembali digagalkan oleh Polresta Banda Aceh bekerja sama dengan pihak keamanan bandara. Dua pemuda berinisial MR (24) dari Pidie Jaya dan MH (22) dari Bireuen diamankan di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda saat berusaha membawa sabu seberat 912,26 gram yang disembunyikan dalam sol sandal kulit yang mereka kenakan.
-
Polkum | 24 hari laluCalon Wagub Aceh Fadhullah Gelar Kampanye Dialogis di Aceh Tenggara, Ini Programnya
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Calon Wakil Gubernur Aceh, nomor urut dua Fadhullah menggelar kampanye dialogis di posko utama Mualim - Dek Fadh, Desa Perapat Hilir, Kecamatan Babusalam Aceh Tenggara, Selasa (29/10/2024).
-
Polkum | 25 hari laluPanwaslih Aceh Selidiki Dugaan Pelanggaran Netralitas Pegawai BPKS dalam Kampanye Cagub
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam upaya menjaga netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) dan memastikan seluruh kegiatan pemilu berjalan sesuai aturan, Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Aceh terus mendalami laporan dugaan pelanggaran netralitas terkait kehadiran seorang pejabat publik pada kegiatan kampanye calon gubernur.
-
Polkum | 25 hari laluSuprijal Yusuf Deputi BPKS Didesak Mundur Usai Terlibat Kampanye Pilkada Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim pemenangan pasangan calon Gubernur Aceh Mualem-Dek Fadh mengecam keras keterlibatan Deputi Badan Pengelola Kawasan Sabang (BPKS), Suprijal Yusuf, dalam kampanye calon gubernur nomor urut 01. Keterlibatan pejabat setingkat deputi dalam kampanye dinilai telah mencoreng proses demokrasi di Aceh.
-
Polkum | 29 hari laluRakor Sentra Gakkumdu Kota Banda Aceh, Sinergi Tiga Lembaga untuk Pengawasan Pilkada
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Panwaslih Kota Banda Aceh, Kepolisian Resor Kota Banda Aceh, dan Kejaksaan Negeri Banda Aceh mengadakan Rapat Koordinasi Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) yang berlangsung di Hotel Kyriad Muraya pada Kamis (24/10/2024).
-
Ekonomi | 30 hari laluAksi Pangan Murah Pemkab Aceh Besar, Masyarakat Pulo Nasi: Sangat Membantu
DIALEKSIS.COM | Jantho - Warga Kemukiman Pulo Nasi Kecamatan Pulo Aceh mengakui kehadiran pasar murah yang digelar Pemkab Aceh Besar melalui Dinas Pangan dalam rangka memperingati Hari Pangan Sedunia ke 44, sangat membantu mereka di tengah kondisi harga yang sering tak stabil.
-
Polkum | 1 bulan laluIni Jadwal Kampanye Akbar Calon Gubernur dan Wakil Gubernur untuk Pilkada Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua pasangan calon gubernur dan wakil gubernur yang telah mendaftarkan diri siap berlaga memperebutkan kursi nomor satu di Aceh. Kedua pasangan ini kini tengah mempersiapkan serangkaian kampanye rapat umum yang akan digelar di berbagai kabupaten dan kota di seluruh Aceh, menarik perhatian masyarakat yang antusias menanti gagasan-gagasan besar yang akan diusung.
-
Aceh | 1 bulan laluPeringati Hari Pangan Sedunia, Pemerintah Aceh Kampanyekan Gerakan Cintai Pangan Lokal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Ketua PKK Aceh, Hj. Safriati, menghadiri Peringatan Hari Pangan Sedunia di Aceh yang digelar di Dinas Pangan Aceh, Sabtu (19/10/2024). Acara tersebut juga dihadiri oleh Asisten II Sekda Aceh, Zulkifli, bersama sejumlah Kepala SKPA dan Kepala Biro di lingkungan Setda Aceh.
-
Nasional | 1 bulan laluBNN Gagalkan Penyelundupan Paket Ganja dari Aceh ke Sumatra Barat
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Narkotika Nasional (BNN) menggagalkan upaya peredaran gelap narkotika golongan I jenis ganja dari Aceh, Gayo Lues ke Sumatera Barat.