-
Aceh | 5 hari laluGelar Stadium General, Mahasiswa Ilmu Politik UIN Ar-Raniry Bangun Kesadaran Peduli Kelompok Rentan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Program Studi Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Ar-raniry Banda Aceh, mengadakan kegiatan Stadium General dan diskusi publik bertemakan "Menggali Interseksionalitas Dalam Isu Gender dan Keadilan Sosial Aceh" pada Jumat (15/11/2024).
-
Polkum | 1 bulan laluHamdanil: Mualem Sosok Peduli Disabilitas dan Kearifan Lokal, Harapan Besar untuk Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Persatuan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) Provinsi Aceh, Hamdanil, menyampaikan pandangannya mengenai sosok Mualem (Muzakir Manaf) di tengah masyarakat Aceh.
-
Aceh | 2 bulan laluKontraS Aceh: Rohingya Harus Dilindungi Sebagai Kelompok Rentan dan Teraniaya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menurut Koordinator KontraS Aceh (Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan), Azharul Husna, perlindungan bagi Rohingya bukan hanya sekedar tanggung jawab internasional, tetapi juga kewajiban moral yang harus dipenuhi oleh pemerintah dan masyarakat.
-
Pemerintahan | 8 bulan laluMusrena Nagan Raya Digelar, Akomodir Aspirasi Kelompok Rentan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nagan Raya melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) mengadakan Musyawarah Rencana Pembangunan Perempuan dan Anak (Musrena) tahun 2024.
-
Nasional | 10 bulan laluMulai 1 Januari 2024, Vaksinasi COVID-19 Tetap Gratis Untuk Kelompok Rentan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dengan semakin terkendalinya COVID-19, upaya perlindungan melalui vaksinasi semakin difokuskan untuk kelompok rentan yang masih memiliki risiko fatalitas dan kematian akibat COVID-19.
-
Aceh | 3 tahun laluDyah Erti Serahkan Bantuan untuk Kelompok Rentan Terdampak Covid-19