-
Opini | 9 hari laluMenjadi Guru yang Harmonis dan Inspiratif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah dinamika pendidikan yang terus berkembang dan situasi yang penuh perubahan, perubahan pola belajar siswa, serta mental siswa secara general tak ubahnya strawberry yang tampak cantik dan menarik dari luar, tetapi mudah hancur atau rusak jika diberi tekanan, menjadi guru yang penuh harmoni dan menginspirasi adalah sebuah kebutuhan sekaligus tantangan. Istilah "generasi strawberry" ini menggambarkan mentalitas sebagian siswa masa kini yang rapuh dan kurang tangguh dalam menghadapi tekanan atau tantangan.
-
Ekonomi | 11 hari laluKemenperin: SDM Kreatif Topang Industri Furnitur Semakin Inovatif
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya meningkatkan daya saing dan memperluas pasar industri furnitur dalam negeri. Apalagi, Indonesia memiliki potensi dan peluang besar untuk pengembangan industri furnitur karena didukung dengan ketersediaan bahan baku yang melimpah serta sumber daya manusia (SDM) terampil dan kreatif.
-
Aceh | 24 hari laluShella dan Aufaq Terpilih Sebagai Pemuda Inovatif Aceh Besar Tahun 2024
DIALEKSIS.COM | Jantho - Dua Pemuda Aceh Besar menerima penghargaan sebagai Pemuda Inovatif tahun 2024, yang diserahkan oleh Sekda Aceh Besar Drs Sulaimi MSi pada peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 di Kantor Bupati Aceh Besar, Kota Jantho, Senin (28/10/2024).
-
Aceh | 1 bulan laluRSJ Aceh Luncurkan Program Inovatif Penerapan Sistem Layanan Bermadrasah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Aceh kembali berinovasi dengan meluncurkan program pelatihan penerapan sistem layanan bermadrasah berbasis terapi psikoreligius.
-
Opini | 4 bulan laluPilkada Aceh Singkil: Mencari Pemimpin Transformatif dan Inovatif
DIALEKSIS.COM | Opini - Pilkada Aceh Singkil diharapkan dapat menghasilkan pemimpin daerah yang visioner, administrator dan inovatif. Untuk mengatasi ketertinggalan Aceh Singkil, diperlukan pendekatan yang tidak konvensional dan berpikir terbuka untuk kemajuan, tanpa hal tersebut daerah akan semakin tertinggal di era digitalisasi.
-
Soki | 4 bulan laluSaepul Uyun Sujati, Jaksa Pembawa Inovasi Digital di Tanah Borneo
DIALEKSIS.COM | Nasional - Di sudut Kalimantan yang jauh dari hiruk-pikuk ibu kota, seorang jaksa muda bernama Saepul Uyun Sujati tengah mengukir prestasi. Pria 36 tahun ini, yang kini menjabat sebagai Kepala Seksi Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan (PB3R) di Kejaksaan Negeri Kutai Barat, baru saja meraih Adhyaksa Awards 2024 untuk kategori Jaksa Inovatif dalam Penegakan Hukum.
-
Aceh | 6 bulan laluKunjungi Sentra IKM Dekranasda Aceh Besar, Sri Suparni: Jahitannya Rapi, Memukau dan Inovatif
DIALEKSIS.COM | Jantho - Istri Menteri Investasi dan Kepala BKPM, Ny Sri Suparni Bahlil Lahadalia yang juga Ketua Bidang Manajemen Usaha (BMU) Dekranas Pusat mengunjungi Sentra IKM Dekranasda Aceh Besar di Gampong Gani, Kecamatan Ingin Jaya, Aceh Besar, Selasa (30/4/2024).
-
Hankam | 8 bulan laluProduk Indonesia: Peluncuran Inovatif RHAN 122B Dilirik Negara Asing
DIALEKSIS.COM | Nasional - Pada penghujung tahun 2023, Menteri Pertahanan Republik Indonesia mengumumkan bahwa PT Pindad telah menyelesaikan pengembangan sistem peluncuran roket ganda RHAN 122B. Keberhasilan ini menandakan kemajuan yang sangat signifikan bagi Indonesia dalam memperkuat kapabilitas pertahanannya.
-
Ekonomi | 8 bulan laluKemenkop UKM Dorong Kolaborasi Cetak Wirausaha Perempuan Inovatif
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Staf Ahli Menteri Koperasi dan UKM Rully Nuryanto mengakui wirausaha perempuan masih menghadapi tantangan yang cukup kompleks untuk keberlangsungan dan keberlanjutan usahanya.
-
Nasional | 10 bulan laluBersih Indonesia, Kabupaten Malang Menggagas Program Inovatif Pengelolaan Sampah Terpadu
DIALEKSIS.COM | Nasional - Kabupaten Malang meluncurkan program ambisius "Bersih Indonesia: Eliminasi Sampah Plastik" yang mengubah paradigma pengelolaan sampah rumah tangga.
-
Dunia | 10 bulan laluNASA Berhasil Uji Coba Roket RDRE Target Misi ke Planet Mars
DIALEKSIS.COM | Dunia - NASA mengumumkan keberhasilan uji coba mesin roket inovatif dengan daya dorong besar untuk misi ke planet Mars . Prototipe roket Rotating Detonation Rocket Engine (RDRE) yang diuji coba menghasilkan daya dorong 25.810 newton (5.800 pon) selama 251 detik
-
Aceh | 2 tahun laluSekretariat BMA Raih Pengahargaan Terbaik 1 Sebagai SKPA Sangat Inovatif 2022
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretariat Baitul Mal Aceh (BMA) selama dua tahun berturut-turut dinobatkan sebagai SKPA Sangat Inovatif di Provinsi Aceh.
-
Aceh | 2 tahun laluBank Indonesia: Kebijakan Ekonomi Dalam Negeri Butuh Strategi Inovatif dan kreatif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Akses permodalan harus terbuka bagi para pelaku usaha agar potensi perekonomian syariah tumbuh optimal.
-
Aceh | 2 tahun laluMedia Mitrapol Anugerahkan Penghargaan Pemimpin Inovatif Berwawasan Maju Kepada Gubernur Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Ir. H. Nova Iriansyah, mendapatkan penghargaan dari Media Mitrapol. Penghargaan berupa Anugerah Pemimpin Inovatif Berwawasan Maju diberikan dalam rangka Ulang Tahun ke 5, media yang fokus pada isu-isu Kamtibmas tersebut.
Gubernur berterimakasih kepada Mitrapol, yang telah memberikan penghargaan, sebagai Pemimpin Inovatif dan Berwawasan Maju.
“Saya mengucapkan terimakasih atas penghargaan ini. Sebagai Kepala Pemerintah Aceh saya akan terus melakukan yang terbaik untuk membangun daerah ini sesuai misi kami dalam mewujudkan Aceh Hebat,” kata Nova dalam sambutan yang dibacakan oleh Kepala Kesbangpol Aceh, Mahdi Efendi, Senin 22/11.
-
Aceh | 3 tahun laluIni Daerah-daerah yang Masuk Kategori Inovatif di Aceh Tahun 2020
-
Feature | 3 tahun laluAceh Tengah Dapat Penghargaan Dari Mendagri Sebagai Kabupaten Sangat Inovatif
-
Berita | 3 tahun laluAceh Terima Penghargaan Innovative Government Award 2020