DIALEKSIS.COM | Jakarta - Andi Harianto Sinulingga, akrab disapa Bang Ucok, memiliki cara unik dalam membagikan ilmu kepada generasi muda. Pria yang dikenal sebagai senior berintelek ini memilih pendekatan yang bersahaja dan tidak menggurui.
Stephen Hawking, mengungkap beberapa pertanyaan yang paling rumit dalam fisika modern, "Wanita. Mereka adalah misteri."
Prof Mahfud MD menyatakan saat ini di tanah air banyak bermunculan ilmuan tukang yang bekerja berdasarkan pesanan.