-
Berita | 1 hari laluJelang Pengadaan Layanan Haji 2025, Ini Persiapan KUH Jeddah
DIALEKSIS.COM | Jeddah - Proses pengadaan layanan jemaah haji Indonesia di Arab Saudi segera dimulai. Proses pendaftaran penyedia layanan melalui aplikasi Sepakat segera dibuka.
Staf Teknis Haji (STH) I pada Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Nasrullah Jasam menjelaskan bahwa sejumlah persiapan sudah mulai dilakulkan.
-
Nasional | 6 hari laluJemaah Haji 2025 Mulai Terbang pada 2 Mei
DIALEKSIS.COM | Kemenag - Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag, Hilman Latief menyampaikan jemaah haji Indonesia 1446 Hijriyah direncanakan sudah mulai masuk asrama haji pada 1 Mei 2025. Mereka akan mulai diterbangkan ke Arab Saudi pada 2 Mei 2025.
-
Aceh | 6 hari laluWujudkan Pilkada Inklusif, AJI Banda Aceh Latih Jurnalis Perkuat Informasi Kelompok Marjinal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Banda Aceh menggelar pelatihan untuk sejumlah jurnalis dalam rangka memperkuat pemberitaan yang inklusif menjelang kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Aceh 2024.
-
Aceh | 12 hari laluDekranasda Aceh Harapkan Produk Kerajinan Dapat Digunakan di Perkantoran
DIALEKSIS.COM | Sinabang - Dekranasda Aceh mengharapkan agar produk kerajinan dapat digunakan lebih luas di berbagai sektor, termasuk perkantoran dan pariwisata.
-
Nasional | 13 hari laluMudzakarah Perhajian Berakhir, Hasil Investasi Boleh Biayai Jemaah Lain
DIALEKSIS.COM | Bandung - Mudzakarah Perhajian Indonesia berakhir dengan menghasilkan sejumlah keputusan hukum terkait penyelenggaraan ibadah haji. Keputusan ini dibacakan oleh Dr KH Aris Ni’matullah dari Pesantren Buntet Cirebon pada upacara penutupan Mudzakarah Perhajian Indonesia yang berlangsung di Bandung, 7 - 9 November 2024.
-
Tajuk | 14 hari laluDari Manasik di Aceh ke Kampung Haji di Mekkah
DIALEKSIS.COM | Tajuk - Dua tokoh dengan latar berbeda, Prabowo Subianto dan Muzakir Manaf, bertemu dalam visi yang nyaris serupa: membangun infrastruktur ibadah haji yang ambisius. Prabowo dengan gagasan Kampung Haji di Mekkah, sementara Muzakir Manaf mengusung pembangunan pusat manasik haji di Aceh.
-
Berita | 15 hari laluCalon Jemaah Haji Bireuen Mulai Perekaman Biometrik Paspor untuk Persiapan Haji 2025
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Calon Jemaah Haji Kabupaten Bireuen, mulai melakukan sesi perekaman foto untuk pembuatan paspor sebagai persiapan keberangkatan haji 2025, Kamis (7/11/2024).
-
Pemerintahan | 18 hari laluKemenag Buka Seleksi Petugas Haji 2025 Tingkat Daerah
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (Ditjen PHU) Kementerian Agama resmi mengumumkan pembukaan seleksi Petugas Penyelenggaraan Ibadah Haji (PPIH) 1446 H/2025 M tingkat daerah. Pendaftaran seleksi akan berlangsung pada 7-15 November 2024, sebagaimana disampaikan oleh Direktur Bina Haji Ditjen PHU, Arsad Hidayat, di Jakarta, Senin, 4 November 2024.
-
Aceh | 19 hari laluPemkab Simeulue Bayar Gaji Kontrak Daerah hingga November, Desember Menyusul Tahun Depan
DIALEKSIS.COM | Sinabang - Pemerintah Kabupaten Simeulue memastikan akan membayarkan gaji pegawai kontrak daerah hingga November 2024. Sementara itu, gaji untuk bulan Desember akan dicairkan pada anggaran tahun 2025.
-
Pemerintahan | 22 hari laluPj Gubernur Safrizal Apresiasi Citilink Buka Rute Penerbangan Umrah dari Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh Dr H Safrizal ZA M Si, mengapresiasi Maskapai Citilink yang telah membuka rute penerbangan Umrah dari Aceh.
Hal tersebut disampaikan oleh Pj Gubernur Safrizal, dalam sambutannya saat melepas penerbangan Umrah perdana Maskapai Citilink Indonesia, di ruang VIP Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda, Jum’at (1/11/2024) pagi.
-
Ekonomi | 30 hari laluPj Ketua Dekranasda Aceh Sarankan Perajin Bentuk Koperasi
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Para perajin tas bordir di Gampong Meunasah Aron, Kecamatan Muara Batu, Kabupaten Aceh Utara disarankan untuk membentuk koperasi. Saran tersebut disampaikan langsung Pj Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Aceh, Safriati, Kamis (24/10/2024).
-
Ekonomi | 1 bulan laluKak Nana Dengar Curhat Perajin Bordir Simpang Mamplam Bireuen
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Pj Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Aceh, Hj. Safriati, S.Si, M.Si, memberikan bimbingan dan motivasi untuk para perajin pakaian bordir di Desa Arongan, Kecamatan Simpang Mamplam, Kabupaten Bireuen, pada Rabu (23/10/2024).
-
Polkum | 1 bulan laluPP 44/2024 Terbit, Komisi Yudisial Apresiasi Pemerintah Naikkan Gaji dan Tunjangan Hakim
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Yudisial (KY) mengapresiasi terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 44 Tahun 2024 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Pemerintah Nomor 94 Tahun 2012 mengenai Hak Keuangan dan Fasilitas Hakim di bawah Mahkamah Agung. Terbitnya PP ini menunjukkan kepedulian semua pihak terhadap kesejahteraan hakim.
-
Nasional | 1 bulan lalu1.032 Pengawas Jaminan Produk Halal Siap Kawal Kewajiban Sertifikasi Halal
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Untuk melaksanakan pengawasan JPH tersebut, BPJPH telah menyiapkan 1.032 personil Pengawas JPH yang telah memenuhi persyaratan untuk diangkat sebagai Pengawas JPH. Salah satunya, telah lulus Pelatihan Pengawas JPH.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluSatgas Halal Kemenag Aceh Lakukan Pengawasan di 70 Lokasi se-Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Satuan Tugas (Satgas) Halal Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Aceh melaksanakan pengawasan di 70 titik lokasi yang tersebar di seluruh Aceh. Pengawasan ini dilakukan dalam rangka Wajib Halal Tahap Oktober 2024.
-
Nasional | 1 bulan laluKewajiban Sertifikasi Halal Berlaku Mulai 18 Oktober 2024
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama memastikan bahwa setelah masa penahapan pertama kewajiban sertifikasi halal berakhir pada 17 Oktober 2024, kewajiban sertifikasi halal mulai diberlakukan.
-
Nasional | 1 bulan laluKomisi Yudisial Dukung Peningkatan Kesejahteraan Hakim di Indonesia
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Yudisial (KY) mendukung upaya para hakim untuk memperoleh peningkatan kesejahteraan, khususnya kenaikan gaji yang belum mengalami perubahan selama 12 tahun terakhir.
-
Ekonomi | 1 bulan laluAceh Besar Dukung Usulan Pembentukan Koperasi Pengrajin Rotan
DIALEKSIS.COM | Jantho - Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah, dan Perdagangan (Diskopukmdag) Aceh Besar, Trizna Darma ST, mendukung penuh usulan pembentukan koperasi bagi para pengrajin rotan di Aceh Besar yang disampaikan oleh Pj Ketua Dekranasda Aceh, Safriati Safrizal SSI MSi.
-
Aceh | 1 bulan laluDekranasda Aceh Ajak Pengrajin Kasab di Gampng Pango Deah Terus Berinovasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Ketua Dekranasda Aceh, Safriati, mengajak para pengrajin di Gampong Pango Deah, Kecamatan Ulee Kareng, Kota Banda Aceh, untuk terus berinovasi dalam menciptakan berbagai produk kerajinan.
-
Dunia | 1 bulan laluGaji Lebih Besar, Kepala Staf PM Inggris Keir Starmer Mengundurkan diri
DIALEKSIS.COM | Dunia - Kepala staf Perdana Menteri Inggris Keir Starmer mengundurkan diri pada hari Minggu (6/10/2024), dengan alasan kekhawatiran bahwa laporan berita yang berkembang tentang perannya "berisiko menjadi gangguan bagi pemerintah."