kip lhok
Beranda / /

  • Ulama di Bireuen Berharap Pilkada Berlangsung Kondusif dan Damai
    Polkum | 3 hari lalu
    Ulama di Bireuen Berharap Pilkada Berlangsung Kondusif dan Damai

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Sejumlah ulama atau pemuka agama yang ada di Kabupaten Bireuen, Provinsi Aceh mengharapkan Pemilihan Gubernur, Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Bireuen berlangsung secara kondusif, damai, tertib serta bermartabat.

  • Ketua MPU Kota Banda Aceh Kukuhkan Dewan Kehormatan Ulama
    Aceh | 1 bulan lalu
    Ketua MPU Kota Banda Aceh Kukuhkan Dewan Kehormatan Ulama

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kota Banda Aceh Tgk. Syibral Malasyi mengkukuhkan empat Dewan Kehormatan Ulama (DKU) MPU Kota Banda Aceh pada Sidang Paripurna Istimewa Tahun 2024 di Aula Kantor MPU Kota Banda Aceh, Kamis (24/10/2024).

  • Runtuhnya Narasi Ulama-Umara
    Opini | 1 bulan lalu
    Runtuhnya Narasi Ulama-Umara

    DIALEKSIS.COM | Opini - Harus diakui, konsultan politik Calon Gubernur Aceh, Bustami Hamzah (Ombus) lumayan keren. Mereka sempat menarik perhatian publik pada jargon ulama-umara, sebagai strategi branding citra Ombus dan pada waktu itu masih Tu Sop sebagai Cawagubnya. 

  • Membongkar Klaim Pro Ulama Bustami dan Mualem
    Opini | 1 bulan lalu
    Membongkar Klaim Pro Ulama Bustami dan Mualem

    DIALEKSIS.COM | Opini - Dari dua dokumen visi misi kandidat, ada yang tidak ditemukan kata “dayah” pada dokumennya. Padahal di Aceh ada 1.657 dayah (data 2023). 

  • Pemberian Izin Tambang di Aceh Dinilai Bertentangan dengan Fatwa Ulama
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Pemberian Izin Tambang di Aceh Dinilai Bertentangan dengan Fatwa Ulama

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Keputusan mantan Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Bustami Hamzah yang mengeluarkan sembilan izin tambang selama masa jabatannya dinilai bertentangan dengan fatwa Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh. Kritik tersebut disampaikan oleh peneliti kesehatan lingkungan Aceh, Yulizar Kasma.

  • Kasab Bule Jok, Kerajinan Warisan Kerajaan di Desa Keutapang Aceh Utara
    Senibudaya | 2 bulan lalu
    Kasab Bule Jok, Kerajinan Warisan Kerajaan di Desa Keutapang Aceh Utara

    DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Di Desa Keutapang, Kecamatan Tanah Pasir, Aceh Utara, terdapat sebuah warisan budaya yang hampir punah namun kini kembali bersemi. Produksi Kasab Bule Jok, sebuah kerajinan sulaman benang emas atau perak di atas kain beludru dengan motif khas Aceh, adalah salah satu keindahan seni tradisional yang telah ada sejak masa Kerajaan Samudera Pasai.

  • Mengapa Para Ulama Menolak Bustami Hamzah?
    Opini | 2 bulan lalu
    Mengapa Para Ulama Menolak Bustami Hamzah?

    DIALEKSIS.COM | Opini - Setelah wafatnya almarhum Tusop, arah politik ulama di Aceh mengalami perubahan signifikan. Saya tidak bermaksud untuk menebak-nebak ke mana kalangan ulama dayah akan melabuhkan pilihan mereka pasca Tusop. Yang lebih menarik untuk dianalisis adalah alasan di balik keengganan para ulama untuk menjadi calon wakil Bustami, menggantikan almarhum Tusop. Mengapa Bustami terpaksa mencari figur selain ulama dayah untuk calon wakilnya? Apa kira-kira pertimbangan para ulama?


  • Adi Laweung: Relasi Muzakir Manaf dengan Ulama Aceh Bukan Sekadar Klaim
    Polkum | 2 bulan lalu
    Adi Laweung: Relasi Muzakir Manaf dengan Ulama Aceh Bukan Sekadar Klaim

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Klaim dukungan ulama dalam kontestasi Pilkada Aceh 2024 kembali menjadi sorotan. Menanggapi pernyataan Bustami Hamzah dan Fadhil Rahmi yang mengklaim mendapat dukungan ulama Aceh, Adi Laweung, Wakil Ketua DPP Partai Aceh (PA) angkat bicara.

  • Aryos Nivada: Ulama Sebagai Penganti Tu Sop Hanya Pilihan Romantis
    Polkum | 2 bulan lalu
    Aryos Nivada: Ulama Sebagai Penganti Tu Sop Hanya Pilihan Romantis

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Meninggalnya Tgk HM Yusuf A Wahab alias Tu Sop sebagai calon wakil gubernur Aceh paska uji baca al quran memunculkan dorongan agar Bustami Hamzah tetap mengambil sosok dari kalangan ulama. Beberapa nama ulama disebut-sebut cocok untuk mendampingi Bustami Hamzah. Ulama-ulama itu adalah Tgk. H. Faisal Ali, Tgk. H. M. Daud Habsyi, Tgk. H. Muhammad Yusuf Nasir dan Tgk. H. Anwar Usman Kuta Krueng. 

  • Akademisi UTU: Bustami Konsisten Cari Wakilnya dari Kalangan Ulama
    Polkum | 2 bulan lalu
    Akademisi UTU: Bustami Konsisten Cari Wakilnya dari Kalangan Ulama

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Wafatnya Tgk HM Yusuf A Wahab (Tu Sop) meninggalkan kekosongan posisi calon wakil gubernur mendampingi Bustami dalam Pilkada Aceh 2024. Meski kehilangan sosok ulama kharismatik ini, tim pemenangan Bustami harus segera menentukan penggantinya.

  • Muzakir Manaf Hadiri Pemakaman Tu Sop
    Aceh | 2 bulan lalu
    Muzakir Manaf Hadiri Pemakaman Tu Sop

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Bakal Calon Gubernur Aceh yang juga Mantan Panglima Gerakan Aceh Merdeka (GAM), Muzakir Manaf alias Mualem, bersama sejumlah ulama kharismatik Aceh menghadiri pemakaman almarhum Tgk H. Muhammad Yusuf A. Wahab, atau yang lebih dikenal sebagai Tu Sop. Almarhum pada Minggu (8/9/2024) pukul 11.30 WIB di kompleks Dayah Babussalam Al-Aziziyah Putra, Gampong Blang Mee Barat, Kecamatan Jeunib, Bireuen.

  • Duka Gerindra Aceh atas Berpulangnya Ulama Tu Sop
    Aceh | 2 bulan lalu
    Duka Gerindra Aceh atas Berpulangnya Ulama Tu Sop

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kabar duka menyelimuti Aceh setelah berpulangnya Tgk H. Muhammad Yusuf A. Wahab, atau yang akrab disapa Tu Sop, pada Sabtu, 7 September 2024. Ketua DPD Partai Gerindra Aceh, Fadlullah, menyampaikan belasungkawa atas meninggalnya ulama yang juga calon wakil Gubernur Aceh pada Pilkada 2024 ini.

  • Tgk H. Anwar Usman Kuta Krueng: “Kepergian Tu Sop, Kehilangan Besar Bagi Kami”
    Aceh | 2 bulan lalu
    Tgk H. Anwar Usman Kuta Krueng: “Kepergian Tu Sop, Kehilangan Besar Bagi Kami”

    DIALEKSIS.COM | Pidie Jaya - Kepergian ulama kharismatik Aceh, Teungku H. Muhammad Yusuf A. Wahab atau Tu Sop, pada Sabtu pagi, 7 September 2024, di Jakarta, meninggalkan duka mendalam bagi masyarakat Aceh. Sosok yang dikenal sebagai calon wakil gubernur Aceh ini dinilai sebagai kehilangan besar, terutama bagi komunitas pesantren.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »