Beranda / /

  • Kapolres Bireuen Pastikan Rekrutmen Anggota Polri Transparan dan Gratis
    Aceh | 2 hari lalu
    Kapolres Bireuen Pastikan Rekrutmen Anggota Polri Transparan dan Gratis

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Kapolres Bireuen, AKBP Jatmiko memastikan, proses rekrutmen anggota Polri gelombang II tahun anggaran (TA) 2024 berlangsung transparan dan gratis. Ia mengimbau agar masyarakat tidak percaya pada oknum yang menjanjikan kelulusan dengan meminta sejumlah bayaran.

  • Perjalanan Unik Mudik Lebaran, Transit Kuala Lumpur Menuju Aceh
    Berita | 19 hari lalu
    Perjalanan Unik Mudik Lebaran, Transit Kuala Lumpur Menuju Aceh

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Lebaran atau Hari Raya Idul Fitri merupakan momen yang dinanti-nantikan oleh setiap orang untuk dapat berkumpul bersama sanak saudara. Tidak mengherankan jika banyak perantau yang memutuskan untuk pulang ke kampung halaman.

  • Ahli Transportasi Beberkan Kondisi Transportasi di Aceh
    Berita | 1 bulan lalu
    Ahli Transportasi Beberkan Kondisi Transportasi di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Penyediaan transportasi di Aceh oleh pemerintah dianggap sebagai bagian yang tak terpisahkan dari tanggung jawab memberikan layanan publik kepada masyarakat. Hal ini diwujudkan melalui komitmen dan kontribusi yang diberikan oleh Dinas Perhubungan Aceh untuk meningkatkan derajat kesehatan dan optimalisasi pelayanan publik, khususnya bagi masyarakat pengguna jasa transportasi di wilayah tersebut. Upaya ini sesuai dengan Qanun Aceh Nomor 4 Tahun 2021 tentang Kawasan Tanpa Rokok dan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.

  • Trans Koetaradja: Bus Gratis Kembali Beroperasi Layani Mobilitas Masyarakat
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Trans Koetaradja: Bus Gratis Kembali Beroperasi Layani Mobilitas Masyarakat

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Bus gratis yang menjadi andalan mahasiswa dan masyarakat umum di dua kabupaten/kota besar Aceh dan Banda Aceh telah terhenti beroperasi selama dua bulan sejak awal tahun ini, yakni Januari dan Februari. Namun, kabar baik menyelimuti warga, karena bus Trans Koetaradja dijadwalkan kembali aktif melayani mulai 21 Maret 2024.


  • Kemenko Marves: Sabang Jadi Pelabuhan Hub Transit, Dukung Sektor Pariwisata dan Ekonomi
    Nasional | 1 bulan lalu
    Kemenko Marves: Sabang Jadi Pelabuhan Hub Transit, Dukung Sektor Pariwisata dan Ekonomi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sabang, pulau ujung barat Indonesia kini dapat dijangkau dengan mudah. Kapal atau stakeholder yang berlayar di wilayah Aceh bisa menjangkaunya. Sehingga kapal asing yang melintasi Laut Andaman dapat melakukan transit di Pelabuhan Hub Transit Sabang, tidak harus memutar ke Pelabuhan Malahyati atau Pelabuhan Lhokseumawe.

  • Transparansi Terpampang, Rapat Pleno KIP Aceh Menuju Tahap Akhir
    Polkum | 1 bulan lalu
    Transparansi Terpampang, Rapat Pleno KIP Aceh Menuju Tahap Akhir

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hari ketujuh pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Provinsi Aceh Pemilihan Umum Tahun 2024 berlangsung di Asrama Haji Embarkasi Aceh pada Senin (11/03). 

  • Bank Aceh Gelar Sosialisasi Internet Banking Action Bisnis
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Bank Aceh Gelar Sosialisasi Internet Banking Action Bisnis

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bank Aceh terus berinovasi melayani nasabah secara lebih cepat, mudah, dan sesuai dengan kebutuhan, serta dapat dilakukan secara mandiri oleh nasabah. Tentu dengan tetap mengedepankan unsur keamanan data dan transaksi.


« 1 2 3 4 5 6 7 8 »