Kamis, 03 April 2025
Beranda / /

  • Hadiah Potret Putin untuk Trump: Gestur Persahabatan atau Diplomasi Terselubung?
    Dunia | 9 hari lalu
    Hadiah Potret Putin untuk Trump: Gestur Persahabatan atau Diplomasi Terselubung?

    DIALEKSIS.COM | Moskow - Presiden Rusia Vladimir Putin kembali mencuri perhatian dengan mengirimkan lukisan potret dirinya sebagai hadiah untuk Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Hadiah tersebut disampaikan melalui Utusan Khusus Trump, Steve Witkoff, yang berkunjung ke Moskow awal Maret lalu dalam rangkaian upaya mediasi perdamaian Ukraina. 

  • Dugaan Penganiayaan Warga Kulit Putih, Presiden Afrika Selatan: Itu Narasi Palsu!
    Dunia | 9 hari lalu
    Dugaan Penganiayaan Warga Kulit Putih, Presiden Afrika Selatan: Itu Narasi Palsu!

    DIALEKSIS.COM | Cape Town - Presiden Afrika Selatan Cyril Ramaphosa mengatakan pada hari Senin (24/3/2025), klaim bahwa orang kulit putih dianiaya di negaranya merupakan "narasi yang sepenuhnya salah." Itu adalah upaya terbarunya untuk menepis tuduhan yang dibuat oleh Presiden AS Donald Trump, Elon Musk, dan beberapa kelompok minoritas kulit putih di Afrika Selatan.

  • Presiden Donald Trump Kembali Luncurkan Kebijakan Imigrasi Kontroversial
    Dunia | 19 hari lalu
    Presiden Donald Trump Kembali Luncurkan Kebijakan Imigrasi Kontroversial

    DIALEKSIS.COM | Washington - Presiden Amerika Serikat Donald Trump dikabarkan sedang mempertimbangkan pelarangan perjalanan baru yang lebih luas, berpotensi membatasi atau melarang warga dari 43 negara memasuki AS. Kebijakan ini menjadi salah satu yang paling kontroversial selama masa kepemimpinannya.

  • Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Hadir Pertama Kali di ICC
    Dunia | 20 hari lalu
    Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Hadir Pertama Kali di ICC

    DIALEKSIS.COM | Manila - Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte akan hadir pertama kali di Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) untuk menghadapi dakwaan kejahatan terhadap kemanusiaan di Den Haag atas perang mematikannya melawan narkoba.

  • Presiden Prabowo Undang Pimpinan Kampus ke Istana, Ada Apa?
    Nasional | 21 hari lalu
    Presiden Prabowo Undang Pimpinan Kampus ke Istana, Ada Apa?

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Presiden Prabowo Subianto mengundang sejumlah rektor serta pimpinan kampus negeri dan swasta ke Istana Kepresidenan Jakarta pada Kamis, 13 Maret 2025, pukul 16.30 WIB. Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden, Yusuf Permana, menyatakan bahwa Presiden dijadwalkan melakukan siaturahmi dan diskusi panel bersama para pimpinan kampus.

  • Arahan Presiden: Pensiun Dini bagi Prajurit TNI di K/L
    Pemerintahan | 22 hari lalu
    Arahan Presiden: Pensiun Dini bagi Prajurit TNI di K/L

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin mengungkapkan bahwa Presiden Prabowo Subianto telah menyampaikan arahan terkait revisi Undang-Undang TNI yang tengah dibahas oleh DPR RI dan pemerintah. Dalam arahan tersebut, Presiden menghendaki agar prajurit TNI yang ditempatkan di kementerian atau lembaga (K/L) menjalani pensiun dini.

  • Surat Perintah dari ICC, Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap
    Dunia | 23 hari lalu
    Surat Perintah dari ICC, Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap

    DIALEKSIS.COM | Manila - Kantor Presiden Filipina telah melaporkan penangkapan mantan Presiden negara itu Rodrigo Duterte setelah menerima permintaan dari Pengadilan Kriminal Internasional (ICC). Duterte ditahan pada hari Selasa (11/3/2025) di bandara Manila setelah kedatangannya dari Hong Kong, menurut pemerintah Filipina, yang menerima permintaan tersebut melalui Interpol.

  • Trump Kritik Zelensky soal Bantuan AS
    Dunia | 24 hari lalu
    Trump Kritik Zelensky soal Bantuan AS

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Melanjutkan kritik pedasnya setelah pertemuan panas di Ruang Oval, Gedung Putih, Washington DC bulan lalu, mantan Presiden AS Donald Trump kembali mengeluarkan pernyataan tajam mengenai Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky. 

  • BPPA Pilih Sembilan Anggota Dewan Pers Periode 2025-2028  
    Nasional | 29 hari lalu
    BPPA Pilih Sembilan Anggota Dewan Pers Periode 2025-2028  

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Pekerja Pemilihan Anggota (BPPA) Dewan Pers telah memilih sembilan anggota Dewan Pers periode 2025-2028. Berita acara penyerahan laporan kerja BPPA itu disampaikan kepada Dewan Pers pada Selasa (4/3/2025) di Hall Dewan Pers. 

  • Pemerintah Rusia Sebut Kunjungan Zelensky ke AS sebagai "Kegagalan Total"
    Dunia | 1 bulan lalu
    Pemerintah Rusia Sebut Kunjungan Zelensky ke AS sebagai "Kegagalan Total"

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah Rusia menyebut kunjungan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky ke Washington pada 28 Februari sebagai "kegagalan total" secara politik dan diplomatik. Pernyataan ini disampaikan setelah Zelensky diusir dari Gedung Putih oleh mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump selama pembahasan kerja sama akses mineral tanah jarang yang akhirnya batal ditandatangani.

  • Presiden Prabowo Beri Penghormatan Militer kepada Gubernur Aceh di Parade Senja Magelang
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Presiden Prabowo Beri Penghormatan Militer kepada Gubernur Aceh di Parade Senja Magelang

    DIALEKSIS.COM | Magelang - Momen penuh makna terjadi pada Parade Senja dalam acara Retret Kepala Daerah di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah, Kamis (27/2/2025) sore. Dalam acara yang disiarkan langsung oleh televisi nasional itu, Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, memberikan penghormatan militer kepada Gubernur Aceh, Muzakir Manaf, yang lebih dikenal dengan sapaan akrab Mualem. 

  • Resmi Diluncurkan Presiden Prabowo, BSI Jadi Bank Emas Syariah Pertama di Indonesia
    Ekonomi | 1 bulan lalu
    Resmi Diluncurkan Presiden Prabowo, BSI Jadi Bank Emas Syariah Pertama di Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Diresmikan langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto, layanan Bank Emas dari PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) resmi hadir di Indonesia, Rabu (26/2/2025). Hal ini menjadikan BSI sebagai bank syariah pertama pelopor layanan bank emas di Tanah Air, sekaligus menjadi bagian dari transformasi besar Perseroan dalam mengembangkan ekosistem keuangan syariah yang lebih modern dan inovatif.

  • Bupati TRK Undang Wakil Presiden Gibran Kunjungi Nagan Raya
    Aceh | 1 bulan lalu
    Bupati TRK Undang Wakil Presiden Gibran Kunjungi Nagan Raya

    DIALEKSIS.COM | Magelang - Bupati Nagan Raya Provinsi Aceh, Dr. TR. Keumangan, S.H., M.H., atau yang akrab disapa TRK, mengundang Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka, untuk berkunjung ke Kabupaten Nagan Raya.


  • Rektor UMJ: Presiden Prabowo, Hentikan Selalu Memuji Jokowi
    Nasional | 1 bulan lalu
    Rektor UMJ: Presiden Prabowo, Hentikan Selalu Memuji Jokowi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), Prof. Dr. Ma’Mun Murod, M.Si, mengkritik kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto dalam pembukaan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) ke-14 yang berlangsung selama dua hari 21-22, Februari 2025 di aula FISIP UMJ. 

  • Reshuffle Perdana Presiden Prabowo, Brian Yuliarto Dilantik jadi Mendikti Gantikan Satryo
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Reshuffle Perdana Presiden Prabowo, Brian Yuliarto Dilantik jadi Mendikti Gantikan Satryo

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto resmi melantik Brian Yuliarto sebagai Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) menggantikan Satryo Soemantri Brodjonegoro yang terkena reshuffle di Kabinet Merah Putih.

    Reshuffle ini merupakan yang perdana dilakukan Prabowo sejak dilantik pada 20 Oktober 2024 lalu.

    Reshuffle perdana, Presiden Prabowo Resmi Lantik Mendikti Brian Yuliarto Gantikan Satryo


« 1 2 3 4 5 6 7 8 »