-
Ekonomi | 10 hari laluDukung Swasembada Pangan, KKP Optimalkan Potensi Pangan Biru
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan mengoptimalkan potensi pangan biru (pangan akuatik) untuk mendukung pencapaian target swasembada pangan tahun 2028, serta mendukung pelaksanaan program makan bergizi gratis (MBG).
-
Ekonomi | 10 hari laluTingkatkan PAD, Dishub Lhokseumawe Lakukan Survei Potensi dan Pengelolaan Parkir
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pemerintah Kota Lhokseumawe melalui Dinas Perhubungan melakukan survei potensi dan pengelolaan parkir di beberapa ruas jalan pada Selasa (12/11/24). Langkah ini diambil untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan menghindari kebocoran pendapatan.
-
Ekonomi | 1 bulan laluKemenperin: Peluang Kian Besar, Pasar Industri Kemasan Cukup Potensial
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong pengembangan industri kemasan yang merupakan salah satu sektor dengan pertumbuhan pasar relatif tinggi. Pasar dalam negeri untuk produk industri kemasan cukup potensial karena terkait erat dengan industri manufaktur, terutama industri makanan dan minuman.
-
Nasional | 1 bulan laluPotensi Capai Rp300 Triliun, Presiden Dorong Pemberdayaan Ekonomi lewat Zakat
DIALEKSIS.COM | IKN - Presiden Joko Widodo mengungkapkan, potensi zakat di Indonesia diperkirakan mencapai Rp300 triliun. Menurutnya, potensi tersebut perlu digali dan dikelola secara optimal demi kesejahteraan masyarakat.
-
Data | 2 bulan laluJakarta Terancam Tiga Sumber Gempa Besar
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Jakarta, ibu kota Indonesia, saat ini menghadapi ancaman serius dari tiga sumber gempa yang berpotensi menimbulkan guncangan hebat.
-
Aceh | 2 bulan laluBuka Sosialisasi SPAB, Pj Walikota Ingatkan Lhokseumawe Tentang Potensi Bencana
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Penjabat (Pj) Wali Kota Lhokseumawe A Hanan, SP, MM membuka sosialisasi pembentukan Satuan Pendidikan Aman Bencana (SPAB) yang berlangsung di Aula Setdako Lhokseumawe, pada Rabu (11/9/2024).
-
Aceh | 2 bulan laluBerdayakan Potensi Wakaf, BWI dan BMK Aceh Besar Jalin Kemitraan
DIALEKSIS.COM | Jantho - Badan Wakaf Indonesia (BWI) perwakilan Aceh Besar menjalin kemitraan dengan Baitul Mal Aceh Besar, untuk memberdayakan potensi wakaf di Aceh Besar yang masih terpendam, seperti belum mempunyai legalitas hukum dan tidak dikelola secara profesional.
-
Ekonomi | 2 bulan laluGim Indonesia Raih Potensi Transaksi USD121,2 Juta di Gamescom 2024 Jerman
DIALEKSIS.COM | Jerman - Industri gim Indonesia semakin menunjukkan taringnya di kancah internasional dengan meraih potensi transaksi sebesar USD121,2 juta pada pameran Gamescom 2024 yang digelar di Cologne, Jerman, pada 21-25 Agustus 2024.
-
Aceh | 3 bulan laluKIP Aceh Lakukan Mitigasi untuk Minimalkan Potensi Sengketa Pilkada
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Provinsi Aceh memitigasi atau mengurangi dampak potensi sengketa dalam pemilihan langsung kepada daerah (pilkada) serentak di Aceh.
-
Aceh | 3 bulan laluLembaga Riset Kita Kreatif USK Lakukan Penelitian Potensi Ekonomi Alue Naga
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pusat Riset Kita Kreatif Universitas Syiah Kuala (USK) menggelar kegiatan pengabdian masyarakat di Gampong Alue Naga, Kecamatan Syiah Kuala.
-
Ekonomi | 3 bulan laluKKP Sebut Potensial Transaksi Indo Fisheries 2024 Expo Capai Rp151 Miliar
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkirakan transaksi sebesar Rp 151,75 miliar dari kegiatan "Indo Fisheries 2024 Expo & Forum".
-
Aceh | 4 bulan laluSambut HUT ke-22, Aceh Jaya Gelar Piasan Raya Selama Empat Hari
DIALEKSIS.COM | Calang - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-22, Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya akan menyelenggarakan Piasan Raya, sebuah festival akbar yang akan berlangsung selama empat hari, mulai dari tanggal 21 hingga 24 Juli 2024.
-
Ekonomi | 4 bulan laluProduk Mamin Indonesia Curi Perhatian di SFFS 2024, Raih Potensi Transaksi USD44,45 Juta
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Produk makanan dan minuman (mamin) Indonesia berhasil memikat pengunjung pameran Summer Fancy Food Show (SFFS) 2024 yang digelar di Javits Center, New York, Amerika Serikat (AS) pada 23-25 Juni 2024 lalu. Selama tiga hari pelaksanaan pameran, Paviliun Indonesia mencatatkan transaksi potensial sebesar USD44,45 juta atau senilai Rp733,4 miliar.
-
Polkum | 5 bulan laluBawaslu Sebut Tahapan Pilkada Rawan Potensi Gesekan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI, Lolly Suhenty, menyatakan seluruh tahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 rawan lantaran berpotensi terjadinya gesekan.
-
Pemerintahan | 5 bulan laluTingkatkan Penerapan Keterbukaan Informasi Publik dan Potensi Gampong, Diskominfo Aceh Gelar Pertemuan KIG
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Dinas Komunikasi, Informatika, dan Persandian (Diskominfo) Aceh bekerja sama dengan Diskominfo Kabupaten Aceh Barat mengadakan pertemuan Kelompok Informasi Gampong (KIG).
-
Berita | 5 bulan laluWaspada Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang di Aceh Hari Ini
DIALEKSIS.COM | Aceh - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Aceh mengeluarkan peringatan dini cuaca untuk wilayah Aceh pada Minggu, 2 Juni 2024. Dalam rilis yang dikeluarkan pukul 02:22 WIB, BMKG menyebutkan adanya potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang.
-
Aceh | 5 bulan laluGempa Bumi Magnitudo 6,2 Guncang Pantai Barat Simeulue, Tidak Berpotensi Tsunami
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gempa bumi tektonik mengguncang wilayah Pantai Barat Simeulue, Selasa (28/5/2024) pukul 18.52 WIB. Gempa tersebut berkekuatan Magnitudo 6,2.
-
Pemerintahan | 5 bulan laluDwikorita Ingatkan Jokowi Potensi Kekeringan dan Karhutla
DIALEKSIS.COM | Nasional - Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati, mengirimkan surat kepada Presiden Joko Widodo terkait potensi kekeringan pada musim kemarau tahun ini. Dalam surat tersebut, dia meminta perhatian khusus pemerintah atas potensi munculnya titik panas (hotspot) serta kebakaran hutan dan lahan (karhutla).
-
Ekonomi | 5 bulan laluPertamina Patra Niaga Pastikan Isi Gas LPG Sesuai Takaran
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Pemasaran Regional Pertamina Patra Niaga, Mars Ega Legowo memberikan apresiasi sinergi antara Kementerian Perdagangan, Pertamina dan Kementerian ESDM untuk pengawasan distribusi gas LPG selama ini, khususnya ga LPG 3 Kg.
-
Aceh | 5 bulan laluProduktikan Wakaf Potensial, Baitul Mal Aceh Lakukan Pendataan di Aceh Utara
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Baitul Mal Aceh (BMA) melakukan pendataan wakaf produktif guna mengetahui potensi wakaf yang potensial diproduktifkan atau wakaf produktif yang memerlukan stimulus supaya lebih berkembang di Kabupaten Aceh Utara.