Beranda / /

  • Pj Gubernur Safrizal Ajak Pegiat Medsos Berperan Aktif Membangun Citra Positif Aceh
    Aceh | 2 bulan lalu
    Pj Gubernur Safrizal Ajak Pegiat Medsos Berperan Aktif Membangun Citra Positif Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, mengajak para pegiat media sosial untuk berperan aktif dalam membangun citra positif Aceh, terutama saat pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut. Hal itu ia sampaikan saat menggelar ramah tamah bersama para pegiat media sosial di Pendopo Gubernur Aceh pada Kamis (12/9/2024).

  • Konversi ke Syariah, Bank Aceh Tunjukkan Kinerja Tren Positif
    Aceh | 3 bulan lalu
    Konversi ke Syariah, Bank Aceh Tunjukkan Kinerja Tren Positif

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Keputusan konversi ke sistem keuangan Syariah secara penuh yang dilakukan oleh Pemerintah Aceh terhadap operasional PT Bank Aceh Syariah, telah menunjukkan tren kinerja positif. Performa operasional bank kebanggaan masyarakat Aceh itu kini juga sangat baik.

  • Penerimaan DJBC Membaik, Bea Masuk dan Bea Keluar Tumbuh Positif
    Ekonomi | 3 bulan lalu
    Penerimaan DJBC Membaik, Bea Masuk dan Bea Keluar Tumbuh Positif

    DIALEKSIS.cOM | Jakarta - Kinerja penerimaan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) menunjukkan perbaikan pada Juni 2024. Tercatat, total penerimaan sebesar Rp134,2 triliun atau 41,8% dari target, sektor bea masuk dan bea keluar tumbuh signifikan dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya (yoy), masing-masing di angka 0,3% (yoy) dan 52,6% (yoy).

  • Semester I Tahun 2024, Penerimaan Bea Cukai Aceh Tumbuh Positif 166,42 Persen
    Aceh | 4 bulan lalu
    Semester I Tahun 2024, Penerimaan Bea Cukai Aceh Tumbuh Positif 166,42 Persen

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penerimaan negara dari sektor kepabeanan dan cukai Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (Bea Cukai) Aceh pada Semester I Tahun 2024 tumbuh positif sebesar 166,42 persen dibandingkan dengan penerimaan pada periode yang sama di Tahun 2023 (YoY). 

  • Razia Narkoba di Kafe Banda Aceh, Lima Orang Positif
    Polkum | 4 bulan lalu
    Razia Narkoba di Kafe Banda Aceh, Lima Orang Positif

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Aceh menggelar razia di sebuah kafe di Kecamatan Meuraxa, Banda Aceh, Rabu (26/6/2024) malam. Operasi ini dilakukan menyusul peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI).


  • Cegah Perundungan, SSDM Polri Ajak Pelajar Ciptakan Lingkungan Positif di Sekolah
    Nasional | 8 bulan lalu
    Cegah Perundungan, SSDM Polri Ajak Pelajar Ciptakan Lingkungan Positif di Sekolah

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ratusan siswa-siswi SMAN 4 Kota Tangerang Selatan, antusias mengikuti kegiatan psikososial dengan tema Grow With Positive Vibes yang diselenggarakan oleh Biro Psikologi Staf Sumber Daya Manusia (SSDM) Polri. Upaya ini untuk mencegah terjadinya kenakalan remaja di lingkungan sekolah seperti tawuran dan perundungan yang marak terjadi.

  • Tren Positif dan Peluang PKS Aceh di Pemilu 2024
    Polkum | 9 bulan lalu
    Tren Positif dan Peluang PKS Aceh di Pemilu 2024

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Aceh menunjukkan tren positif dalam setiap pelaksanaan Pemilihan Umum, dengan jumlah kursi yang terus bertambah. Jika pada Pemilu 2014 PKS Aceh meraih 4 kursi, angka tersebut meningkat menjadi 6 kursi pada Pemilu 2019.

  • Berakhir Musim Liburan, Diawal Tahun 2023 Kasus Positif Covid di Indonesia Melonjak
    Nasional | 1 tahun lalu
    Berakhir Musim Liburan, Diawal Tahun 2023 Kasus Positif Covid di Indonesia Melonjak

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 menyebutkan kasus positif Covid-19 naik sebanyak 366 kasus pada awal tahun 2023, sehingga totalnya menjadi 6.720.181 kasus hingga Minggu pukul 12.00 WIB. Data satgas yang diterima di Jakarta, Ahad (1/1/2023), menyebutkan penambahan kasus positif terbanyak terjadi di DKI Jakarta sebanyak 130 kasus, kemudian Jawa Barat 72 kasus, Jawa Timur 35 kasus, Banten 32 kasus, dan Jawa Tengah 23 kasus.


« 1 2 3 4 5 6 »