-
Polkum | 5 bulan laluPolitik Identitas Kuat Pengaruhi Pilihan Pemilih Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pengaruh politik identitas dari daerah sekitar diprediksi akan kuat mewarnai kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Banda Aceh tahun ini. Saddam Rassanjani, Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala, menilai identitas politik yang berkembang di Kabupaten Pidie dan Aceh Besar berpotensi memberi pengaruh signifikan di ibu kota Provinsi Aceh tersebut.
-
Kolom | 5 bulan laluPolitik Identitas Antara Nasionalisme dan Agama
DIALEKSIS.COM | Kolom - Politik identitas memberikan ruang yang besar untuk menciptakan keseimbangan dan konflik dalam proses demokratisasi suatu negara. Politik identitas yang berkembang dapat berdampak pada rusaknya stabilitas negara jika tidak disikapi dengan baik dan bijaksana. Mengabaikan konflik yang didasarkan atas politik identitas yang berbeda menciptakan ketidakstabilan negara.
-
Nasional | 9 bulan laluAjak Masyarakat Sukseskan Pemilu 2024, Humas Polri: Hindari Hoaks dan Politik Identitas
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polri mengajak masyarakat untuk mensukseskan Pemilu 2024. Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengimbau kepada masyarakat Indonesia untuk mendukung Polri agar Pemilu 2024 terselenggara aman dan damai.
-
Nasional | 9 bulan laluNezar Patria: Politik Identitas dan Hoaks Menurun di Pemilu Serentak 2024
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Tiga pekan menjelang pemungutan suara dalam rangkaian Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak 2024, informasi hoaks masih tersebar di platform digital. Tak hanya itu, residu polarisasi yang terjadi pada Pemilu 2019 tampak masih memengaruhi kontestasi dan pesta demokrasi yang tengah berlangsung.
-
Berita | 10 bulan laluRamzi Akademisi FISIP UIN Ar-Raniry Menyoroti Praktek Politik Identitas di Pilpres 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemilihan Presiden 2024 di Indonesia menjadi fokus perhatian, terutama dalam konteks praktek politik identitas yang beragam di berbagai daerah, termasuk Aceh.
-
Polkum | 1 tahun laluGanjar Nongol di Azan, Apa Aroma Politik Identitas?
DIALEKSIS. COM | Banda Aceh - Bakal calon presiden dari PDIP, Ganjar Pranowo, muncul dalam tayangan azan magrib di televisi (TV) swasta. Apa itu aroma politik? Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki menilai hal itu bukan politik identitas.
-
Nasional | 1 tahun laluPakar Ilmu Komunikasi Sebut Politik Identitas Tak Salah bila Penggunannya Tepat
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Politik identitas disebut tidak bermakna buruk bila diterapkan dengan baik. Bahkan, politik identitas justru bisa mempererat persatuan.
"Jadi tidak ada yang salah sebetulnya sampai situ," kata peneliti ahli utama pada Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Siti Zuhro dalam diskusi publik di Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), Rabu (17/5/2023).
-
Nasional | 3 tahun laluAHY: Demokrasi Indonesia Terancam Politik Uang, Politik Identitas, dan Politik Fitnah
DIALEKSIS.COM | Nasional - Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyoroti pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) dan pemilihan kepala daerah (pilkada) yang akan digelar serentak pada 2024. Menurutnya, demokrasi menjadi salah satu yang akan sangat terdampak dari pelaksanaan tersebut.