Beranda / /

  • Dalam Dua Hari, 696 Ribu Liter Air Bersih Disalurkan Bagi Warga Lhoknga
    Aceh | 13 hari lalu
    Dalam Dua Hari, 696 Ribu Liter Air Bersih Disalurkan Bagi Warga Lhoknga

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Besar telah menyalurkan 696.000 liter air bersih kepada warga di Kecamatan Lhoknga dalam waktu dua hari. Penyaluran ini dilakukan sebagai respons terhadap krisis air bersih yang melanda di wilayah tersebut, Sabtu (13/7/2024).

  • Pemkab Aceh Besar Telah Salurkan 277.500 Liter Air Bersih untuk Lhoknga
    Aceh | 15 hari lalu
    Pemkab Aceh Besar Telah Salurkan 277.500 Liter Air Bersih untuk Lhoknga

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Sejak didirikannya Posko Komando Pengendalian Siaga Darurat Kekeringan di halaman Kantor Camat Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar, pada 7 hingga 10 Juli 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar telah menyalurkan 277.500 liter air bersih kepada masyarakat yang terdampak krisis air di wilayah tersebut.

  • Tercepat di Aceh, Pemkab Aceh Besar Kembali Serahkan Sertipikat Tanah Wakaf
    Aceh | 17 hari lalu
    Tercepat di Aceh, Pemkab Aceh Besar Kembali Serahkan Sertipikat Tanah Wakaf

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM yang diwakili Asisten I Sekdakab Aceh Besar Farhan AP bersama pejabat instansi terkait, secara simbolis menyerahkan sertipikat 21 persil tanah wakaf di Aula Baharuddin Lopa, Kantor Kejaksaan Negeri Aceh Besar di Kota Jantho, Rabu (10/7/2024).

  • Pemkab Aceh Besar Berlakukan Siaga Darurat Bencana Kekeringan
    Aceh | 18 hari lalu
    Pemkab Aceh Besar Berlakukan Siaga Darurat Bencana Kekeringan

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar memberlakukan status Siaga Darurat Bencana Kekeringan di Aceh Besar khususnya Kecamatan Lhoknga. Penetapan itu dilakukan setelah melalui proses rangkaian rapat gabungan, yang melibatkan lintas instansi hingga jajaran legislatif Aceh Besar. 

  • Pemkab Apresiasi Bakti Kesehatan Hari Bhayangkara Polres Aceh Besar
    Aceh | 1 bulan lalu
    Pemkab Apresiasi Bakti Kesehatan Hari Bhayangkara Polres Aceh Besar

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar mengapresiasi Polres Aceh Besar yang menggelar peringatan Hari Bhayangkara ke-78, dengan kegiatan Bakti Kesehatan, Donor Darah yang dilaksanakan di Aula Satya Haprabu, Polres Aceh Besar, Kota Jantho, Kamis (20/6/2024).

  • Jelang Iduladha, Pemkab Aceh Besar Gelar Pangan murah di Gampong Lon Asan
    Aceh | 1 bulan lalu
    Jelang Iduladha, Pemkab Aceh Besar Gelar Pangan murah di Gampong Lon Asan

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Jelang Idul Adha 1445 H, warga Gampong Lon Asan Kecamatan Lembah Seulawah Aceh Besar akhirnya merasakan keberkahan pangan murah yang digelar Pemerintah kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melalui Dinas Pangan di Pekarangan Meunasah Gampong Lon Asan, Lembah Seulawah, Aceh Besar, Rabu (12/6/2024).

  • Pemkab Aceh Besar Gelar Musyawarah Turun ke Sawah
    Aceh | 2 bulan lalu
    Pemkab Aceh Besar Gelar Musyawarah Turun ke Sawah

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar menggelar rapat turun ke sawah Musim Tanam (MT) Gadu (Meugo Ruweung) tahun 2024 dan Rendengan (Meugo Thon) tahun 2025 di Aula Balai Penyuluh Pertanian, Samahani, Kecamatan Kuta Malaka, Kamis (2/5/2024).

  • Pemkab Aceh Besar dan ISBI Aceh Tuan Rumah Kongres Peradaban Aceh II
    Senibudaya | 3 bulan lalu
    Pemkab Aceh Besar dan ISBI Aceh Tuan Rumah Kongres Peradaban Aceh II

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto, SSTP MM yang diwakili Sekdakab Aceh Besar Drs Sulaimi MSi menyambut baik rencana pelaksanaan Kongres Peradaban Aceh II yang akan digelar di Kota Jantho pada tanggal 6-8 Mei 2024.

  • Pemkab Aceh Besar Apresiasi Bazar Ramadhan Berkah Bandara SIM
    Pemerintahan | 3 bulan lalu
    Pemkab Aceh Besar Apresiasi Bazar Ramadhan Berkah Bandara SIM

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melalui Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan mengapresiasi peran serta para pihak untuk memajukan dan mengembangkan sektor UMKM guna meningkatkan kesejahteraan tenaga kerja.

  • Pemkab Aceh Besar Gelar Pangan Murah Serentak Nasional di Darul Kamal
    Aceh | 3 bulan lalu
    Pemkab Aceh Besar Gelar Pangan Murah Serentak Nasional di Darul Kamal

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Pemkab Aceh Besar menggelar Bazar Pangan Murah sebagai bagian pelaksanaan secara serentak di tingkat nasional, yang diikuti oleh 514 Kabupaten/Kota di Indonesia. Kegiatan itu dirangkai dengan zoom meeting seluruh Indonesia, yang untuk Aceh Besar dipusatkan di Halaman Masjid Besar Baitul Kiram, Peukan Biluy, Senin (1/4/2024) jelang siang tadi.

  • HUT TNI AU, Pemkab Aceh Besar dan Lanud SIM Gelar Bazar Pangan Murah
    Aceh | 4 bulan lalu
    HUT TNI AU, Pemkab Aceh Besar dan Lanud SIM Gelar Bazar Pangan Murah

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 TNI Angkatan Udara Tahun 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar dan Pangkalan TNI Angkatan Udara (Lanud) Sultan Iskandar Muda menggelar Bazar Pangan Murah bekerja sama dengan Perum Bulog Kanwil Aceh, di Halaman Kantor Camat Blang Bintang, Aceh Besar, Selasa (26/3/2024).

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »