-
Aceh | 25 hari laluMantan Anggota GAM Dukung Bustami-Fadhil, Pengamat Politik: Propaganda Bangun Opini Publik
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Persaingan politik antara pasangan calon nomor urut 01, Bustami Hamzah - Fadhil Rahmi, dan pasangan calon nomor urut 02, Muzakir Manaf - Fadhlullah, semakin tajam dan dinamis. Kedua pasangan terus berupaya merebut hati pemilih dengan berbagai manuver politik.
-
Aceh | 1 bulan laluPagar Jembatan Lhokseumawe Ambruk, Butuh Rp3,5 miliar untuk Perbaikan
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pagar jembatan di Loskala, Kecamatan Muara Dua, Kota Lhokseumawe, ambruk. Karena tidak memiliki dana perbaikan, Pemerintah Kota Lhokseumawe meminta Pemerintah Provinsi Aceh untuk membantu perbaikan jembatan itu. Butuh Rp3,5 miliar untuk perbaikan.
-
Hankam | 1 bulan laluPersiapan Pengamanan Kampanye Pilkada 2024, Polresta Banda Aceh Gelar Apel Pagi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka persiapan pengamanan kegiatan kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 serentak, Polresta Banda Aceh menggelar apel pagi.
-
Polkum | 2 bulan laluUsman Lamreung: Stop Propaganda Menekan KIP Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Maraknya propaganda menekan KIP Aceh oleh para pendukung Bustami Hamzah - Fadhil Rahmi patut diduga sengaja dilakukan untuk membangun opini sejak dini bahwa jika pasangan Muzakir Manaf - Fadhullah menang maka itu karena keberpihakan kIP Aceh.
-
Dunia | 2 bulan laluSerangan Bom Pager di Lebanon, Peralatan elektronik Dianggap Tidak Aman
DIALEKSIS.COM | Dunia - Tepat saat massa berkumpul untuk melayat beberapa orang yang tewas dalam gelombang serangan bom pager pada hari Selasa (17/9/2024), sebuah ledakan memicu kekacauan di Dahiyeh, benteng Hezbollah di Beirut selatan. Sebuah video merekam ledakan tersebut, memperlihatkan seorang pria tergeletak di tanah dan orang-orang panik, beberapa berteriak, dan berlarian.
-
Polkum | 2 bulan laluDemokrasi Aceh Harus Bersih dari Teror dan Propaganda
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketegangan politik di Aceh kembali mencuat menjelang Pemilihan Gubernur Aceh 2024 setelah insiden pelemparan granat di rumah salah satu calon gubernur, Bustami Hamzah. Menanggapi peristiwa tersebut, Muhammad Zaini, S.E., Koordinator dan salah satu pendiri Aceh Sumatra Youth Movement (ASYM), menyampaikan keprihatinannya.
-
Aceh | 2 bulan laluPenggranatan Rumah Bustami Hamzah, Dek Fad: Jangan Jadi Propaganda Politik
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua DPD Gerindra Aceh, Fadhlullah (Dek Fad), mengecam peristiwa penggranatan rumah pribadi Bustami Hamzah, mantan PJ Gubernur Aceh.
-
Aceh | 3 bulan laluPasar Pagi Tungkob, Tradisi Pagi yang Menggerakkan Perekonomian Petani Lokal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pasar Pagi Tungkob, yang terletak strategis di simpang jalan antara Lambaro Angan, Blangbintang, dan Darussalam, adalah tempat di mana tradisi dan ekonomi bertemu dalam keheningan dini hari.
-
Senibudaya | 3 bulan laluPuncak Festival Panen Kopi 2024 akan Dihelat di Delung Tue Bener Meriah
DIALEKSIS.COM | Redelong - Puncak pagelaran Festival Panen Kopi Gayo 2024 akan dihelat di Desa Delung Tue, Kecamatan Bukit, Bener Meriah, 10-11 Agustus 2024 mendatang.
-
Aceh | 4 bulan laluPj Walikota Lhokseumawe: Pentingnya Aktifkan Kembali Satlinmas Pageu Gampong
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Pj Wali Kota Lhokseumawe yang diwakili oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, M. Maxalmina, S.Hi, MH, menghadiri sosialisasi Peraturan Wali Kota tentang pembentukan, syarat, dan wewenang Satlinmas Pageu Gampong di Kota Lhokseumawe.
-
Aceh | 7 bulan laluTim Pageu Gampong Baru Amankan Kelompok Pemuda Pesta Miras
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tim pageu gampong Kampung Baru Kecamatan Baiturahman Banda Aceh yang dipimpin langsung oleh ketua pemuda Muliadi, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Linmas berhasil mengamankan sekelompok pemuda yang asyik berjoget dan pesta minuman keras (Miras) di terminal keudah Gampong Kampung Baru Minggu (31/3/2024) dini hari sekira pukul 02.00 WIB.
-
Aceh | 9 bulan laluSemarakkan HUT Kota Takengon Ke-447, KOMPAG Hadirkan Pameran Foto
DIALEKSIS.COM | Takengon - Komunitas Photografi Gayo (KOMPAG) berkaloborasi bersama Pemerintah daerah menggelar pameran foto dalam rangka menyemarakkan HUT Kota Takengon ke- 447 bertemakan "Budaya dan Keindahan Gayo".
-
Gayahidup | 9 bulan laluKopi di Pagi Hari: Lebih dari Sekadar Kenikmatan, Ini Manfaatnya Menurut Ahli
DIALEKSIS.COM | Gayahidup - Kopi tidak hanya menjadi minuman penyegar yang membantu kita tetap terjaga di pagi hari, tetapi juga membawa sejumlah manfaat luar biasa untuk kesehatan tubuh. Ahli-ahli kesehatan telah mengungkapkan berbagai aspek positif dari kebiasaan menikmati secangkir kopi di awal hari.
-
Aceh | 1 tahun laluPolresta Banda Aceh Inisiator Proses Peusijuek Lima Paguyuban Mahasiswa
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Polresta Banda Aceh melaksanakan proses Peuseujuk terhadap lima paguyuban mahasiswa yang sebelumnya bentrok di SMKN 123 Lhong Raya, Banda Aceh, Minggu (5/11/2023).
Proses Peuseujuk itu sendiri dilakukan merupakan tindak lanjut dari kesepakatan damai antara paguyuban mahasiswa dari Aceh Selatan, Abdya, Aceh Tengah, Bener Meriah dan Gayo Lues beberapa waktu lalu di Polresta Banda Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluBMKG: Waspadai Potensi Hujan Lebat Merata di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas 1 Sultan Iskandar Muda Banda Aceh memprakirakan cuaca untuk wilayah Aceh dalam tiga hari ke depan.
Menurut BMKG, seluruh wilayah Aceh berpotensi mengalami hujan dengan intensitas mulai dari ringan hingga lebat.
-
Opini | 1 tahun laluPropaganda Diksi Media Barat Terhadap Palestina
DIALEKSIS.COM | Opini - Pergerakan blietkrieg (serangan kilat) HAMAS Palestina 7 Oktober yang lalu dengan kombinasi roket, pasukan udara paragliding, dan gerakan pasukan yang cepat dari darat, mengejutkan dunia nyata dan jagat maya. Teknologi Iron Dome yang biasanya mampu melumpuhkan ratusan roket HAMAS yang diarahkan ke wilayah Israel ternyata mampu ditembus dan meloloskan rudal rudal Palestina ke Israel dalam jumlah yang tidak sedikit.
-
Aceh | 1 tahun laluBMKG: Aceh dan 10 Provinsi Lain Mulai Masuk Musim Hujan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan saat ini 11 provinsi di Indonesia sudah mulai masuk musim hujan. Salah satunya termasuk Aceh
“Wilayah yang sedang mengalami musim hujan meliputi sebagian besar Aceh, Sumatera Utara, sebagian besar Riau, sebagian besar Sumatera Barat, Bengkulu, sebagian kecil Kalimantan Barat, sebagian kecil Kalimantan Utara, Sulawesi Tengah bagian tengah, sebagian kecil Maluku, sebagian Papua Barat dan sebagian kecil Papua bagian utara,” tulis BMKG dalam situs resminya, Selasa (24/10/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluPrakiraan Cuaca Kota Banda Aceh, Hati-hati Hujan dan Petir Minggu Siang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Prakiraan cuaca Kota Banda Aceh, Minggu (8/10/2023) didominasi cuaca cerah berawan. Prakiraan cuaca ini sebagaimana amatan Dialeksis.com dari laman resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Pagi hingga menjelang dini hari, sebagian besar wilayah kota Banda Aceh cuaca cerah berawan dengan kelembapan berkisar antara 60 hingga 95%.
-
Aceh | 1 tahun laluBMKG Ingatkan Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang Terjadi di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan masyarakat Aceh potensi hujan lebat, angin kencang, badai, kebakaran hutan dan lahan (karhutla), serta polusi udara pada hari ini, Selasa (3/10/2023).
Peringatan ini juga untuk sejumlah wilayah di Indonesia yang berpotensi terkena dampak cuaca ekstrem.
-
Aceh | 1 tahun laluCuaca Cerah Berawan Sejumlah Kota di Indonesia, Termasuk Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca cerah berawan akan menyelimuti sebagian besar wilayah Indonesia pada Senin ini. Prakiraan cuaca menunjukkan bahwa kondisi cuaca ini berpotensi terjadi di beberapa kota besar, termasuk Banda Aceh.
Menurut BMKG, cuaca cerah berawan diprakirakan terjadi di sejumlah daerah diantaranya Banda Aceh, Jakarta, Semarang, Surabaya, Pontianak, dan Pangkalpinang. Dengan prakiraan cuaca ini, masyarakat di wilayah-wilayah tersebut diharapkan dapat menikmati hari Senin dengan kondisi cuaca yang sejuk dan cerah.