-
Dunia | 1 bulan laluGumpalan Misterius Terdampar di Pantai Newfoundland Kanada
DIALEKSIS.COM | Dunia - Gumpalan putih baru-baru ini terdampar di pantai Newfoundland, yang memicu penyelidikan oleh pejabat Kanada. Gumpalan tersebut digambarkan oleh penduduk Stan Tobin sebagai adonan, "seperti seseorang yang mencoba memanggang roti dan gagal", dengan bau yang mengingatkan pada minyak sayur.
-
Aceh | 1 bulan laluNadiatul Husni Raih Juara 2 Nasional Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Nadiatul Husni, siswi SMA Negeri 5 Banda Aceh hari ini tampak bahagia saat Tim Pembina Pelajar Pelopor Dishub Aceh hadir ke sekolahnya kala upacara bendera, Senin (23/9/2024).
-
Nasional | 2 bulan laluMenkes Budi: Keselamatan Pasien Adalah Hukum Tertinggi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menegaskan bahwa keselamatan pasien adalah hukum tertinggi. Oleh sebab itu, prinsip ini harus diterapkan ketika melayani masyarakat di semua tingkat pelayanan kesehatan.
-
Dunia | 3 bulan laluPenutupan Jalur Kereta Api Kanada Ancam Rantai Pasokan AS
DIALEKSIS.COM | Dunia - Rantai pasokan penting terancam di seluruh Amerika Utara setelah perselisihan perburuhan kereta api di Kanada menyebabkan penutupan lalu lintas barang dan mengganggu penumpang.
-
Dunia | 4 bulan laluTornado Landa Midwest AS, Putuskan Aliran Listrik 460 Ribu Pelanggan
DIALEKSIS.COM | Dunia - Badai yang memicu beberapa tornado melanda Iowa, Illinois, termasuk Chicago, dan Indiana, pada hari Senin (15/7/2024) menumbangkan pohon dan tiang listrik serta memutus aliran listrik ke lebih dari 460 ribu pelanggan dan bisnis.
-
Aceh | 4 bulan laluHarumkan Nama Bener Meriah, Pj Bupati Apresiasi Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Bupati Bener Meriah, Haili Yoga, menyampaikan ucapan selamat kepada Asshafa Nadhira Zulfa yang berhasil meraih juara kategori sosial budaya pada Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ) Tingkat Provinsi Aceh tahun 2024.
-
Aceh | 4 bulan laluRifqa Daruva dan Nadiatul Husni Wakili Aceh di Pemilihan Pelajar Pelopor Tingkat Nasional di Jakarta
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Rifqa Daruva, pelajar dari Sekolah SMA Sukma Bangsa Bireuen, memenangkan juara pertama Pemilihan Pelajar Pelopor Keselamatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Tingkat Provinsi Aceh Tahun 2024. Sedangkan juara kedua dimenangkan oleh Nadiatul Husni dari SMA Negeri 5 Banda Aceh.
-
Dunia | 8 bulan laluPembunuhan Massal di Kanada, Enam Anggota Keluarga Asal Sri Lanka Tewas
DIALEKSIS.COM | Dunia - Polisi Kanada menggambarkan kematian anggota keluarga Sri Lanka, termasuk empat anak kecil, di Ottawa sebagai “pembunuhan massal”.
-
Dunia | 8 bulan laluRCMP Kanada Jadi Target Serangan Siber
DIALEKSIS.COM | Kanada - Kepolisian nasional Kanada terkena serangan siber pada hari Jumat (23/2/2024) dengan skala yang “mengkhawatirkan”, menurut badan tersebut.
-
Nasional | 9 bulan lalu2,2 Miliar Orang di Dunia Alami Gangguan Penglihatan
DIALEKSIS.COM | Bali - Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan ada 2,2 miliar orang di dunia yang mengalami gangguan penglihatan. Ia menyampaikan hal itu saat membuka Kongres Asia-Pacific Academy of Ophthalmology (APAO) ke-39 di Bali, Kamis (22/2/2024).
-
Nasional | 9 bulan laluNadine chandrawinata: Siapapun Kandidat Presiden-Wapres Terpilih, Fokus Selesaikan Satu Masalah Lingkungan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Public Figure yang juga aktivitis lingkungan, Nadine Chandrawinata menyampaikan siapapun kandidat Presiden-Wakil Presiden Indonesia yang terpilih nantinya pada Pemilu 2024 dapat menyelesaikan persoalan lingkungan hidup dan perubahan iklim.
-
Nasional | 9 bulan laluHari Kanker Sedunia, Menkes: Deteksi Dini Kunci Selamatkan Penderita Kanker
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan kanker memiliki peluang kesembuhan yang sangat tinggi. Persentase kesembuhan kanker mencapai 90 persen apabila diketahui sejak stadium awal.
-
Aceh | 10 bulan lalu60 Nadzir di Pidie Jaya Terima Sertipikat Tanah Wakaf
DIALEKSIS.COM | Meureudu - Kabupaten Pidie Jaya mencatatkan prestasi dalam pemberian kepastian hukum terhadap tanah wakaf melalui program sertipikat tanah wakaf yang diselenggarakan oleh Pemkab Pidie Jaya, Badan Pertanahan Nasional, dan Kementerian Agama setempat.
-
Dunia | 10 bulan laluKanada Responsif Terhadap Pengungsi Rohingya: Bantuan Kemanusiaan dan Klarifikasi Posisi
DIALEKSIS.COM | Dunia - Masalah pengungsi Rohingya di Indonesia, khususnya di Aceh, telah menjadi fokus perhatian nasional sejak akhir 2023. Kondisi ini mencapai sorotan dunia saat terjadi aksi pengusiran terhadap pengungsi Rohingya di Aceh.
-
Nasional | 11 bulan laluPasca Kasus Bentrok di Bitung, MUI Manado Harap Aparat Usut dan Tindak Sampai Tuntas
DIALEKSIS.COM | Nasional - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Manado Yaser Bin Salim Bachmid mengharapkan aparat keamanan dan pemerintah menelusuri bentrokan yang terjadi di Bitung, Sulawesi Utara. Aparat juga dminta mengusut sampai tuntas kasus tersebut.
"Saya harap pemerintah dan aparat keamanan menelusuri kasus ini agar tidak berkembang kemana-mana," kata Yaser, di Manado, Ahad (26/11/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluFK USK Teken MoU dengan McMaster University Kanada, Akselerasi World Class University
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam rangka menuju world class university, Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Syiah Kuala (USK) telah mengirimkan delegasinya menuju Kota Montreal dan Hamilton di Kanada pada tahun 2023 ini.
-
Dunia | 1 tahun laluPertikaian Diplomatik, India Larang Warganya Tidak Kunjungi Kanada
DIALEKSIS.COM | Dunia - India telah memperingatkan warganya agar tidak mengunjungi wilayah Kanada, sebuah serangan terbaru dalam pertikaian diplomatik atas tuduhan Ottawa bahwa New Delhi terlibat dalam pembunuhan seorang pemimpin separatis Sikh tahun ini.
-
Nasional | 1 tahun laluMuseum Nasional Alami Kebakaran, Berikut Isi Didalamnya
DIALEKSIS.COM | Nasional - Museum Nasional Indonesia dilanda kebakaran pada Sabtu (16/9) sekitar pukul 20.00 WIB. Kebakaran itu berhasil dipadamkan sekitar satu jam setelahnya.
-
Aceh | 1 tahun laluDirpolairud Polda Aceh dan Kepolisian Kerajaan Kanada Bahas Kejahatan Transnasional
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dirpolairud Polda Aceh Kombes Risnanto menerima kunjungan perwakilan Angkatan Kepolisian Kerajaan Kanada atau dikenal dengan Royal Canadian Mounted Police, Mr. Wayne Laviolette di Mako Polairud Polda Aceh Lampulo, Kota Banda Aceh, Rabu (6/9/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluAkademisi USK: Boleh Tanpa Skripsi, Tapi Harus Ada Persyaratan Lain
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbud Ristek) Nadiem Makarim mengumumkan kalau mahasiswa tidak perlu lagi menyusun skripsi sebagai syarat kelulusan.
Hal tersebut disampaikan Nadiem dalam diskusi Merdeka Belajar Episode 26: Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Pendidikan Tinggi, Selasa (29/8/2023).