Sabtu, 05 April 2025
Beranda / /

  • Ini Alasan Satpol PP Banda Aceh Tertibkan Pedagang di Sepanjang Jalan Lamdingin
    Aceh | 1 bulan lalu
    Ini Alasan Satpol PP Banda Aceh Tertibkan Pedagang di Sepanjang Jalan Lamdingin

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Setelah penertiban besar-besaran terhadap Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di badan jalan Gampong Lamdingin, Kecamatan Kuta Alam pada Januari lalu, sejumlah pedagang di kawasan itu masih berharap untuk dapat kembali berjualan di lokasi yang telah mereka tempati selama bertahun-tahun. 

  • Pasokan Berkurang, Harga Bahan Pokok di Banda Aceh Naik
    Ekonomi | 3 bulan lalu
    Pasokan Berkurang, Harga Bahan Pokok di Banda Aceh Naik

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sejumlah harga bahan pokok di Pasar Al-Mahirah, Lamdingin, Banda Aceh, kembali mengalami kenaikan signifikan. Kenaikan ini terutama terjadi pada komoditas tomat dan bawang merah. Abdul, seorang pedagang setempat, menyebutkan bahwa kenaikan harga ini disebabkan oleh kurangnya pasokan barang di pasaran.

  • Warga Asal Gampong Lamdingin Terdaftar Sipol, Terancam Gagal Daftar CPNS 2024
    Aceh | 7 bulan lalu
    Warga Asal Gampong Lamdingin Terdaftar Sipol, Terancam Gagal Daftar CPNS 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Irmaya Wahyuni, warga asal Gampong Lamdingin, Kecamatan Kuta Alam, Kota Banda Aceh, tengah menghadapi keresahan yang mendalam. Namanya tercatat sebagai anggota Partai Keadilan dan Persatuan (PKP). Padahal, Irmaya mengaku tidak pernah mendaftarkan diri menjadi anggota partai politik mana pun.

  • Ibu Evi Meraup Rezeki Berjualan di TPS Gampong Lamdingin
    Ekonomi | 1 tahun lalu
    Ibu Evi Meraup Rezeki Berjualan di TPS Gampong Lamdingin

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pesta demokrasi di Tempat Pemungutan Suara (TPS) Gampong Lamdingin di SD 41 Kota Banda Aceh tidak hanya menjadi momen penting bagi warga untuk menyalurkan hak pilih mereka, tetapi juga menjadi ladang berkah rezeki bagi seorang ibu bernama Evi (50).

  • Demokrat Aceh Salurkan Alat Pengolahan Ikan untuk UMKM di Lamdingin
    Aceh | 2 tahun lalu
    Demokrat Aceh Salurkan Alat Pengolahan Ikan untuk UMKM di Lamdingin

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrat (DPD PD) Aceh Muslim, SHi, MM bersama Ibu Jamila Muslim menyalurkan bantuan alat pengolahan hasil perikanan kepada kelompok kerja Bungoeng Seulanga di Jalan Syiah Kuala, Lamdingin, Banda Aceh, Kamis (11/8/2022).

  • Gampong Lamdingin Peringati Maulid di Masjid Al-Abrar
    Aceh | 3 tahun lalu
    Gampong Lamdingin Peringati Maulid di Masjid Al-Abrar

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Masyarakat Gampong Lamdingin, Kecamatan Kuta Alam, Kota Banda Aceh melaksanakan acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Sabtu (11/12/2021) di halaman Masjid Al-Abrar.