-
Opini | 10 bulan laluUpaya Mendorong Pemberantasan Korupsi di Indonesia
DIALEKSIS.COM | Opini - Di Indonesia, korupsi masih menjadi masalah besar dalam kehidupan bernegara kita. Saban hari kita mendengar pemeberitaan media tentang penangkapan tersangka kasus korupsi yang terjadi mulai dari tingkat nasional hingga ke pemerintahan daerah.
Sejak KPK berdiri hingga Desember 2022, KPK telah menangani sebanyak 1.351 kasus. Namun ternyata keberadaan KPK sendiri, belum mampu menurunkan angka korupsi di Indonesia. Berdasarkan data KPK, terdapat 2.707 laporan dugaan korupsi hanya di periode semester I 2023 saja.
-
Aceh | 2 tahun laluDiskusi dengan ICW, Jurnalis Diminta Kawal Kegiatan Anti Korupsi di Indonesia
DIALEKSIS. COM | Banda Aceh - Indonesia Corruption Watch (ICW) gelar pelatihan investigasi dan monitoring kasus korupsi melalui Sekolah Anti-Korupsi (Sakti) kepada puluhan jurnalis muda dan masyarakat sipil Aceh pada 24-28 Juni 2022, di The Pade Hotel, kabupaten Aceh Besar.
-
Nasional | 2 tahun laluJaksa Agung: Terima Kasih atas Kepercayaan Masyarakat terkait Kasus Korupsi Ekspor CPO
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Berdasarkan hasil survei nasional Indikator Politik Indonesia periode 5-10 Mei 2022, sebanyak 62,3% masyarakat mendukung Kejaksaan Agung untuk menuntaskan kasus korupsi dalam Pemberian Fasilitas Ekspor Crude Palm Oil (CPO) dan Turunannya pada bulan Januari 2021 sampai dengan Maret 2022.
-
Nasional | 3 tahun laluPenyidik KPK: Harun Kemungkinan Masih di Indonesia
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang menangani pencarian Harun Masiku, Ronald Sinyal, mengatakan buron kasus suap pergantian antar-waktu anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) itu kemungkinan berada di Indonesia. Ronald mendapatkan informasi Harun sudah pulang ke Tanah Air sejak cegah-tangkal bepergiannya tak berlaku lagi pada Januari lalu.
-
Nasional | 3 tahun laluJokowi Disurati Oleh Lembaga Antikorupsi Jerman, Berikut Isinya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Transparency International (TI) merasa prihatin dengan upaya-upaya pelemahan yang ditujukan kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
Nasional | 4 tahun laluKasus Korupsi di PT Dirgantara Indonesia, KPK Tetapkan 3 Tersangka Baru