DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Umum Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Ikatan Siswa Kader Dakwah (ISKADA) Aceh Besar, Farchan Aziz, menyampaikan bahwa kontes tersebut telah melukai perasaan masyarakat Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Musyawarah Wilayah (Muswil) Iskada Aceh Besar berhasil memilih secara aklamasi Farchan Al Aziz sebagai ketua formatur dan Ketua Umum Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Iskada Aceh Besar periode 2024-2027.