Beranda / /

  • Imlek di Vihara Dharma Bakti Banda Aceh Berlangsung Damai
    Aceh | 9 bulan lalu
    Imlek di Vihara Dharma Bakti Banda Aceh Berlangsung Damai

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Warga Tionghoa di Banda Aceh terlihat khusyuk dalam mengikuti prosesi ibadah di Vihara Dharma Bhakti, Peunayong, Banda Aceh. Perayaan Tahun Baru Imlek 2024 berlangsung aman, lancar, damai, dan khidmat.

  • Liburan Imlek, Masyarakat Aceh Ramai Padati Kawasan Pantai
    Aceh | 1 tahun lalu
    Liburan Imlek, Masyarakat Aceh Ramai Padati Kawasan Pantai

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Liburan hari raya Imlek 2574 tahun 2023, masyarakat Aceh ramai memadati sejumlah kawasan wisata di Aceh. Apalagi hari raya Imlek ini juga diikuti dengan cuti bersama pada hari Seninnya. Salah satu destinasi wisata yang dikunjungi, yakni Pantai Lampuuk.

  • Perayaan Tahun Baru Imlek 2023 di Banda Aceh Terpantau Aman dan Hikmat
    Aceh | 1 tahun lalu
    Perayaan Tahun Baru Imlek 2023 di Banda Aceh Terpantau Aman dan Hikmat

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tahun ini masyarakat etnis keturunan Tionghoa yang mendiami Kota Banda Aceh merayakan tahun baru Imlek 2574 di Yayasan Vihara Budha Dharma Bakti, Minggu (22/1/2023) .

    Amatan Dialeksis.com di lapangan, pelaksanaan di mulai pukul 07.00 WIB dan terlihat juga personil kepolisian berjaga disekitar Vihara Dharma Bakti untuk melakukan pengamanan. 

  • Tahun Baru China atau Imlek, 25 Napi Penganut Konghucu Dapat Remisi
    Nasional | 2 tahun lalu
    Tahun Baru China atau Imlek, 25 Napi Penganut Konghucu Dapat Remisi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Jendral Pemasyarakatan (Ditjen PAS) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) memberikan remisi khusus Imlek 2022 bagi 25 narapidana pemeluk agama Konghucu di seluruh lapas yang ada di Indonesia.