-
Pemerintahan | 2 hari laluPemerintah Aceh Imbau ASN Ajak Keluarga Salurkan Hak Pilih dan Jaga Netralitas
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemilihan Umum Kepala Daerah akan digelar serentak pada 27 November mendatang. Aparatur Sipil Negara di jajaran Pemerintah Aceh diimbau untuk menyalurkan hak pilihnya, namun tetap menjaga netralitas.
-
Berita | 3 hari laluMenag Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih dan Doakan Pilkada Berjalan Lancar
DIALEKSIS.COM | Makkah - Menteri Agama Nasaruddin Umar mengajak warga bangsa Indonesia untuk menggunakan hak pilihnya pada pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak, 27 November 2024. Menag juga mendoakan pilkada berjalan aman dan lancar.
-
Dunia | 5 hari laluAS Veto Resolusi Gencatan Senjata Gaza di Dewan Keamanan PBB
DIALEKSIS.COM | Dunia - AS telah memblokir rancangan resolusi gencatan senjata Gaza di Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa - keempat kalinya AS menggunakan hak vetonya selama konflik untuk melindungi sekutunya, Israel.
-
Aceh | 6 hari laluAP2D-Aceh: Pj Kepala Daerah Diminta Hindari Keberpihakan di Pilgub
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Penjabat (Pj) Kepala Daerah Kabupaten-Kota diminnta agar menjaga netralitasnya dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Provinsi Aceh pada tanggal 27 November 2024 mendatang.
-
Aceh | 15 hari laluLangkah Pusat Terhadap KKR Aceh Dinilai Cederai Perdamaian, KontraS: Jangan Abaikan Hak Korban
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Badan Pekerja Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS) Aceh, Azharul Husna mengatakan bahwa baru dua puluh hari sejak pemerintahan Presiden Prabowo Subianto berjalan, sejumlah langkah kontroversial terkait impunitas muncul dan menimbulkan kekhawatiran berbagai kalangan, khususnya di Aceh.
-
Dunia | 17 hari laluBom Bunuh Diri di Stasiun Kereta Api Quetta Pakistan, Tewaskan 26 Orang
DIALEKSIS.COM | Dunia - Pejabat Pakistan telah mengonfirmasi bahwa itu adalah serangan bunuh diri. Badan penegak hukum sedang menyelidiki bagaimana penyerang berhasil masuk ke dalam stasiun meskipun ada tindakan pengamanan ketat di gerbang masuk dan keluar.
-
Indepth | 18 hari laluKetika Si Kaya Memegang “Pisau” Hukum
DIALEKSIS.COM | Indept- Si miskin yang ingin mendapatkan keadilan di Bumi Pertiwi bagaikan membentur diri ke tembok, sulit untuk ditembus. Sementara si kaya, dengan harta, kekuatan dan kelicikanya, mampu mengubah keadaan dan memenangkan “pertarungan”.
-
Aceh | 19 hari laluPT Koko Samudra Energy Bantah Tuduhan Penggunaan BBM Subsidi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT. Koko Samudra Energy, melalui kuasa hukumnya, Nanag Ardiansyah Lubis, S.H., menyampaikan hak jawab dan bantahan atas tuduhan penggunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi yang dirilis oleh portal berita Dialeksis.com pada artikel yang berjudul KADIN Aceh: PT Andarakara Ingkar Janji dan Diduga Gunakan BBM Subsidi.
-
Nasional | 23 hari laluWorld Zakat and Waqf Forum 2024 Hasilkan 15 Resolusi, Dukung Hak Palestina
DIALEKSIS.COM | Jakarta - World Zakat and Waqf Forum (WZWF) 2024 ditutup Sabtu (2/11/2024). Even ini menghasilkan 15 resolusi, antara lain pembentukan Dewan Kebijakan Global Zakat dan Wakaf hingga dukungan untuk Palestina.
-
Dunia | 26 hari laluSebuah Penelitian Sebutkan Monyet Tidak Akan Pernah Mengetik Karya Shakespeare
DIALEKSIS.COM | Dunia - Dua matematikawan Australia mengatakan bahwa mereka telah membantah pepatah lama, bahwa jika diberi waktu yang tak terbatas, seekor monyet yang menekan tombol pada mesin ketik pada akhirnya akan menulis karya lengkap William Shakespeare.
-
Aceh | 29 hari laluDuek Pakat Inong Aceh 2024 Bahas Peningkatan Pemenuhan Hak Perempuan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Balai Syura Ureung Inong Aceh (BSUIA) menyelenggarakan Duek Pakat Inong Aceh (DPIA) V tahun 2024 di Aula Jeddah Asrama Haji, Selasa - Kamis tanggal 29 - 31 Oktober 2024.
-
Aceh | 1 bulan laluGelar Kuliah Umum "Hak-hak Karyawan di Dunia Industri", UUI Gandeng Pemateri dari Malaysia
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) kembali menyelenggarakan kuliah umum yang bertajuk “Employees' Rights in the Industry”, menghadirkan pemateri dari Malaysia yakni Ayu Iryanti Binti Azni yang merupakan Senior Lecturer pada Politeknik Tuanku Syed Sirajuddin Perlis.
-
Polkum | 1 bulan laluPP 44/2024 Terbit, Komisi Yudisial Apresiasi Pemerintah Naikkan Gaji dan Tunjangan Hakim
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Yudisial (KY) mengapresiasi terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 44 Tahun 2024 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Pemerintah Nomor 94 Tahun 2012 mengenai Hak Keuangan dan Fasilitas Hakim di bawah Mahkamah Agung. Terbitnya PP ini menunjukkan kepedulian semua pihak terhadap kesejahteraan hakim.
-
Nasional | 1 bulan laluKomisi Yudisial Dukung Peningkatan Kesejahteraan Hakim di Indonesia
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Yudisial (KY) mendukung upaya para hakim untuk memperoleh peningkatan kesejahteraan, khususnya kenaikan gaji yang belum mengalami perubahan selama 12 tahun terakhir.
-
Pemerintahan | 1 bulan laluIKADIN Desak Pemerintah dan DPR Prioritaskan Permasalahan Hakim di Indonesia
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Advokat Indonesia (IKADIN) Provinsi Aceh, Safaruddin SH MH, mendesak Pemerintah dan DPR agar segera merespon protes para Hakim yang menuntut kesejahteraan dalam menjalankan tugasnya.
-
Polkum | 1 bulan laluVisi Misi Bustami - Fadhil Dinilai Tak Berpihak pada Dayah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Awwaluddin Buselia, peneliti muda dari Lembaga Emirates Development Research (EDR), mengungkapkan bahwa visi misi pasangan nomor urut 01, Bustami Hamzah - Fadhil Rahmi, tampaknya belum mencerminkan keberpihakan terhadap institusi dayah, yang menjadi tulang punggung pendidikan Islam tradisional di Aceh.
-
Aceh | 1 bulan laluAksi Mogok Hakim, 17 Sidang Ditiadakan di PN Lhoksukon Aceh Utara
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Hakim Pengadilan Negeri Lhoksukon, Kabupaten Aceh Utara, menunda pelaksanaan sidang pidana dan perdata selama sepekan mulai 7-14 Oktober 2024. Hal ini dilakukan menyusul aksi mogok hakim secara nasional yang dimulai per hari ini.
-
Polkum | 1 bulan laluHakim PN Banda Aceh Mogok Kerja: Protes Gaji dan Fasilitas Minim
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Para hakim di Pengadilan Negeri Banda Aceh memutuskan untuk mogok kerja mulai hari ini, 7-14 Oktober 2024. Aksi ini dilakukan sebagai bentuk protes terhadap gaji yang dianggap tidak sesuai dan fasilitas yang kurang memadai.
Humas Pengadilan Negeri Banda Aceh, Jamaluddin mengatakan aksi mogok kerja ini merupakan salah satu upaya bagi hakim untuk memperjuangkan kesejahteraannya.
-
Aceh | 1 bulan laluKasus Kekerasan di Pesantren, Psikolog Tekankan Pelatihan Guru Soal Hak Asasi Siswa
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Psikolog Iyulen Pebry Zuanny, S.Psi., M.Psi., ketika dimintai tanggapannya mengenai kasus ini, menjelaskan bahwa tindakan kekerasan seperti yang dialami korban dapat menimbulkan trauma yang mendalam, terutama mengingat usia anak yang masih dalam masa perkembangan psikologis.
-
Aceh | 1 bulan laluKeterlambatan Alih Kelola Blok Migas Rugikan Aceh, DEM Tagih Hak Otonomi Energi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dewan Energi Mahasiswa (DEM) Aceh kembali menyuarakan desakan mereka terkait alih kelola Blok Pertamina EP yang hingga kini masih tertunda. Proses yang seharusnya menjadi tonggak kemandirian energi Aceh tersebut belum mencapai titik final, meski harapan besar telah ditumpahkan ke Pemerintah Aceh.