Rabu, 16 Juli 2025
Beranda / /

  • Ketika Polda mengusut Proyek Baktiya, Ketua DPRA Bereaksi, Ada Apa?
    Indepth | 2 hari lalu
    Ketika Polda mengusut Proyek Baktiya, Ketua DPRA Bereaksi, Ada Apa?

    DIALEKSIS.COM | Indepth - Penyelidikan kasus dugaan korupsi proyek pembangunan jalan desa di Kecamatan Baktiya, Aceh Utara, memasuki babak baru. Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Aceh resmi memanggil Kelompok Kerja (Pokja) Pemilihan di Biro Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Setda Aceh guna dimintai keterangan. 

  • Polda Panggil Pokja Usut Dugaan Korupsi Proyek Otsus, Ketua DPRA Protes, Aktivis Kritik Balik
    Polkum | 4 hari lalu
    Polda Panggil Pokja Usut Dugaan Korupsi Proyek Otsus, Ketua DPRA Protes, Aktivis Kritik Balik

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Penyelidikan dugaan korupsi proyek pembangunan jalan di Kecamatan Baktiya, Aceh Utara, mulai menyeret sejumlah nama dari lingkaran birokrasi Aceh. Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Aceh resmi memanggil Kelompok Kerja (Pokja) Pemilihan di Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Aceh, untuk dimintai klarifikasi terkait proyek yang bersumber dari Dana Otonomi Khusus (Otsus) tahun anggaran 2023.


  • Aktivis Perempuan Desak DPR dan DPD RI Asal Aceh Umumkan Progres Revisi UUPA
    Aceh | 7 hari lalu
    Aktivis Perempuan Desak DPR dan DPD RI Asal Aceh Umumkan Progres Revisi UUPA

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aktivis perempuan Aceh, Cut Farah Meutia, mendesak kepada seluruh anggota DPR RI dan DPD RI asal Aceh untuk serius, konsisten, dan transparan dalam mengawal revisi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh (UUPA) yang kini sedang digodok pemerintah pusat.

  • Rapat Komisi V Memanas: Ghufran Kritik Kepala Basarnas Tak Menghargai Saat Rapat
    Parlemenkita | 8 hari lalu
    Rapat Komisi V Memanas: Ghufran Kritik Kepala Basarnas Tak Menghargai Saat Rapat

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Rapat Komisi V DPR bersama Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Kabasarnas) Marsekal Madya TNI M Syafi’i dan Kepala BMKG diwarnai insiden ketegangan. Anggota Komisi V DPR, Ghufran Zainal Abidin, tampak kecewa karena merasa pernyataannya soal kematian warga negara Brasil, Juliana Marins, tidak disimak oleh Kabasarnas.

  • Keuchik Gugat Masa Jabatan, DPR dan Pemerintah Tegaskan Kekhususan Aceh
    Polkum | 16 hari lalu
    Keuchik Gugat Masa Jabatan, DPR dan Pemerintah Tegaskan Kekhususan Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Mahkamah Konstitusi (MK) kembali menggelar sidang pengujian Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh, Senin (30/6/2025), di Gedung MK, Jakarta. Sidang dengan nomor perkara 40/PUU-XXIII/2025 itu menguji konstitusionalitas Pasal 115 ayat (3) yang mengatur masa jabatan keuchik (kepala desa) di Aceh selama enam tahun dan hanya bisa dipilih kembali satu kali.

  • Nasib Akhir Revisi UUPA di Tangan Pemerintah Pusat
    Dialetika | 17 hari lalu
    Nasib Akhir Revisi UUPA di Tangan Pemerintah Pusat

    DIALEKSIS.COM | Dialektika - Revisi Undang - Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh (UUPA) tengah memasuki fase krusial. Setelah Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) pada 21 Mei 2025 menyepakati perubahan delapan pasal dan penambahan satu pasal dalam UUPA, draf revisi tersebut telah diserahkan kepada DPR RI di Jakarta.

  • Ketua DPRK Banda Aceh Tutup Festival Dala’il Khairat di Surien
    Parlemenkita | 18 hari lalu
    Ketua DPRK Banda Aceh Tutup Festival Dala’il Khairat di Surien

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua DPRK Banda Aceh, Irwansyah ST menutup Festival Dala’il Khairat se-Banda Aceh, pada Jumat (27/6/2025) malam di Masjid Babun Najah, Gampong Surien, Banda Aceh. Acara penutupan berlangsung meriah dan penuh dengan nilai-nilai keislaman.

  • Polemik Empat Pulau di Aceh Singkil, DPR: Masih Ada Peluang Kembalikan ke Pangkuan Aceh
    Parlemenkita | 1 bulan lalu
    Polemik Empat Pulau di Aceh Singkil, DPR: Masih Ada Peluang Kembalikan ke Pangkuan Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Meskipun secara administratif empat pulau di Kabupaten Aceh Singkil kini telah ditetapkan sebagai bagian dari wilayah Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, melalui Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 300.2.2-2138 Tahun 2025, namun Pemerintah Aceh diyakini masih memiliki peluang untuk merebut kembali keempat pulau tersebut.

  • Nasir Djamil Desak Polisi Segera Tetapkan Tersangka Kematian Ripin
    Polkum | 1 bulan lalu
    Nasir Djamil Desak Polisi Segera Tetapkan Tersangka Kematian Ripin

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anggota Komisi III DPR RI, Nasir Djamil, mendesak kepada kepolisian agar segera menetapkan tersangka dalam kasus kematian tragis Ripin alias Achien, remaja asal Perbaungan yang diduga menjadi korban pembunuhan terencana. 

  • DPR Dengar Aspirasi Buruh PT Pos Indonesia, Dasco: Kami Akan Kawal!
    Parlemenkita | 1 bulan lalu
    DPR Dengar Aspirasi Buruh PT Pos Indonesia, Dasco: Kami Akan Kawal!

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) periode 2024-2029, Prof. Dr. Sufmi Dasco Ahmad, menyatakan komitmennya untuk menindaklanjuti berbagai aspirasi dan keluhan yang disampaikan oleh Serikat Pekerja PT Pos Indonesia. 

  • Nasir Djamil Kecam Pungli di Banda Aceh, Soroti Keterlibatan Napi di Penjara
    Parlemenkita | 1 bulan lalu
    Nasir Djamil Kecam Pungli di Banda Aceh, Soroti Keterlibatan Napi di Penjara

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Praktik pungutan liar (pungli) yang melibatkan seorang narapidana di dalam penjara mendapatkan kecaman keras dari Anggota Komisi III DPR RI, M. Nasir Djamil. Respons ini disampaikan menyusul ditangkapnya seorang pelaku pungli berinisial MN (39) di kawasan Merduati, Kecamatan Kutaraja, Kota Banda Aceh.

  • Teuku Arief Khalifah Apresiasi 100 Hari Kepemimpinan Illiza-Afdhal
    Parlemenkita | 1 bulan lalu
    Teuku Arief Khalifah Apresiasi 100 Hari Kepemimpinan Illiza-Afdhal

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Banda Aceh menyambut baik dan mengapresiasi 100 hari kepemimpinan Wali Kota Illiza Saaduddin Djamal dan Wakil Afdhal Khalilullah di Kota Banda Aceh. Teuku Arief Khalifah menyatakan bahwa pelaksanaan kegiatan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota telah berada dijalur yang tepat.

  • Bunda Salma Resmi Tempati Komisi III DPR Aceh
    Parlemenkita | 1 bulan lalu
    Bunda Salma Resmi Tempati Komisi III DPR Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Salmawati, yang akrab disapa Bunda Salma, kini resmi menempati posisi sebagai anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) yang membidangi perencanaan, keuangan, aset, dan investasi Aceh.



« 1 2 3 4 5 6 7 8 »