kip lhok
Beranda / /

  • KontraS Aceh Bantah Terbitkan Rilis soal Ancaman Pembunuhan Relawan Pilkada
    Polkum | 11 hari lalu
    KontraS Aceh Bantah Terbitkan Rilis soal Ancaman Pembunuhan Relawan Pilkada

    DIALEKSIS.COM | Aceh - KontraS Aceh membantah telah menerbitkan siaran pers mengenai ancaman pembunuhan terhadap relawan salah satu pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Aceh. Lembaga ini menyatakan bahwa penyebaran rilis yang mengatasnamakan mereka merupakan tindakan yang mencoreng kebebasan pers.

  • Demi Bebas, Hukum Dibeli
    Feature | 30 hari lalu
    Demi Bebas, Hukum Dibeli

    DIALEKSIS.COM | Feature - Punya uang dan kekuasan, hukum dapat dibeli. Jeratan yang melilitnya mampu dilepaskan, padahal dia digiring dengan dakwaan kasus pembunuhan. Dia dituntut hukuman 12 tahun penjara serta restitusi Rp 263,6 juta subsider 6 bulan kurungan.

  • Motif Pembunuhan Mahasiswa di Jeulingke, Pelaku Takut Ketahuan Saat Mencuri
    Aceh | 1 bulan lalu
    Motif Pembunuhan Mahasiswa di Jeulingke, Pelaku Takut Ketahuan Saat Mencuri

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kurang dari 24 jam, Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Banda Aceh berhasil mengungkap kasus pembunuhan seorang mahasiswa asal Aceh Barat, Dhiaul Fuadi (20), yang ditemukan tewas bersimbah darah di kosnya di Gampong Jeulingke, Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh, Sabtu (19/10/2024).

    Kejadian tragis ini mengguncang masyarakat setempat, dan penegak hukum bergerak cepat untuk mengungkap pelaku serta motif di balik peristiwa tersebut.

  • LBH Desak Pangdam IM Evaluasi TNI Terkait Lambannya Proses Kasus Kematian Warga Lokop
    Polkum | 1 bulan lalu
    LBH Desak Pangdam IM Evaluasi TNI Terkait Lambannya Proses Kasus Kematian Warga Lokop

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Banda Aceh mendesak Panglima Kodam Iskandar Muda untuk segera melakukan evaluasi pihak TNI yang menjadi penanggung jawab proses hukum kasus dugaan pembunuhan terhadap masyarakat Lokop, Sulaimansyah. 


    Kepala Operasional YLBHI-LBH Banda Aceh, Muhammad Qodrat mengatakan sudah enam bulan lebih kasus dugaan pembunuhan itu belum terungkap jelas, padahal dugaan pembunuhan ini telah dilaporkan oleh orang tua korban sejak 20 Mei 2024.



  • Pembunuh Istri Dokter di Lhokseumawe, Mantan Istri Siri dari Suami Korban
    Polkum | 1 bulan lalu
    Pembunuh Istri Dokter di Lhokseumawe, Mantan Istri Siri dari Suami Korban

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Tim Penyidik Satreskrim Polres Lhokseumawe, membeberkan bahwa, Laksmiwati (61) yang ditemukan tewas di tempat praktik suaminya dr. Sukardi Sp.A diduga setelah dianiaya oleh Wulan (34) asal Desa Banda Masen, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe.

  • Tak Sampai 24 Jam, Polisi Berhasil Ringkus Pembunuhan Istri Dokter di Lhokseumawe
    Aceh | 1 bulan lalu
    Tak Sampai 24 Jam, Polisi Berhasil Ringkus Pembunuhan Istri Dokter di Lhokseumawe

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Tim Satreskrim Polres Lhokseumawe berhasil menangkap perempuan berinisial Wulan (34) diduga pelaku pembunuhan Laksmiwati (61) istri dari dr. Sukardi Sp.A yang ditemukan tewas di tempat praktik suaminya di Desa Kuta Blang, Banda Sakti, Kota Lhokseumawe pada Senin (7/10/2024). 

  • Diduga Tewas Dibunuh, Polisi Dalami Kematian Istri Dokter di Lhokseumawe
    Aceh | 1 bulan lalu
    Diduga Tewas Dibunuh, Polisi Dalami Kematian Istri Dokter di Lhokseumawe

    DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Penyidik Satreskrim Polres Lhokseumawe, hingga kini masih melakukan penyelidikan penyebab pasti kematian Laksmiwati (62) istri dr. Sukardi, yang ditemukan tewas tidak wajar di tempat praktek di Desa Kuta Blang, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, Senin (8/10/2024) malam. 

  • Mengubah Narasi tentang Bunuh Diri: It’s Okay not to be Okay, Carilah Bantuan!
    Nasional | 2 bulan lalu
    Mengubah Narasi tentang Bunuh Diri: It’s Okay not to be Okay, Carilah Bantuan!

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Setiap tahun, lebih dari 700.000 orang kehilangan nyawa akibat bunuh diri di seluruh dunia. Kenyataan yang memilukan ini mengingatkan bahwa setiap orang dapat berperan dalam mencegah tragedi bunuh diri. Kemenkes berkomitmen menghapus stigma terkait gangguan jiwa dan membangun masyarakat yang peduli, di mana setiap individu merasa didengar dan diterima.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »