DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sebanyak 267 Pos Bantuan Hukum (Posbankum) telah tersedia di seluruh kelurahan Provinsi Daerah Khusus (DK) Jakarta. Langkah ini disebut sebagai upaya pemerataan akses hukum bagi masyarakat, terutama kelompok rentan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) terus melakukan sinkronisasi dan review terhadap cabang olahraga (cabor) yang akan dipersiapkan menuju SEA Games 2025 Thailand. Proses ini merupakan bagian dari upaya memastikan kesiapan pelatnas di berbagai cabor agar target prestasi dapat direncanakan secara lebih terukur.
DIALEKSIS.COM | Suka Makmue - Bupati Nagan Raya, Dr.TR. Keumangan, SH, MH, resmi menunjuk Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya, Zulkifli, S.Pd, sebagai Pelaksana Tugas (Plt.) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Nagan Raya.
DIALEKSIS.COM | Indepth - Pemerintah Aceh kini bergerak menata ulang pengelolaan lahan Hak Guna Usaha (HGU) bermasalah sebagai langkah menegakkan keadilan agraria. Langkah ini diawali dengan Instruksi Gubernur (Ingub) Aceh Nomor 8 Tahun 2025, yang memandatkan penertiban dan pengukuran ulang HGU yang diduga bermasalah.
DIALEKSIS.COM | Bogor - Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Tes Kemampuan Akademik (TKA) bagi siswa madrasah dan santri pondok pesantren. TKA akan digelar serentak pada 9.636 lembaga pendidikan Islam.
DIALEKSIS.COM | Inggris - Suasana di sebuah kereta menuju London berubah mencekam pada Sabtu malam waktu setempat, ketika insiden penusukan massal terjadi di tengah perjalanan dari Doncaster. Sedikitnya sepuluh orang dilaporkan terluka, sembilan di antaranya mengalami luka serius yang disebut “mengancam nyawa.”
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menegaskan pentingnya penerapan keamanan pangan dalam pengolahan ikan untuk mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG).
DIALEKSIS.COM | Meureudu - Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa'aduddin Djamal, menghadiri pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-XXXVII Tingkat Provinsi Aceh yang digelar di Kabupaten Pidie Jaya, Sabtu (1/11/2025) malam.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) akan memanggil pihak penyelenggara sistem elektronik (PSE) dari aplikasi FotoYu. Langkah ini diambil setelah muncul fenomena fotografer yang memotret seseorang tengah berolahraga di ruang publik, lalu mengunggah hasil jepretan itu tanpa izin.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) harus awasi dan periksa transaksi Bank Syariah Indonesia (BSI) yang semakin hari semakin janggal dirasakan oleh nasabah. Hal tersebut disampaikan oleh Dosen FKIP USK, Herman RN, pada Ahad (2/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Aceh Barat, Ny Afrinda Novalia SE, MM membuka kegiatan pelatihan bordir di Dinas Perdagangan Perindustrian Koperasi dan UKM (Disperindagkop) setempat pada Sabtu (1/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menyambut baik dan mengapresiasi penetapan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) 1447H/2026 M.
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Setelah sempat disegel warga akibat dugaan ketidakterbukaan pengelolaan dana desa, aktivitas pemerintahan di Gampong Seneubok Trap, Kecamatan Bubon, Kabupaten Aceh Barat, akhirnya kembali berjalan normal.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Industri tekstil dan produk tekstil (TPT) dalam negeri tengah menghadapi tekanan serius. Berdasarkan Indeks Kepercayaan Industri (IKI) Oktober 2025, subsektor tekstil tercatat berada di level 49,74 poin, menandakan kontraksi.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) Banda Aceh bekerja sama dengan Radio Antero FM menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertema “Arah Kebijakan Pembangunan Aceh: Quo Vadis Arah Kebijakan Ekonomi Aceh melalui Pendekatan Single Banking System?” pada Minggu, 2 November 2025, di Ruang Seminar ICAOIS, Kopelma Darussalam, Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Bangun Investasi Aceh (Forbina) menyatakan dukungan penuh terhadap langkah Pemerintah Aceh yang sedang melakukan review dan penataan ulang Hak Guna Usaha (HGU) di sektor perkebunan kelapa sawit. Langkah ini dinilai sebagai momentum penting untuk menegakkan keadilan agraria dan memastikan hasil ekonomi sawit benar-benar dirasakan masyarakat.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menemukan partikel mikroplastik dalam air hujan di wilayah Jakarta. Temuan ini menandakan partikel plastik berukuran sangat kecil itu telah terbawa angin dan turun kembali ke permukaan bumi bersama air hujan.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Jurusan Teknik Sipil Universitas Malikussaleh melalui Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil (Himatesip Unimal) sukses menyelenggarakan kegiatan Talkshow Civil Creative 2025 dengan tema “Membangun Generasi Muda Teknik Sipil untuk Berkontribusi dalam Pengembangan Bangsa dan Solusi Infrastruktur Modern Demi Mewujudkan Indonesia Emas 2045.”
DIALEKSIS.COM | Bogor - Menteri Agama Nasaruddin Umar hari ini membuka babak final Madrasah Robotic Competition (MRC) 2025. Menag mengatakan bahwa madrasah terus berkembang untuk melahirkan generasi berdaya saing global.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution, mengakui secara terbuka bahwa kinerja Bank Sumut masih tertinggal dibandingkan Bank Aceh, terutama dalam hal ekspansi dan inovasi produk perbankan.