Beranda / /

  • BSI Perbanyak Layanan Weekend Banking di Seluruh Indonesia Sepanjang Ramadhan
    Ekonomi | 24 hari lalu
    BSI Perbanyak Layanan Weekend Banking di Seluruh Indonesia Sepanjang Ramadhan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus berkomitmen memberikan pelayanan jasa perbankan untuk memenuhi kebutuhan nasabah, salah satunya dengan menyediakan layanan operasional akhir pekan (weekend banking), selama Ramadhan (Maret) ini BSI membuka 1024 kantor cabang weekend banking di seluruh Indonesia. Hal ini merupakan bentuk komitmen BSI untuk mewujudkan beyond syariah banking. 



  • Sempat Gangguan, ATM BSI Bisa Diakses Kembali
    Ekonomi | 24 hari lalu
    Sempat Gangguan, ATM BSI Bisa Diakses Kembali

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anjungan Tunai Mandiri (ATM) dan BSI Mobile mengalami gangguan pada Sabtu, 23 Maret 2024 pagi. ATM dan Aplikasi BSI Mobile tak bisa diakses oleh para pengguna.

  • Sukses Ikuti Latma Milan 2024, KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba di Indonesia
    Nasional | 1 bulan lalu
    Sukses Ikuti Latma Milan 2024, KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba di Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Surabaya - Setelah meraih kesuksesan selama mengikuti Latma Multilateral Naval Exercise (MNE) Milan 2024 di Visakhapatnam, India, akhirnya KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) kembali ke tanah air dan tiba di homebase Koarmada II, Surabaya, Senin (11/3/2024).

  • Budiman: Usulan Hak Angket Ganjar Picu Masalah Baru
    Polkum | 1 bulan lalu
    Budiman: Usulan Hak Angket Ganjar Picu Masalah Baru

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Wakil Ketua Dewan Pakar Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Budiman Sudjatmiko, mengemukakan pandangannya terkait rencana penggunaan hak angket di DPR untuk mengusut dugaan kecurangan dalam Pemilu 2024. Menurutnya, langkah tersebut berpotensi menimbulkan masalah baru.

  • Harimau Sumatera 'Begu Kluti': Perjuangan untuk Kebebasan
    Berita | 1 bulan lalu
    Harimau Sumatera 'Begu Kluti': Perjuangan untuk Kebebasan

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) telah melepaskan seekor harimau Sumatera, atau Panthera tigris sumatrae, di zona inti Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL), Aceh, pada hari Selasa yang lalu, tanggal 20 Februari 2024. Harimau tersebut, yang diperkirakan berusia antara 3 hingga 4 tahun, sebelumnya dievakuasi dari Kluet Timur di Aceh Selatan.

  • BSI Targetkan Tambahan 300 Mesin ATM di Aceh
    Aceh | 3 bulan lalu
    BSI Targetkan Tambahan 300 Mesin ATM di Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Regional CEO BSI Aceh Wisnu Sunandar menyebutkan ada 700 mesin ATM BSI di seluruh Aceh sejak bank syariah terbesar di Indonesia itu beroperasi. 


    BSI yang sudah beroperasi kurang lebih 2 tahun 10 bulan di Aceh, kata Wisnu, akan menambahkan lagi sebanyak 300 mesin ATM BSI sehingga berjumlah 1000 ATM. 

  • Prabowo Subianto Janji Bantu Keluarga Korban Pesawat TNI AU yang Jatuh di Pasuruan
    Berita | 4 bulan lalu
    Prabowo Subianto Janji Bantu Keluarga Korban Pesawat TNI AU yang Jatuh di Pasuruan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Pertahanan (Menhan), Prabowo Subianto, mengunjungi rumah para keluarga perwira TNI AU yang gugur dalam insiden pesawat jatuh di Pasuruan. Prabowo berkunjung ke rumah keluarga perwira satu per satu di komplek perumahan Pangkalan TNI AU (Lanud) Abdul Rachman Saleh, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (18/11/2023).


  • Penyedia Jaringan ATM Perkuat Pemerataan Akses Keuangan Masyarakat Daerah 3T
    Berita | 5 bulan lalu
    Penyedia Jaringan ATM Perkuat Pemerataan Akses Keuangan Masyarakat Daerah 3T

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Jalin Pembayaran Nusantara (Jalin) bagian dari Holding Danareksa meningkatkan literasi keuangan pada masyarakat pesisir, termasuk warga nelayan, di kawasan Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.


    Menurut Direktur Utama Jalin, Ario Tejo Bayu Aji kegiatan tersebut sebagai dukungan dan perwujudan fokus otoritas jasa keuangan (OJK) dalam prioritas literasi keuangan tahun 2023 yang menyasar pelajar/ santri, UMKM, penyandang disabilitas dan masyarakat daerah 3T (Terdepan, Terluar, dan Tertinggal). 

  • Ini 4 Nama Menguat Jadi Pendamping Prabowo pada Pilpres 2024
    Berita | 6 bulan lalu
    Ini 4 Nama Menguat Jadi Pendamping Prabowo pada Pilpres 2024

    DIALEKSI.COM | Jakarta - Partai Demokrat mengungkap empat nama yang saat ini menguat menjadi calon pendamping Bacapres Koalisi Indonesia Maju, Prabowo Subianto dalam Pilpres 2024. Nama Walikota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka masuk ke dalam kandidat tersebut.

    Nama bakal calon wakil presiden Prabowo Subianto disebut-sebut mengerucut pada empat nama, kabar tersebut diungkap oleh Kepala Badan Komunikasi Strategis atau koordinator juru Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra.

  • Bank Aceh Bangun Kemitraan Agen ActionLink
    Ekonomi | 6 bulan lalu
    Bank Aceh Bangun Kemitraan Agen ActionLink

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Kebutuhan masyarakat terhadap transaksi keuangan terus meningkat. Namun, jarak ke Bank atau ATM masih menjadi faktor penghambat untuk bertransaksi. Untuk mengatasi masalah tersebut, Bank Aceh sejak Maret 2023 lalu telah meluncurkan ActionLink.


  • Prabowo Bantah Disebut Mewajarkan Politik Uang
    Berita | 6 bulan lalu
    Prabowo Bantah Disebut Mewajarkan Politik Uang

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Bakal Calon Presiden (Bacapres) Prabowo Subianto menanggapi soal tudingan yang menyebut bahwa dirinya mewajarkan politik uang. Ia membantah hal tersebut. 

    "Sama sekali tidak (mewajarkan politik uang). Anda harus tahu maksud saya tidak boleh ada politik uang, tapi kenyataannya kan orang yang istilahnya menghalalkan segala cara akan melakukan. Nah ini kita harus mendidik rakyat untuk tidak terpengaruh," ungkapnya. 

  • PDIP Coret Ridwan Kamil dan AHY dari Bursa Cawapres Ganjar
    Berita | 6 bulan lalu
    PDIP Coret Ridwan Kamil dan AHY dari Bursa Cawapres Ganjar

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PDI Perjuangan (PDIP) memastikan tak mungkin merangkul Wakil Ketua Umum Partai Golkar Ridwan Kamil sebagai bakal calon wakil presiden (cawapres) pendamping Ganjar Pranowo. Ketua DPP PDIP Puan Maharani menekankan Golkar sudah merapat ke poros pendukung bakal capres Prabowo Subianto.

  • Jangan Khawatir! Kartu ATM BSI Visa Bisa Transaksi di Seluruh Negara
    Ekonomi | 6 bulan lalu
    Jangan Khawatir! Kartu ATM BSI Visa Bisa Transaksi di Seluruh Negara

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Head of Stakeholder Management and Media Relation BSI Region Aceh, Dian Budi Wijaksono kembali menginformasikan bahwa BSI memiliki kartu ATM berlogo Visa yang bisa digunakan bertransaksi di seluruh negara. 


    Kartu ATM Visa itu, kata Dian, terus diinformasikan kepada pemilik travel terutama travel umrah yang banyak memberangkatkan jamaah dari Aceh ke Mekkah dan Madinah agar bisa menggunakan ATM Visa untuk transaksi. 

  • Sekjen PDIP Ungkap Daya Terima Warga Banten terhadap Ganjar Pranowo Tinggi
    Nasional | 7 bulan lalu
    Sekjen PDIP Ungkap Daya Terima Warga Banten terhadap Ganjar Pranowo Tinggi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Sekjen PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengatakan, persepsi masyarakat Banten terhadap Ganjar Pranowo positif. 

    Ia menerangkan, ada beberapa faktor yang mendasari hal itu, salah satunya selama menjabat sebagai anggota DPR meninggalkan kesan yang baik.



  • Beda Sikap Politik Berujung Pemecatan, Pengamat: Budiman Sudjatmiko Sudah Pertimbangkan Dengan Matang
    Berita | 7 bulan lalu
    Beda Sikap Politik Berujung Pemecatan, Pengamat: Budiman Sudjatmiko Sudah Pertimbangkan Dengan Matang

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perbedaan sikap politik antara Budiman Sudjatmiko dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dalam mendukung calon presiden pada Pemilihan Presiden 2024 (Pilpres) sorotan utama dalam dunia politik Indonesia. 

    Perbedaan ini akhirnya berujung pada pemecatan Budiman Sudjatmiko dari PDIP, sebuah keputusan yang telah dipertimbangkan dengan matang.

« 1 2 3 4 5 »