-
Polkum | 1 hari laluJelang Pilkada Aceh, Partai Aceh Ingatkan Kader Hindari Provokasi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) Aceh 2024, Partai Aceh (PA) mengingatkan seluruh kadernya untuk menahan diri dan tidak terpancing provokasi. Imbauan ini disampaikan langsung oleh Sekretaris Jenderal DPP Partai Aceh, Kamaruddin Abubakar, yang akrab disapa Abu Razak.
-
Aceh | 2 hari laluWartawan Aceh Diminta Kawal Pilkada dari Serangan Fajar hingga Ketidaknetralan Panitia
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang hari pencoblosan Pilkada serentak 2024 yang dijadwalkan berlangsung pada 27 November, Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Aceh, Nasir Nurdin, menyerukan kepada seluruh wartawan lintas media untuk memperkuat fungsi kontrol dan pengawasan guna mencegah berbagai bentuk kecurangan.
-
Parlemenkita | 3 hari laluAKD DPRA Resmi Ditetapkan, Partai Aceh Dominasi Jabatan Strategis
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Susunan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) periode 2024-2029 telah resmi ditetapkan melalui rapat paripurna yang digelar Jumat (22/11/2024) di Gedung DPRA, Banda Aceh. Rapat ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRA, Zulfadli, bersama para wakil ketua lainnya.
-
Aceh | 4 hari laluKIP Banda Aceh Targetkan Partisipasi Pemilih 85 Persen di Pilkada Serentak 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Banda Aceh menetapkan target tinggi partisipasi pemilih dalam Pilkada serentak mendatang, yakni mencapai 85 persen.
-
Polkum | 5 hari laluTokoh Seunuddon: Mualem dan Dek Fadh, Harapan Baru untuk Aceh Martabat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dr. Syarfuni, tokoh masyarakat asal Seunuddon, Aceh Utara mengatakan Mualem, atau yang memiliki nama lengkap Muzakir Manaf, adalah tokoh yang tak asing lagi di Aceh.
-
Berita | 5 hari laluPilgub Aceh 2024: Pengaruh Jakarta Tak Bisa Dihilangkan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Eksekutif E-Trust, Dr. Nasrul Zaman, menilai bahwa dinamika politik menjelang Pemilihan Gubernur Aceh November 2024 kian menarik. Salah satu isu sentral yang mencuat adalah upaya sejumlah pihak untuk menghilangkan "pengaruh pusat" Jakarta dalam kontestasi politik di Aceh.
-
Nasional | 5 hari laluKerugian Akibat Macet di Jakarta Capai Rp100 Triliun
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Keamanan dan Keselamatan Korlantas Polri Brigjen Bakharuddin mengatakan, kemacetan yang terjadi di Jakarta menyebabkan kerugian mencapai Rp100 triliun per tahun.
-
Polkum | 7 hari laluDebat Ketiga Pilgub, Ketua KIP Aceh: Mari Mewujudkan Aceh yang Martabat dan Maju
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menggelar debat publik ketiga Pemilihan Gubernur (Pilgub) Aceh 2024 yang digelar di The Pade Hotel, Aceh Besar, pada Selasa malam (19/11/2024).
-
Aceh | 7 hari laluPartai Politik Lokal Aceh Masih Dianggap Sebelah Mata
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Ilmu Politik UIN Ar-Raniry mengadakan kegiatan stadium general dengan tema “Eksistensi Partai Politik Lokal Dalam Pilkada Aceh 2024” pada tanggal 8 november 2024. Dalam kesempatan ini mengundang dua pemateri, yaitu Sayed Nazar Al-Habsyi dari Partai Adil Sejahtera (PAS) Aceh dan Fajran Zain dari Partai Aceh (PA).
-
Gayahidup | 8 hari laluBoneka Kelinci Labubu dan Kesuksesan Wang Ning di Balik Pop Mart
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Boneka kelinci Labubu pernah menjadi tren di Indonesia. Di balik popularitas boneka ini, terdapat sosok konglomerat asal Tiongkok, Wang Ning, yang berhasil mengembangkan perusahaan mainan dalam kotak misteri, Pop Mart, menjadi raksasa industri.
-
Polkum | 9 hari laluKerawanan Partisipasi Perempuan di Pencalonan Pilkada Aceh Tahun 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP) UIN Ar-Raniry, Rizkika Lhena Darwin, menyoroti penurunan keterwakilan perempuan dalam kontestasi Pilkada Aceh 2024. Menurutnya, fenomena ini bertolak belakang dengan tren nasional yang menunjukkan peningkatan jumlah calon kepala daerah perempuan.
-
Aceh | 10 hari laluEksistensi Partai Politik Lokal Masih Minim di Pilkada Aceh 2024
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mahasiswa Ilmu Politik UIN Ar-Raniry menyelenggarakan kegiatan Stadium General bertema “Eksistensi Partai Politik Lokal di Pilkada Aceh 2024” pada Jumat (8/11/2024) lalu dengan dua narasumberr, yaitu Sayed Nazar Al-Habsyi dan Fajran Zain.
-
Sosialita | 11 hari laluArtis Reza Artamevia Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Soal Apa?
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polda Metro Jaya mengungkapkan adanya pelaporan atas artis Reza Artamevia terkait dugaan penipuan atau penggelapan bisnis berlian. Reza dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh seseorang berinisial IM.
-
Aceh | 12 hari laluImum Mukim PA: Politik Santun Tarmizi-Said Jadi Teladan Generasi Muda
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Muhammad Fawazul Alwi, Imum Mukim PA Mukim Peureume mengatakan prinsip politik yang diusung oleh Tarmizi-Said ini sangat sesuai dengan nilai-nilai budaya Aceh yang mengutamakan kesantunan, kecerdasan, dan adab.
-
Data | 13 hari laluIntip Harta kekayaan 4 Calon Walikota Banda Aceh, Siapa Paling Kaya?
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dilansir media dialeksis.com, Rabu (13/11/2024), Illiza Sa’aduddin Djamal, calon wali kota Banda Aceh dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP), tercatat sebagai kandidat terkaya berdasarkan data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang dirilis oleh KPK.
-
Dunia | 16 hari laluRI-China Sepakati Kerja Sama Ekonomi Biru
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Menteri Perdagangan China Wang Wentao terkait kerja sama dalam bidang Ekonomi Biru. Penandatanganan MoU ini berlangsung pada Sabtu, 9 November 2024, disaksikan langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto dan Presiden China Xi Jinping dalam pertemuan bilateral di Great Hall of the People, Beijing.
-
Polkum | 16 hari laluPartisipasi Aktif Masyarakat Jadi Kunci Keberhasilan Pilkada 2024 yang Bersih dan Transparan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang akan digelar pada 27 November 2024, Koordinator Generasi Unggul Pengawas Partisipatif (Geunta Banda Aceh), Dwi Rahmad Priono mengatakan pentingnya keterlibatan masyarakat dalam pengawasan pilkada.
-
Polkum | 19 hari laluBahlil Lahadalia Umumkan Susunan Pengurus Baru DPP Partai Golkar
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Umum DPP Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, secara resmi mengumumkan susunan pengurus baru Partai Golkar untuk periode 2024“2029. Pengumuman ini disampaikan di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (7/11/2024).
-
Polkum | 19 hari laluTim Pemenangan Mualem-Dek Fadh Bekerja Rebut Kemenangan di Aceh Tenggara
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Badan Pemenangan Aceh (BPA) Aceh Tenggara resmi membentuk tim pemenangan untuk pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh nomor urut 02, Muzakir Manaf-Fadhullah (Mualem-Dek Fadh). Pembentukan tim ini mencakup struktur hingga tingkat desa di seluruh wilayah Aceh Tenggara.
-
Dunia | 21 hari laluTrump Optimis Menang Telak di Michigan: Mengenang Kemenangan 2016
DIALEKSIS.COM | Washington - Calon presiden Amerika Serikat Donald Trump menyatakan keyakinannya akan meraih kemenangan besar dalam pemilihan presiden (Pilpres) di negara bagian Michigan. Klaim tersebut disampaikan Trump dalam kampanye terakhirnya di Michigan pada Senin (4/11), di mana ia kembali mengenang kemenangan tipisnya di Pilpres 2016.