Beranda / Berita / Nasional / BPOM Temukan Cemaran Etilen Glikol dan Dietilen Glikol Melebihi Ambang Batas

BPOM Temukan Cemaran Etilen Glikol dan Dietilen Glikol Melebihi Ambang Batas

Kamis, 10 November 2022 14:30 WIB

Font: Ukuran: - +


[Foto: VIVA]

Penny menduga adanya unsur pemalsuan. Dalam drum yang diamankan, tertulis bahan baku berasal dari Dow Chemmical Company and Subsidiaries yang didistribusikan oleh Dow Chemical Thailand Ltd. Terdapat dua huruf M dalam kata “Chemmical” yang menjadi perhatian Penny.

Diketahui, Dow Chemical merupakan perusahan kimia multinasional. Disisi lain, CV yang dia telusuri bukan distributor khusus yang menyalurkan bahan baku obat sirup berstandar Pharmaceutical Grade.

Lebih lanjut lagi, Penny mengungkapkan CV Samudra Chemical merupakan supplier dari distributor kimia CV Anugerah Perdana Gemilang.

CV Anugerah Gemilang merupakan pemasok utama untuk CV Budiarta. Selanjutnya, CV Budiarta adalah pemasok propilen glikol yang terbukti tidak memenuhi syarat ke farmasi PT Yarindo Farmatama.

Industri farmasi PT Yarindo ini sudah dicabut izin edarnya oleh BPOM, sehingga sediaan obat sirupnya pun ditarik dan dimusnahkan.

Selanjutnya »     “Kemudian ada dua sample (bahan baku C...
Halaman: 1 2 3
Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda