kip lhok
Beranda / Berita / Dunia / BMKG: Gempa Berkekuatan 7,6 Magnitudo Landa Meksiko di Zona Megathrust

BMKG: Gempa Berkekuatan 7,6 Magnitudo Landa Meksiko di Zona Megathrust

Selasa, 20 September 2022 15:30 WIB

Font: Ukuran: - +


Kerusakan akibat gempa di Meksiko. [Foto: Reuters/Henry Romero]

DIALEKSIS.COM | Jakarta - Gempa dengan magnitudo 7,6 mengguncang pantai Pasifik tengah Meksikop ada hari Senin (19/9/2022), waktu setempat menewaskan sedikitnya satu orang. 

Menurut Survei Geologi AS yang awalnya menyatakan magnitudo 7,5, gempa itu berpusat 37 kilometer tenggara Aquila dekat perbatasan negara bagian Colima dan Michoacan pada kedalaman 15,1 kilometer.

Plt Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Daryono, juga mencuit kabar gempa besar tersebut pada media sosial milik disertai tangkapan layar analisis gempa.

“Gempa M7,6 yang guncang Meksiko pagi dini hari tadi Selasa 20 September 2022 pukul 01.05 WIB atau pukul 13.05 (waktu lokal) berpusat di darat dekat Pantai Pasifik Meksiko dipicu deformasi batuan di zona megathrust subduksi Lempeng Laut Cocos yang menunjam ke bawah Lempeng Amerika Utara,” cuitnya.

Selanjutnya »     Korban dan Kerusakan Presiden Andrés M...
Halaman: 1 2
Keyword:


Editor :
Akhyar

riset-JSI
Komentar Anda