Beranda / Berita / Aceh / Puluhan Mahasiswa PNL Lihat Proses Survei Seismic PT GSI di Aceh Utara

Puluhan Mahasiswa PNL Lihat Proses Survei Seismic PT GSI di Aceh Utara

Rabu, 21 Desember 2022 11:30 WIB

Font: Ukuran: - +


[Foto: Humas PNL]

Hal senada juga diungkapkan Reisya Nabila, mahasiswi Jurusan Teknik Sipil (JTS) yang juga ikut dalam kegiatan itu.

Mahasiswi semester V, Program Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Konstruksi Bangunan Gedung (TRKBG) mengaku bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat buat mereka.

"Sangat bermanfaat bagi kami, karena ada hubungan dengan mata kuliah kami di kampus, seperti pemetaan. Selain itu, kami mendapat pengalaman baru langsung di lapangan, tidak hanya sekedar teori di kelas," tuturnya.

"Kalau bisa kegiatan seperti ini lebih sering dilakukan. Karena kita kan kampus vokasi, jadi harus lebih banyak aplikasi dari penerapan teori," lanjutnya.

Pantauan media ini, hadir dalam kegiatan kunjungan tersebut selain Wadir III dan Koordinator Humas dan Kerjasama PNL, hadir juga Koordinator Urusan Internasional dan DUDI PNL Ir. Azwar Yunus, ST., M.Sc, juga sebagai pendamping mahasiswa ikut didampingi Kajur Teknik Sipil Syukri, ST., MT, Kajur Teknik Kimia Dr. Ir. Saifuddin, MT dan Kajur Teknik Elektro M. Yassir, S.ST., M.Eng, Kajur Teknik Mesin Hamdani, SST. MT serta Tim Humas serta Kemahasiswaan dan Akademik. []

Halaman: 1 2 3
Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda