• Kasus Kekerasan di Dayah Aceh Barat, Politisi Partai Aceh: Tindak Tegas Pelaku
    Aceh | 1 hari lalu
    Kasus Kekerasan di Dayah Aceh Barat, Politisi Partai Aceh: Tindak Tegas Pelaku

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kasus kekerasan yang terjadi di lingkungan pendidikan Islam kembali mencuat dan memicu reaksi keras dari berbagai kalangan. Politisi Partai Aceh, Fajran Zain, yang juga merupakan Wakil Sekretaris Dewan Pimpinan Pusat Partai Aceh (DPP PA), mendesak aparat kepolisian agar segera menuntaskan kasus ini dengan adil dan transparan.

  • Cek Saldo Awal Dana Kampanye Paslon Bupati Pidie
    Aceh | 1 hari lalu
    Cek Saldo Awal Dana Kampanye Paslon Bupati Pidie

    DIALEKSIS.COM | Pidie - Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Pidie merilis laporan awal dana kampanye (LADK) pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pidie 2024. Pengumuman ini berdasarkan data KIP Pidie nomor: 794/PL.02.5-Pu/1107/2024 per 24 September 2024.

  • Khawatir Ambruk, Warga Minta Pemerintah Aceh Segera Tangani Jembatan Cot Lampise
    Aceh | 1 hari lalu
    Khawatir Ambruk, Warga Minta Pemerintah Aceh Segera Tangani Jembatan Cot Lampise

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Sebuah jembatan penghubung lintas Gampong Pinem- Kuala Bubon tepatnya terletak di Gampong Cot Lampise Kecamatan Samatiga Kabupaten Aceh Barat kondisinya sangat memprihatinkan. Camat Samatiga Zulmahdi mengungkapkan, kondisi jembatan yang mengkhawatirkan itu, mungkin salah satu akibat faktornya karena labil tanah atau dimakan usia.

  • Gerai Meusee Electrical Hadir Melayani Pemasangan Listrik Seluruh  Bireuen
    Aceh | 1 hari lalu
    Gerai Meusee Electrical Hadir Melayani Pemasangan Listrik Seluruh Bireuen

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - Berkiprah di bawah perusahaan Cahaya Hero Abadi Perusahaan yang sudah berpengalaman dibidang instalasi listrik sebagai perusahaan yang menjaga keselamatan ketenagalistrikan, "Gerai Meusee Electrical" yang beralamat di Jalan Medan-Banda Aceh Desa Meusee, Kecamatan Kutablang, Kabupaten Bireuen, siap melayani kebutuhan listrik masyarakat Bireuen.

  • Santri Disiram Air Cabai di Aceh Barat, LBH Banda Aceh: Bisa Dipidanakan
    Aceh | 1 hari lalu
    Santri Disiram Air Cabai di Aceh Barat, LBH Banda Aceh: Bisa Dipidanakan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Peristiwa tragis terjadi di sebuah pesantren di Kecamatan Pante Ceureumen, Kabupaten Aceh Barat, yang menimbulkan keprihatinan publik luas. Terkait kasus ini, Kepala Operasional YLBHI - LBH Banda Aceh, Muhammad Qodrat, memberikan pernyataan tegas bahwa tindakan yang dialami Teuku dapat dikategorikan sebagai kekerasan terhadap anak dan harus diproses secara hukum.

  • BAS Bireuen Dikomplain, Tanda Tangan Bendahara DPC  Partai Gerindra Bireuen Diduga Dipalsukan
    Aceh | 1 hari lalu
    BAS Bireuen Dikomplain, Tanda Tangan Bendahara DPC Partai Gerindra Bireuen Diduga Dipalsukan

    DIALEKSIS.COM | Bireuen - PT Bank Aceh Syariah (BAS) Cabang Bireuen ditengarai melakukan proses pencairan uang melalui cek tidak sesuai prosedur. Sebanyak Rp35 juta milik DPC Partai Gerindra Bireuen tanpa tanda tangan Faisal Hasballah selaku Bendahara Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Bireuen bisa dilakukan proses pencairan oleh PT BAS Bireuen. 

  • Mualem, Sosok Pendobrak Perubahan dan Pejuang Perdamaian Aceh
    Aceh | 1 hari lalu
    Mualem, Sosok Pendobrak Perubahan dan Pejuang Perdamaian Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Irvan Akbar, mantan aktivis Himpunan Mahasiswa Indonesia (HMI) asal Nagan Raya, menekankan peran penting yang dimainkan Muzakir Manaf, atau yang lebih dikenal dengan Mualem, dalam sejarah pembangunan dan perdamaian di Aceh. 

  • 15 Mahasiswa UUI Lolos Program Wirausaha Merdeka Kemendikbudristek
    Aceh | 2 hari lalu
    15 Mahasiswa UUI Lolos Program Wirausaha Merdeka Kemendikbudristek

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) kembali menorehkan prestasi gemilang dengan 15 mahasiswanya berhasil lolos dalam Program Wirausaha Merdeka yang diinisiasi oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).

  • Pj Ketua PKK Aceh dan Ketua Umum PKK Salurkan Bantuan untuk Sabang
    Aceh | 2 hari lalu
    Pj Ketua PKK Aceh dan Ketua Umum PKK Salurkan Bantuan untuk Sabang

    DIALEKSIS.COM | Sabang - Pj Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Aceh, Safriati, bersama Ketua Umum TP PKK dan Ketua Umum Pembina Posyandu, Tri Tito Karnavian, menyalurkan sejumlah bantuan kepada masyarakat di Posyandu Baroena, Gampong Ujong Kareung, Kecamatan Sukajaya, Kota Sabang, Selasa (1/10/2024). 

  • Jubir Om Bus: Adi Maros Tidak Pahami Birokrasi dan Regulasi Pembangunan Daerah
    Aceh | 2 hari lalu
    Jubir Om Bus: Adi Maros Tidak Pahami Birokrasi dan Regulasi Pembangunan Daerah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Juru Bicara pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh, Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Hendra Budian, menanggapi kritik yang disampaikan oleh Wakil Ketua KADIN Aceh, Abdul Hadi Abidin, atau yang lebih dikenal dengan Adi Maros, terkait penerbitan Izin Usaha Pertambangan (IUP) oleh Bustami Hamzah saat menjabat sebagai Pj Gubernur Aceh. 

  • Ratusan Maba Ikuti Wellness 2024, UUI Siap Bangun Masa Depan Bersama
    Aceh | 2 hari lalu
    Ratusan Maba Ikuti Wellness 2024, UUI Siap Bangun Masa Depan Bersama

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Ubudiyah Indonesia (UUI) resmi menyambut mahasiswa baru tahun akademik 2024/2025 melalui serangkaian acara bertajuk “Wellnes UUI 2024” yang digelar dengan meriah dan penuh semangat yang diselenggarakan di Plenary Hall UUI, Banda Aceh, Selasa (1/10/2024).

  • Mahasiswa UIN Ar-Raniry Sabet Juara MHQ 30 Juz pada Ajang Internasional
    Aceh | 2 hari lalu
    Mahasiswa UIN Ar-Raniry Sabet Juara MHQ 30 Juz pada Ajang Internasional

    DIALEKSIS.COM | Padang - Dolly Isma Indra, personel Ditsamapta Polda Aceh yang juga mahasiswa Prodi Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir, Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar-Raniry, berhasil meraih juara dalam ajang Musabaqah Hifzil Quran (MHQ) 30 Juz tingkat internasional di Seiba International Festival 2024.

  • Kemenag Aceh: Pemberdayaan Ekonomi dan Inkubasi Dayah Kembalikan Peran Pesantren ke Fungsinya
    Aceh | 3 hari lalu
    Kemenag Aceh: Pemberdayaan Ekonomi dan Inkubasi Dayah Kembalikan Peran Pesantren ke Fungsinya

    DIALEKSIS.COM | Aceh - "Diskusi ini bagian dari ikhtiar kita dalam penguatan sinergisitas informasi dan kemitraan dengan lintas terkait Program Prioritas Kementerian Agama. Jika sebelumnya sukses diskusi yang sama tentang Revitalisasi KUA dan Transformasi Digital, maka kali ini tentang Kemandirian Pondok Pesantren melalui Inkubasi dan Pemberdayaan Ekonomi di Pesantren," papar Kakanwil Kemenag Aceh Drs H Azhari MSi.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »